Noorchasanah Anastasia
Noorchasanah Anastasia
Berita Terkini
Gaya Hidup29 Februari 2024, 15:53 WIB

HYBE Akuisisi Semua Saham Lee Sooman di SM Entertainment

HYBE resmi mengakuisisi sisa terakhir saham Lee Sooma di SM Entertainment sebesar 3,68 persen dengan harga 104,273 miliar won pada Rabu 28 Februari 2024.
HYBE akuisisi semua saham Lee Sooman di SM Entertainment. (Sumber: Soompi)
Semarang Raya29 Februari 2024, 15:01 WIB

Info Pengalihan Arus Ada Dugderan Semarang, Hindari Jalan Agus Salim hingga 8 Maret 2024

Dugderan di Kota Semarang digelar pada 28 Februari-8 Maret 2024, simak info pengalihan arus lalu lintas, hindari Jalan Agus Salim Aloon-aloon Masjid Agung.
Dugderan, tradisi menyambut puasa Ramadan di Kota Semarang. (Sumber: Pemkot Semarang - InfoSemarang.com)
Semarang Raya29 Februari 2024, 14:29 WIB

Mudik Lebaran 2024 Gratis Pemprov Jateng, Simak Syarat dan Dokumen Wajibnya

Pemprov Jateng menyiapkan layanan mudik lebaran gratis untuk para perantau yang ada di Jakarta dan berkeinginan pulang kampung ke Jawa Tengah saat lebaran 2024.
Ilustrasi mudik ke kampung halaman jelang Lebaran/ (Sumber: Freepik)
Umum29 Februari 2024, 13:43 WIB

Bikin SKCK tapi Belum Punya BPJS Kesehatan? Tenang, Cukup Siapkan 3 Dokumen Ini

Para pemohon SKCK jangan khawatir jika belum memiliki BPJS Kesehatan saat mengajukan penerbitan SKCK di wilayah Jawa Tengah yang akan berlaku mulai 1 Maret 2024.
Apakah SKCK dibutuhkan untuk pendaftaran CPNS Polsuspas Kemenkumham 2023? (Sumber: Dok. Tribratanews)
Kesehatan29 Februari 2024, 13:13 WIB

Mulai 1 Maret 2024, BPJS Kesehatan Jadi Syarat Urus SKCK se-Jawa Tengah

Jawa Tengah menjadi daerah yang akan menjalani uji coba pembuatan SKCK dengan syarat harus aktif sebagai peserta BPJS Kesehatan.
BPJS Kesehatan jadi syarat pembuatan SKCK. (Sumber: Pemkot Semarang)
Gaya Hidup29 Februari 2024, 12:37 WIB

Songkang akan Wamil, 2 April 2024 Mulai Masuk Kamp Pelatihan Militer

Aktor Songkang akan segera menjalani wajib militernya mulai 2 April 2024 mendatang setelah mengumumkan pendaftarannya kepada penggemar.
Aktor Korea Selatan, Song Kang, akan wamil 2 April 2024. (Sumber: Soompi - InfoSemarang.com)
Semarang Raya29 Februari 2024, 11:57 WIB

Banjir Bandang di Getasan: 3 Desa Terdampak, Jalan Penghubung Desa Terputus

Banjir bandang melanda sejumlah desa di Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, pada Rabu 28 Februari 2024 sore, akses jalan penghubung desa terputus.
Banjir bandang di 3 desa di Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang. (Sumber: @beritasemaranghariini)
Gaya Hidup29 Februari 2024, 11:19 WIB

Kabar Bahagia, Jonatan Christie Umumkan Kehamilan Shania Sang Istri

Kabar bahagia datang dari pasangan Jonatan Christie dan Shania Junianatha, yakni keduanya dikaruniai kehamilan setelah menikah pada 1 Desember 2023 lalu.
Jonatan Christie umumkan kehamilan pertama Shania Junianatha. (Sumber: @shanju)
Semarang Raya29 Februari 2024, 10:41 WIB

Kecelakaan di Tanjakan Pengkol Gunungpati: 2 Pemotor Tewas seusai Jatuh karena Tumpahan Solar

Terjadi kecelakaan di kawasan Tanjakan Pengkol, Jalan Raya Gunungpati, Kota Semarang, Kamis 29 Februari 2024 pagi, dua orang tewas setelah terjatuh karena tumpahan solar.
Kecelakaan maut di tanjakan Pengkol Jalan Raya Gunungpati, 2 orang tewas. (Sumber: @rasikausa)
Gaya Hidup29 Februari 2024, 10:22 WIB

Rumor Kencannya Ramai, Lee Jaewook Bakal Tindak Tegas Pelaku Postingan Jahat

Seusai rumor kencannya dengan Karina aespa merebak, Lee Jaewook akan ambil tindakan tegas kepada para pelaku yang membuat postingan jahat tentang keduanya.
Lee Jaewook sebagai Han Taeho di drakor The Impossible Heir. (Sumber: Disney+ Hotstar - InfoSemarang.com)
Semarang Raya28 Februari 2024, 14:05 WIB

Elektabilitas Tokoh Pilgub Jateng 2024, Hendrar Prihadi ex-Walkot Semarang Tertinggi

Pilgub Jateng 2024, disebut-sebut akan diikuti oleh 4 tokoh politik di antaranya Hendrar Prihadi, Yusuf Chudori (Gus Yusuf), Dico Ganinduto dan Sudirman Said.
Mantan Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi. (Sumber: Instagram @hendrarprihadi)
Semarang Raya28 Februari 2024, 13:25 WIB

5 Rekomendasi Kuliner Semarang dari Food Content Creator Nanakoot

Food content creator Nanakoot mampir ke Kota Semarang dan mencicipi sejumlah kuliner, mulai dari kuliner khas, kuliner paling ramai hingga kuliner yang anti mainstream.
Rekomendasi kuliner Semarang dari Nanakoot. (Sumber: @nanakoot_)
Semarang Raya28 Februari 2024, 12:36 WIB

Kecelakaan Maut Truk vs Motor di Kampus 1 UIN Walisongo: Mahasiswi Tewas Terlindas

Terjadi kecelakaan di Kampus 1 UIN Walisongo di Jalan Walisongo, Tambakaji, Ngaliyan, Kota Semarang, Rabu 28 Februari 2024 siang, seorang mahasiswa yang mengendarai motor tewas.
Kecelakaan maut truk vs motor di Kampus 1 UIN Walisongo, mahasiswi asal Ngaliyan tewas. (Sumber: @kejadiansmg)
Semarang Raya28 Februari 2024, 12:29 WIB

Kronologi Siswa SMA Tewas Tenggelam di Sungai Blorong Kendal, Diduga Tak Bisa Berenang

Seorang siswa di Kendal tewas setelah pulang sekolah karena tenggelam karena diduga tak bisa berenang di Sungai Blorong, Kaliwungu Selatan, Selasa 27 Februari 2024 siang.
Ilustrasi: Siswa SMA tewas tenggelam di Sungai Blorong, Kaliwungu, Kendal.
Semarang Raya28 Februari 2024, 12:03 WIB

Stadion Jatidiri Direnovasi, PSIS Semarang Hijrah ke Stadion Moch Soebroto Magelang

Stadion Jatidiri yang menjadi markas PSIS Semarang mulai direnovasi pada Februari 2024 ini hingga Oktober mendatang oleh Kementerian PUPR.
Stadion Jatidiri kandang PSIS Semarang direnovasi hingga Oktober 2024. (Sumber: Lestarindo Soccerfield)
Semarang Raya28 Februari 2024, 11:37 WIB

Undip Semarang Kini Punya Toko Merchandise Resmi, Harganya Terjangkau Banget

Layaknya universitas di luar negeri, kini Undip Semarang juga memiliki toko merchandise resmi, tak hanya untuk mahasiswanya, siapa saja boleh membeli.
Toko merchandise Undip Semarang. (Sumber: Undip Semarang)
Semarang Raya28 Februari 2024, 11:01 WIB

Kronologi Iwan Pengamen 'Maskot Salatiga' Babak Belur, Diduga Dihajar saat Dipalak 2 Preman

Warga Salatiga heboh melihat foto-foto Iwan pengamen yang cukup dikenal, mendadak babak belur karena dihajar 2 oknum tak bertanggung jawab.
Iwan pengamen Salatiga dihajar hingga babak belur oleh 2 preman. (Sumber: @infokabarsalatiga - InfoSemarang.com)
Semarang Raya28 Februari 2024, 10:45 WIB

Truk Mogok di Turunan Gombel, Arah Jatingaleh Terpantau Macet

Truk yang mogok di turunan Gombel Lama terpantau masih belum dievakuasi sejak Selasa 27 Februari 2024 sore, imbasnya Jalan Setiabudi arah Jatingaleh mengalami kemacetan.
Truk mogok di turunan Gombel Lama, terjadi kemacetan di Jalan Setiabudi. (Sumber: @rasikausa)
Gaya Hidup28 Februari 2024, 10:33 WIB

Ammar Zoni Jual Akun Instagram dengan 8,6 Juta Pengikut, Minat?

Ammar Zoni yang sedang berada di dalam penjara berniat menjual akun Instagramnya yang diikuti 8,6 juta pengikut, berapa harganya?
Ammar Zoni kembali terlibat kasus narkoba untuk ketiga kalinya. (Sumber: Instagram/ammarzoni)
Semarang Raya28 Februari 2024, 09:58 WIB

Purwodadi Segera Punya Bioskop NSC, Nonton Film Tak Lagi Harus ke Semarang atau Solo

Akan segera beroperasi bioskop New Star Cineplex di Purwodadi, Grobogan, warga menyambut antusias karena tak perlu lagi jauh-jauh ke kota lain untuk menonton film.
Bioskop NSC akan segera buka di Purwodadi, Grobogan. (Sumber: @kota_purwodadi)