Wamil Dadakan Kai EXO, Pihak Militer Sebut 5 Kali Penundaan sudah Dipakai

Noorchasanah Anastasia
Kamis 04 Mei 2023, 15:11 WIB
Member boygroup EXO, Kai. (Sumber : Instagram @zkdlin)

Member boygroup EXO, Kai. (Sumber : Instagram @zkdlin)

INFOSEMARANG.COM -- Pusat pelatihan militer Korea Selatan memberi konfirmasi terkait jadwal wajib militer Kai EXO.

Penetapan tanggal 11 Mei 2023 mendatang sebagai hari pertama Kai masuk wamil bukan keputusan mendadak.

Hal ini dikarenakan Kai sudah menggunakan jatah lima kali penundaan dari jadwal awal masuk wamil.

Baca Juga: Han So Hee Jadi Brand Ambassador Charles & Keith, Penggemar Girang

Bagi orang-orang yang diwajibkan menjalani wamil, dalam kurun waktu 2 tahun dapat mengajukan 5x penundaan.

Peraturan itu dapat digunakan siapa saja baik artis maupun non-artis.

Dari beberapa alasan penundaan, ada yang namanya "alasan lain."

"Alasan lain" dapat digunakan sebanyak 2x pengajuan penundaan.

Peraturan itu sudah diterapkan sejak 2010." 

Diberitakan sebelumnya, Kai dikabarkan akan mulai menjalani program wajib militer (wamil) mulai 11 Mei 2023.

Pihak agensi mengumumkan ada perubahan jadwal dari pusat pelatihan wamil terkait waktu wamil Kai EXO ini.

Melalui pengumuman resminya, Rabu (3/5/2023), SM Entertainment, membagikan kabar mendadak ini untuk padal EXO-L.

Kai sendiri sedang disibukkan untuk menyiapkan album comeback bersama EXO yang dikabarkan akan rilis pada 2023 ini.

Namun karena adanya perubahan jadwal wamil, pemilik nama asli Kim Jongin dimungkinkan tidak akan turut serta dalam promosi album terbaru EXO.

Baca Juga: j-hope BTS Dikabarkan Masuk Wamil Hari Ini, Pamit dengan ARMY dan Pamer Rambut Cepaknya

Terkait wamil Kai, agensi menekankan agar para penggemar tidak mendatangi pusat pelatihan militer pada hari yang ditentukan.

Disebut oleh agensi, Kai ingin masuk wamil tanpa ada keramaian atau sambutan apa pun.

Berikut pengumuman resmi dari SM Entertainment:

Hello, kami SM Entertainment.

Kami di sini ingin memberikan kabar tak terduga tentang program wajib militer Kai.

Kai baru-baru ini menyiapkan album comeback EXO yang dijadwalkan rilis tahun ini, namun dikarenakan perubahan aturan Administrasi Tenaga Militer.

Dia akan memasuki Pusat Pelatihan Militer pada 11 Mei 2023 dan akan menjalani pelatihan dasar sebelum bertugas sebagai pekerja layanan sosial.

Menghormati Kai yang ingin masuk dengan tenang pada hari pertama wamil, lokasi dan waktu tidak akan dipublikasikan.

Tidak akan ada acara terpisah pada hari tersebut, jadi mohon pengertiannya.

Sesegera mungkin album terbaru EXO akan dirilis, kami akan mengabarkannya.

Terima kasih.

Image

(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 September 2024, 19:29 WIB

Tanggulangi Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Jateng Terima Dana Insentif Fiskal Rp5,6 Miliar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana insentif fiskal atas keberhasilannya menurunkan angka kemiskinan ekstrem.
Sekda Jateng, Sumarno disela Rapat Koordinasi Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya18 September 2024, 18:00 WIB

Pemkot Semarang Terus Upayakan Usaha UMKM Lokal Bisa Go International

Pemkot Semarang memfasilitasi pelaku usaha lokal agar mampu bersaing di pasar internasional.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu saat Business Match di Hotel Pandanaran. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis18 September 2024, 17:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Resmikan Mandiri Digital Tower, Jadi Pusat Inovasi Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower sebagai pusat inovasi teknologi informasi (TI) yang terpadu dengan konsep berkelanjutan.
Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Umum18 September 2024, 17:10 WIB

Hal Yang Perlu Diperhatikan Agar Tetap Aman di SPBU

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengalaman mengisi BBM di SPBU tetap aman.
Tips aman di SPBU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum18 September 2024, 15:04 WIB

11 Negara Eropa Ikuti Pelatihan International Sharia Board melalui Walisongo Halal Center

Mereka menunjukkan komitmen global dalam pengembangan industri halal.
Pelatihan Sharia Board yang diadakan secara daring melalui zoom. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

10 Ribu Orang Daftar CPNS Pemkab Magelang

Adi berpesan agar tim seleksi memantau dan memastikan seleksi CASN 2024 berjalan transparan, objektif, dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
 (Sumber: )
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus
 (Sumber: )
Semarang Raya17 September 2024, 21:19 WIB

ASN Pemkot Semarang Ikrar Jaga Netralitas Pilkada 2024

ASN dan Non ASN Pemerintah Kota Semarang mengikrarkan komitmen untuk menjaga netralitas selama proses Pilkada 2024
ASN dan Non ASN Pemerintah Kota Semarang mengikrarkan komitmen untuk menjaga netralitas. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum17 September 2024, 13:07 WIB

Kafilah Jateng Melorot di Peringkat 16 MTQN 2024

Kafilah Jawa Tengah merosot tajam di peringkat 16 di bawah Kalimantan Barat dan di atas NTB.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana bersalaman dengan para kafilah Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 September 2024, 16:28 WIB

ASN dan Non ASN Pemkot Semarang Diimbau Jaga Netralitas Selama Pilkada 2024

Jika ada ASN terbukti melanggar netralitas akan mendapat sanksi berupa penurunan pangkat dan pemotongan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP).
Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kota Semarang, Joko Hartono. (Sumber:  | Foto: Dok Pemkot Semarang.)