Seru Banget! Begini Tradisi Ngabuburit di Berbagai Daerah di Indonesia

Wildan Apriadi
Rabu 05 April 2023, 16:56 WIB
Bleguran, tradisi ngabuburit di daerah Betawi, Jakarta (Sumber : Twitter)

Bleguran, tradisi ngabuburit di daerah Betawi, Jakarta (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM - Bulan puasa Ramadhan identik dengan tradisi ngabuburit atau kegiatan menunggu waktu berbuka.

Istilah ngabuburit sendiri berasal dari Bahasa Sunda (burit artinya petang atau sore, ngabuburit berarti melakukan seseuatu hingga sore). namun istilah ini kemudian menyebar dan menjadi sangat khas dengan bulan puasa.

Meski berasal dari Bahasa Sunda, masing-masing daerah di Indonesia memiliki tradisi ngabuburitnya sendiri setiap bulan puasa.

Baca Juga: Info Tempat Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2023, Cek Cara dan Syarat Penting Ini Biar Tidak Salah

Berikut adalah ragam tradisi ngabuburit di berbagai daerah di Indonesia saat bulan puasa Ramadhan.

1. Bandung

Di tempat asal istilah ini, banyak sekali bermunculan pasar kaget pada sore hari menjelang waktu maghrib. Ini biasanya dijadikan masyarakat untuk berburu takjil.

2. Jakarta

Di era 1970an, orang-orang di Jakarta kerap melakukan tradisi bleguran alias mencari bambu untuk dibuat mainan meriam.

3. Makassar

Masyarakat Makassar banyak yang suka menghabiskan waktu menjelang berbuka puasa di Pantai Losari sambil menikmati pemandangan sore hari di Mesjid Terapung Amirul Mukminin.

Baca Juga: Daftar Harga Tiket Showcase Tour NMIXX di Jakarta, Mulai dari Rp 1,2 Juta

4. Majalengka

Di kota ini, ada tradisi ngabuburit yang sangat seru yaitu dengan mainan layangan hias berukuran besar.

5. Surabaya

Di kawasan Pantai Kanjeran, Surabaya, masyarakat biasanya berkumpul untuk melakukan balapan perahu mini. Kegiatan ngabuburit ini bahkan tidak hanya dimainkan anak-anak, melainkan orang dewasa hingga orang tua.

6. Lamongan

Orang-orang di sini biasanya menunggu buka puasa dengan kumbohan yaitu kegiatan berburu ikan di Sungai Bengawan Solo.

Baca Juga: Kapan Waktu Terbaik Memulai Itikaf, Jangan Sia-siakan 10 Hari Terakhir Ramadan

7. Madiun

Meski terdengar menantang, masyarakat di Madiun kerap menghabiskan waktu ngabuburit dengan melakukan olahraga panjat tebing di Stadion Wilis.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)