Sinopsis Film Buya Hamka yang Bakal Tayang 20 April 2023, Jadi Film yang Paling Ditunggu

Noorchasanah Anastasia
Sabtu 08 April 2023, 21:03 WIB
Vino G Bastian dan Laudya Cynthia Bella yang akan membintangi film Buya Hamka. (Sumber : Instagram @buyahamkamovie)

Vino G Bastian dan Laudya Cynthia Bella yang akan membintangi film Buya Hamka. (Sumber : Instagram @buyahamkamovie)

INFOSEMARANG.COM -- Film Buya Hamka, film biografi yang akan menceritakan kisah hidup sosok Hamka segera tayang di bioskop pada 20 April 2023 mendatang.

Film ini akan dibintangi oleh Vino G Bastian (Hamka), Laudya Cynthia Bella (Sitti Raham) dan lainnya.

Proses produksi film ini disertai kerjasama dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) sebagai penasihat pembuatan film.

Premis tentang film Buya Hamka yakni saat pemuda asal Sumatera.

Latar dari film ini adalah kala Hamka menjadi pengurus Muhammadiyah di Makassar.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Film Korea Bertema Perang,Perjuangan Korea Selatan Melawan Penjajah Hingga Saudara Sendiri

Ia berhasil menorehkan kemajuan pesat pada Muhammadiyah.

Diceritakan sosok Hamka adalah seseorang yang suka menulis sastra koran dan cerita roman.

Kehidupan Hamka dimulai dari pindahnya keluarga ke Medan karena ia diangkat sebagai pemimpin redaksi majalah.

Namun hal itu justru membuat dirinya berbenturan dengan pihak Jepang hingga harus tutup.

Hamka pun berusaha untuk melakukan pendekatan dengan pihak Jepang, berujung ia dituding sebagai penjilat.

Ia pun diminta untuk mundur dari jabatannya sebagai pengurus Muhammadiyah.

Kondisi keluarga Hamka semakin terguncang kala satu anaknya sakit dan tak lama kemudian meninggal.

Baca Juga: 3 Film Full Bahasa Jawa yang Wajib Ditonton, Genre Drama dan Komedi

Berikut sejumlah pemeran yang akan turut membintangi film Buya Hamka ini:

  • Vino G Bastian sebagai Abdul Malik Karim Amrullah/Hamka
  • Rey Bong sebagai Abdul Malik Karim Amrullah/Hamka remaja
  • Laudya Cynthia Bella sebagai Sitti Raham, istri Hamka
  • Izzati Khansa sebagai Sitti Raham kecil
  • Beby Tsabina sebagai Sitti Raham remaja
  • Desy Ratnasari sebagai Sitti Shafiah, ibu Hamka
  • Donny Damara sebagai Abdul Karim Amrullah, ayah Hamka
  • Ayudia Bing Slamet sebagai Maryam
  • Mawar de Jongh sebagai Kulsum
  • Donny Kesuma sebagai ayah Kulsum
  • Mellya Baskarani sebagai Aminah
  • Ben Kasyafani sebagai Zainuddin Labay El Yunusy
  • Verdi Solaiman sebagai Abdul Karim Oei Tjeng Hien
  • Teuku Rifnu Wikana sebagai paman Hamka
  • Marthino Lio sebagai Amir
  • Alfie Alfandy sebagai Dadang, sipir penjara Hamka
  • Yoga Pratama sebagai Zaki Hamka, putra Hamka
  • Ayu Laksmi sebagai Andung, nenek Hamka
  • Wafda Saifan sebagai Rozak, suami Kulsum
  • Ade Firman Hakim sebagai Karta
  • Resa Putri sebagai Farida
  • Mathias Muchus sebagai Ahmad Rasyid Sutan Mansur, kakak ipar Hamka
  • Pritt Timothy sebagai Agus Salim
  • Cok Simbara sebagai Hamid
  • Ajil Ditto sebagai Fahri
  • Roy Sungkono sebagai Rusydi Hamka, putra Hamka
  • Chew Kin Wah sebagai Tan Ban Kie
  • Reza Rahadian sebagai Oemar Said Tjokroaminoto
  • Anjasmara sebagai Soekarno, presiden Indonesia
  • Denino sebagai Ja'far Amrullah
  • Yoriko Angeline
  • Ferry Salim
  • Bima Azriel
  • Richard Oh
  • Rasyid Albuqhari
  • Novita Mochamad
  • Zayyan Sakha

(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Oktober 2024, 07:01 WIB

Paramount Land Gelar Pameran di Ajang ‘Amazing Gading Serpong’ Property Expo 2024, Hadirkan Beragam Promo Menarik

Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’ pada 2-7 Oktober 2024 di West Atrium Living World Alam Sutera, Tangerang.
Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’. (Sumber:  | Foto: Sakti)