Mengenal Sosok Kang Ha Neul, Pemain Baru yang Diperkenalkan Squid Game 2, Ini Profilnya

Elsa Krismawati
Minggu 18 Juni 2023, 15:23 WIB
Squid Game 2 memperkenalkan Kang Ha Neul sebagai pemeran baru mereka (Sumber : Netflix)

Squid Game 2 memperkenalkan Kang Ha Neul sebagai pemeran baru mereka (Sumber : Netflix)

INFOSEMARANG.COM - Drama fenomenal yang mendunia, Squid Game 2 akan hadir kembali menghibur layar kaca penggemar.

Hal ini diketahui dari perilisan teaser perdana Squid Game 2 melalui Netflix Korea.

Sejumlah pemeran baru diperkenalkan, salah satunya aktor Kang Ha Neul.

Baca Juga: Adakah Perbedaan Pelaksanaan Takbiran Idul Adha dan Idul Fitri? Berikut Penjelasannya

Ya, Kang Ha Neul diperkenalkan bersama 3 aktor lainnya untuk mengisi karakter di drama Squid Game 2.

Lantas siapa sebenarnya aktor baru dalam serial tersebut?

Dirangkum Infosemarang.com dari berbagai sumber berikut profil Kang Ha Neul secara singkat.

Kang Ha Neul merupakan aktor kenamaan Korea Selatan yang pernah muncul di sejumlah drama Hits.

Baca Juga: Tayang 18 Juni 2023, Link Nonton King The Land Episode 2 Sub Indo Bukan di Nodrakor dan Dramaqu

Sebut saja The Heirs, salah satu drama yang paling banyak diketahui penggemar drakor.

Aktor kelahiran 21 Februari 1990 ini juga sukses berperan dalam drama Saeguk berjudul Moon Lovers:Scarlet Heart Ryeo, bersama IU.

Drama lain yang pernah dibintangi sang aktor adalah When Camellia Blooms, bersama aktris senior Gong Hyo Jin.

Baca Juga: Tak Ingin Nikah Lagi, Nikita Mirzani Lebih Pilih Free Sex Tanpa Ikatan

Kemampuan akting luar bisa membawanya dalam mendapatkan penghargaan 56th Baeksang Arts Awards di kategori Aktor Terbaik.

Tak hanya serial drama, Kang Ha Neul sempat dipercaya dalam sejumlah film.

Di antaranya, film Forgotten tahun 2014, New Trial 2017, The Pirates 2 di tahun 2021 lalu.

Kang Ha Neul memulai debutnya pada usia 16 tahun, dalam sebuah drama musikal berjudul The Celestial Witch.

Baca Juga: Dapat Julukan Psikopat, Im Siwan Jadi Pemeran Baru di Squid Game 2, Ini Profilnya!

Selain akting, aktor 33 tahun ini rupanya bisa bernyanyi.

Kang Ha Neul mempunyai latar belakang pendidikan Jurusan Teater di Universitas Chung Ang.

Kang Ha Neul selalu dipercaya memainkan peran protagonis dalam beberapa kesempatannya memainkan drama.

Lantas peran apa yang akan dimainkannya di drama Squid Game 2 kali ini?

Baca Juga: Muslim Wajib Tahu! Ini Keutamaan Sepuluh Hari Pertama Bulan Dzulhijjah, Apa Saja Amalan yang Dianjurkan?

Saat artikel ini diturunkan, belum ada kabar lebih lanjut karakter siapa yang akan dimainkan Kang Ha Neul di Squid Game 2.

Para pemeran dikabarkan akan mulai membaca naskah di pekan ketiga bulan Juni 2023 ini. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya06 Oktober 2024, 19:46 WIB

PPJI dan Pemkot Semarang Bakal Simulasikan Makan Siang Bergizi di 24 Sekolah, Kandungan Gizi dan Harga Sudah Dihitung

PPJI Jawa Tengah dan PPJI Kota Semarang bersama Pemerintah Kota Semarang akan mengadakan simulasi program ‘’Makan Siang Bergizi’’ untuk siswa dari 24 SD dan SMP di Kota Semarang.
Simulasi program ‘’Makan Siang Bergizi’’ digelar untuk siswa dari 24 SD dan SMP di Kota Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)