5 Idol K-Pop yang Sering Dikira Maknae padahal Hyung, Ada Jin BTS hingga Xiumin EXO

Noorchasanah Anastasia
Senin 03 April 2023, 15:12 WIB
Seokjin BTS dan Xiumin EXO, member yang kerap dikira maknae ketimbang hyung. (Sumber : Instagram @jin @e_xiu_o)

Seokjin BTS dan Xiumin EXO, member yang kerap dikira maknae ketimbang hyung. (Sumber : Instagram @jin @e_xiu_o)

INFOSEMARANG.COM -- Lima idol K-Pop ini sering dikira sebagai anggota termuda atau maknae oleh sejumlah penggemar K-Pop.

Namun faktanya, mereka justru anggota yang masuk deretan anggota yang lebih tua atau hyung di grupnya masing-masing.

Definisi umur hanya angka, kelima idol K-Pop  ini memang memiliki paras yang terlihat muda bahkan baby face.

Beberapa idol di bawah ini juga sempat dikira maknae karena sikapnya yang kadang kekanakan melebihi anggota maknae yang sebenarnya.

Baca Juga: Suga BTS Segera Rilis Album Solo Perdana, Konser di Indonesia Bakal Bawakan Lagu Baru

Mereka juga sering mendapat sebutan 'fake maknae' di grupnya.

Simak profil masing-masing idol dari beberapa grup di bawah ini yuk!

Hyunsuk TREASURE

Bernama lengkap Choi Hyunsuk, ia merupakan leader dari grup TREASURE.

TREASURE sendiri beranggotakan 13 orang.

Idol kelahiran Daegu, Korea Selatan, ini ternyata merupakan anggota tertua di grup.

Ia lahir pada 21 April 1999.

Sementara anggota termudanya adalah So Junghwan yang lahir pada 18 Februari 2005.

Baca Juga: 3 Drakor On Going April 2023, Bisa Ditonton Sambil Ngabuburit

Joshua SEVENTEEN

Bukan member yang masuk deretan maknae line, sebaliknya Joshua Hong masuk dalam deretan hyung line.

Idol bernama asli Hong Jisoo ini lahir pada 30 Desember 1995.

Anggota termuda di SEVENTEEN yakni The8 atau Xu Minghao, idol kelahiran 7 November 1997.

Jinhwan iKON

Sama halnya dengan Hyunsuk TREASURE, Jinhwan iKON juga sebenarnya adalah anggota tertua di grup.

Kim Jinhwan yang sering dijuluki 13 cm Fairy ini lahir pada 7 Februari 1994.

Sementara anggota termudanya, Jung Chanwoo, lahir pada 26 Januari 1998.

Baca Juga: Reveluv Wajib Tahu, Ini Lokasi Konser Red Velvet di Indonesia

Seokjin BTS

Fake maknae juga melekat pada nama member tertua di BTS, Kim Seokjin.

Idol yang memiliki nama panggung Jin BTS ini lahir pada 4 Desember 1992.

Jin yang kini sedang menjalani wajib militer ini kerap dikira seorang maknae oleh para fans baru maupun fans lama karena perilakunya yang seperti anak kecil.

Sementara itu anggota termudanya yakni Jeon Jungkook lahir pada 1 September 1997.

Xiumin EXO

Memiliki wajah yang imut, Kim Minseok atau yang dikenal dengan nama Xiumin, kerap dianggap sebagai anggota termuda di EXO.

Padahal ia justru anggota tertua di grup, lahir pada 26 Maret 1990.

Anggota termuda di EXO yakni Oh Sehun yang lahir pada 12 April 1994.

(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkini
Semarang Raya16 September 2024, 16:28 WIB

ASN dan Non ASN Pemkot Semarang Diimbau Jaga Netralitas Selama Pilkada 2024

Jika ada ASN terbukti melanggar netralitas akan mendapat sanksi berupa penurunan pangkat dan pemotongan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP).
Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kota Semarang, Joko Hartono. (Sumber:  | Foto: Dok Pemkot Semarang.)
Semarang Raya15 September 2024, 21:10 WIB

Wali Kota Semarang Dorong Duta Genre Dukung Pemerintah Soal Penanganan Stunting

Duta Genre diharapkan mendukung berbagai program pemerintah, terutama dalam mengatasi pernikahan dini dan penanganan stunting.
Grand Final Duta Genre digelar di Taman Indonesia Kaya, Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok Humas Pemkot Semarang.)
Semarang Raya14 September 2024, 08:16 WIB

Tingkatkan Daya Saing, UMKM Semarang Dapat Pelatihan Sistem Jaminan Produk Halal

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman para pelaku UMKM mengenai pentingnya sertifikasi halal.
Peserta pelatihan sistem jaminan produk halal bagi para pelaku UMKM di Kabupaten Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya13 September 2024, 16:57 WIB

Pemkot Semarang Gelar Vaksinasi dan Sterilisasi Kucing Anjing Gratis untuk Cegah Penyebaran Rabies

Pemkot Semarang menggelar vaksinasi dan sterilisasi gratis bagi kucing dan anjing, di halaman kantor Dispertan Kota Semarang, Jumat 13 September 2024.
Pemkot Semarang menggelar vaksinasi dan sterilisasi gratis bagi kucing dan anjing liar. (Sumber:  | Foto: dok Humas Pemkot Semarang.)
Umum13 September 2024, 13:15 WIB

Sekda Jateng Usulkan Kepatuhan Wajib Pajak Jadi Indikator Kinerja Camat Untuk Genjot PAD

Tujuannya agar pendapatan asli daerah (PAD) di masing-masing kabupaten/kota dapat meningkat pada tahun 2025.
Sekda Jawa Tengah Sumarno. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya13 September 2024, 09:53 WIB

6.734 Pelamar Berebut 265 Posisi CPNS Pemprov Jateng

Sebanyak 6.734 pelamar memperebutkan 265 posisi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkup Pemprov Jawa Tengah.
 (Sumber: )
Semarang Raya13 September 2024, 09:52 WIB

Pemprov Jateng dan Uni Emirat Arab Serius Kembangkan Pelabuhan Tanjung Emas

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan Uni Emirat Arab menggodok rencana kerja sama pengembangan pelabuhan Tanjung Emas Semarang
 (Sumber: )
Semarang Raya13 September 2024, 07:10 WIB

Gandeng BRIN, Mbak Ita Tanam Bawang Merah Lokananta Bisa Panen 20 Ton per Hektare di Mijen

Jenis bawang merah ini merupakan teknologi smart farming yang diinisiasi oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang dengan menggandeng Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN).
Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu menanam komoditas bawang merah unggulan jenis Lokananta. (Sumber:  | Foto: Dok Humas Pemkot Semarang.)
Semarang Raya12 September 2024, 18:00 WIB

Pikat Wastra Nusantara Kenalkan Desain Fashion UMKM dan IKM Agar Naik Kelas

Wali kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu membuka kegiatan Pikat Wastra yang merupakan rangkaian kegiatan Festival Kota Lama Semarang di Gedung Oudetrap, Kamis 12 September 2024.
Wali kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu membuka kegiatan Pikat Wastra. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya12 September 2024, 16:57 WIB

Libur Maulid Nabi Muhammad SAW, KAI Daop 4 Semarang Sediakan 63 Ribu Tempat Duduk Kereta Api

Okupansi keterisian tempat duduk berdasarkan data pada hari ini Kamis 12 September 2024, sudah terjual sebanyak 36.593 tempat duduk.
Penumpang Kereta Api di stasiun Tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)