5 Drama Korea Romantis Komedi Era 2000-an Populer Sepanjang Masa, Bikin Nostalgia Deh! Nonton di Mana?

Elsa Krismawati
Jumat 14 Juli 2023, 15:11 WIB
5 drama korea tahun 2000-an yang populer bergenre romantis komedi (Sumber : Kolase/asianwiki)

5 drama korea tahun 2000-an yang populer bergenre romantis komedi (Sumber : Kolase/asianwiki)

INFOSEMARANG.COM - Era tahun 2000-an tidak kalah hype banyak drama korea romantis komedia yang masih layak ditonton.

Bahkan, kabarnya, drama korea di era 2000-an ini menjadi awal pintu gerbang pemirsa tanah air menggemari drama asal negeri ginseng kini.

Anda masih bisa menyaksikan drama korea di era 2000-an ini melalui beberapa platform streaming yang ada.

Baca Juga: Hukum Tentang Jatuh Cinta Pada Saudara Sendiri Menurut Agama Islam, Apakah Bisa?

Menonton drama korea yang jadul bisa menghibur hingga membikin Anda nostalgia.

Nah berikut ini, drakor era 2000-an yang populer dan masih layak disaksikan.

1. Full House

Full House merupakan cikal bakal drama korea bergenre romantis komedi yang begitu ikonik.

Baca Juga: 7 Jenis Aglonema yang Jarang Diketahui, Bisa Buat Ruangan Makin Cantik dengan Udara Bersih, Pilih yang Mana?

Karakter Han Ji Eun yang polos berhasil diperankan dengan baik oleh Song Hye Kyo.

Sementara, karakter Lee Young Jae yang keras kepala, juga sangat berhasil diperankan oleh Rain.

Rilis di tahun 2004, drama Full House bisa disaksikan melalui Viu.

Baca Juga: WASPADA! Kenali Jenis Hama yang Kerap Ganggu Tanaman Aglonema, Begini Cara Mengatasinya

2. Boys Before Flower

Sering disingkat BBF, drama korea bergenre romantis komedi yang paling membekas di hati para penggemar.

Drama ini bahkan diremake oleh sineas Indonesia.

Karakter Gu Jun Pyo yang ikonik sebagai tuan muda kaya raya hingga kini masih melekat di diri Lee Min Ho.

Baca Juga: Eits! Limbah Dapur ini Jangan Dibuang, Manfaatkan Jadi Pupuk Alami Aglonema

Ditambah interaksi manis dan kocak bersama Geum Jan Di yang diperankan oleh Ko Hye Sun.

BFF masih bisa disaksikan lewat platform Netflix, Viu, dan Vidio.

3. Coffee Prince

Menjadi salah satu drama korea yang hits pada era 2000-an yang dibintangi Gong Yoo dan Yoon Eun Hye.

Yoon Eun Hye berperan sebagai Eun Chan, gadis tomboy yang dikenal urakan.

Baca Juga: 4 Tempat Hapus Tato Permanen di Semarang, Ada yang Laser dan Non-Laser

Bahkan, saking tomboynya, Han Gyul mengira kalau Eun Chan seorang gay karena menyukai pria lain.

Drama ini sangat ikonik karena banyak adegan yang mengundang gelak tawa penonton, bisa disaksikan di platform streaming Viu

4. Naughty Kiss

Naughty Kiss diperankan oleh Jung So Min dan Kim Hyun Joong.

Baca Juga: 3 Cara Menghapus Tato Permanen, Mana yang Paling Bagus Hasilnya?

Drama yang mengisahkan gadis bernama Oh Ha Ni yang berusaha keras membuat Baek Seung Jo murid tertampan dan pintar di sekolah.

Drakor ini menyajikan kisah cinta remaja yang seru dan menggelitik.

Bisa disaksikan melalui Viu, YouTube.

5. Secret Garden

Drama korea yang dibintangi Hyun Bin ini bisa dibilang sangat ikonik di tahun 2000-an.

Baca Juga: Trik Kampanye Cik Mehong Jadi Caleg, Iming-imingi Asuransi Jadi Anggota Partai hingga Kampanye sambil Jualan

Secret Garden sendiri rilis di tahun 2010, yang menyajikan kisah romansa dua orang dengan karakter yang berbeda jauh.

Fokus utama cerita adalah Kim Joo-won dan Gil Ra-im yang bertukar jiwa setelah keduanya masuk ke hutan misterius bernama Secret Garden.

Drama korea ini juga mengusung romantis komedi yang dibumbui fantasi.

Baca Juga: Nggak Sampai Rp 20 Juta, Motor Listrik Davigo Dragon-S Mampu Tempuh Jarak Hingga 120 Km dan Kecepatan Maksimal 75 Km/jam

Anda bisa langsung menyaksikan drama korea ini melalui Viu.

Nah ituah 5 drama korea era 2000-an yang populer sepanjang masa dan membuat kita bisa bernostalgia. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya08 Januari 2025, 16:05 WIB

Pemprov Jateng Alokasikan Rp67,13 Miliar untuk Pendampingan Program Makan Bergizi Gratis

Pemprov Jateng melakukan dukungan dengan menyiapkan alokasi anggaran dari APBD tahun 2025 sebesar Rp67,13 miliar.
Pj Gubernur Jawa Tengah,  Nana Sudjana meninjau pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis08 Januari 2025, 13:08 WIB

BTN Siapkan Hadiah Lebih dari Rp 1 Miliar untuk Lomba Desain Rumah Subsidi

Sayembara Desain Rumah Nusantara menjadi kesempatan bagus untuk lahirnya desain rumah yang menarik dengan ciri khas budaya Indonesia.
Gedung Pusat Bank BTN. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis08 Januari 2025, 12:41 WIB

Layanan Streaming Dominasi Lonjakan Kenaikan Trafik XL

XL Axiata telah menyiapkan jaringan untuk melayani dan menjaga kenyamanan pelanggan selama libur panjang Nataru.
BTS XL. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya08 Januari 2025, 12:15 WIB

Jadi Tersangka Kasus Pajak, Seorang Direktur di Semarang Diproses Hukum

Penyerahan tersangka ini dilakukan setelah berkas penyidikan dinyatakan lengkap (P-21) oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah.
Tersangka kasus pajak di Kejari Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)