Kontroversi Matty Healy Vokalis The 1975 yang Bikin Elus Dada, Salah Satunya Hobi Makan Bahan Tak Lazim Ini

Arendya Nariswari
Selasa 25 Juli 2023, 13:32 WIB
Grup band The 1975 yang batal konser di Jakarta gara-gara kontroversi ciuman sesama jenis

Grup band The 1975 yang batal konser di Jakarta gara-gara kontroversi ciuman sesama jenis

INFOSEMARANG.COM - Baru-baru ini band The 1975 tengah ramai disorot oleh publik sebab aksi nyentrik dan bikin tak habis pikir dari sosok vokalisnya yakni Matt Healy.

Ya, publik kembali dibuat elus dada saat Matty Healy mencium Ross MacDonald bassis The 1975 di Malaysia kemarin.

Matty Healy ternyata mencoba melakukan protes atas undang-undang antu LGBT yang ada di Malaysia.

Baca Juga: Kabar Duka, Carlo Saba Vokalis Kahitna Meninggal Dunia

Kala itu di Kuala Lumpur memang sedang digelar acara Good Vibes dan 1975 sebagai salah satu bintang tamu.

Tak hanya mencium sesama jenis, sebenarnya ada beberapa tingkah Matty Healy yang kandang membuat para fans dan orang awam bingung.

Pacar dari Taylor Swift tersebut bahkan tertangkap kamera pernah makan daging mentah di atas panggung.

Ya, dari video viral beredar di TikTok akun @maasondenham, saat menjadi bintang tamu di Finsburry Park, Matty Healy tampak santai menggigit daging mentah berukuran besar.

Baca Juga: Ramai Isu LGBT, Bagaimana Hukumnya Dalam Agama Islam?

Bukan hanya sekali saat manggung di Leeds First Direct Arena Matty Healy juga pernah melakukan hal serupa.

Matty juga kerap mencium beberapa orang penggemarnya saat beraksi di panggung secara acak.

Tidak sedikit warganet lantas bingung dengan tingkah polah Matty yang begitu aneh.

"Aku pikir aku sedang menonton film thriller," ungkap salah seorang warganet.

Baca Juga: Dewi Perssik Auto Ketawa saat Dengar Curhatan Meylisa Zaara Tentang Suaminya, Ingat Masa Lalu yang Mana Ya?

"Dia harus menjalani terapi atau mungkin bertemu dokter," imbuh warganet lainnya.

Belum lama ini Matty juga diketahui baru saja melakukan aksi jorok saat manggung di London Inggris akhir Juni lalu.

Matty terlihat sempat menempelkan alat vital ke kamera sehingga membuat publik kemudian ngelus dada.

Dijadwalkan manggung di event musik WTF 2023 Jakarta, 1975 akhirnya batal tampil sebab kontroversinya di Malaysia kemarin.

Baca Juga: Fakta-fakta Selebgram Meylisa Zaara Diselingkuhi: Suami Gay, Selingkuhan Ternyata Pria yang Jadi Saksi Pernikahannya

Sebagai inisiatif, penonton akhirnya tetap merasa bahagia sebab pihak We The Fest 2023 mengganti bintang tamu 1975 dengan band legendaris Sheila On 7.

Uniknya lagi, saat tampil, Sheila On 7 sempat menyindir aksi Matty di panggung dan videonya sempat viral.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)