Menurut Studi, Ini Deretan Manfaat Tanaman Rosemary, Bisa Suburkan Rambut!

Elsa Krismawati
Jumat 28 Juli 2023, 11:09 WIB
Manfaat tanaman Rosemary bagi, salah satunya bisa suburkan rambut! (Sumber : unsplash.com)

Manfaat tanaman Rosemary bagi, salah satunya bisa suburkan rambut! (Sumber : unsplash.com)

INFOSEMARANG.COM - Rosemary adalah sejenis tanaman herbal yang memiliki nama latin Rosmarinus officinalis.

Tanaman ini berasal dari dataran Mediterania dan telah dibudidayakan di berbagai belahan dunia, termasuk Indonesia.

Rosemary memiliki aroma khas seperti pinus dengan rasa segar yang mengingatkan pada campuran daun mint dan lemon.

Baca Juga: HEBOH! Ponpes Al Zaytun Miliki Hotel 53 Kamar Tak Terdaftar di PHRI, Bupati Indramayu Terjunkan Tim Investigasi

Selain itu, tanaman ini mengandung sejumlah nutrisi penting seperti protein, serat, vitamin, dan mineral yang mendukung kesehatan tubuh.

Tidak hanya digunakan sebagai bahan makanan, rosemary juga sering dimanfaatkan sebagai aromaterapi.

Beberapa manfaatnya meliputi dukungan untuk kesehatan otak dan pertumbuhan rambut.

Baca Juga: Punya Pesawat Pribadi, Segini Harta Milik Henri Alfiandi, Kepala Basarnas yang Kini Jadi Tersangka Kasus Korupsi

Tanaman rosemary mengandung berbagai senyawa bermanfaat bagi kesehatan tubuh, termasuk, asam pantotenat, niasin, tiamin, folat, dan riboflavin.

Dalam satu setangkai rosemary, terdapat nutrisi seperti kalori (3.9 kilokalori), protein (0.1 gram), lemak (0.2 gram), karbohidrat (0.6 gram), dan serat (0.4 gram).

Selain itu, rosemary juga mengandung antioksidan dan memiliki sifat antibakteri, antivirus, dan antiradang.

Baca Juga: Profil Henri Alfiandi Marsekal Madya TNI Purn, Kepala Basarnas yang Jadi Tersangka Korupsi Rp88 Miliar

Berikut adalah beberapa manfaat Rosemary bagi kesehatan tubuh:

1. Menjaga kesehatan otak

Rosemary mengandung zat antiradang dan antioksidan yang dapat membantu melindungi daya ingat dan konsentrasi otak.

Zat-zat ini juga meningkatkan aliran darah ke otak dan menjaga kesehatan fungsinya.

Baca Juga: WOW! Seblak Bakal Jadi Warisan Budaya, Ini 5 Daftar Kuliner Indonesia yang Sudah Mendunia

2. Meningkatkan pertumbuhan rambut

Penggunaan minyak rosemary dapat merangsang pertumbuhan rambut dan membantu mencegah kebotakan.

Pengolesan minyak rosemary pada kulit kepala secara teratur dapat merangsang pembentukan sel rambut baru.

Baca Juga: Cek! Begini Syarat Pendaftaran CPNS 2023 Kejaksaan RI, Apakah Ada Perubahan?

3. Menjaga kadar gula darah

Kandungan asam karnosik dan asam rosmarinic dalam rosemary memiliki efek menyerupai hormon insulin, sehingga dapat membantu menjaga kadar gula darah tetap stabil, terutama bagi penderita diabetes.

4. Menjaga kesehatan mata

Antioksidan dalam rosemary dapat membantu mencegah katarak dan masalah mata lainnya.

Baca Juga: Link Download PDF Permenpan RB Gaji Berkala Bagi PPPK Terbaru Tahun 2023

Tanaman ini juga dapat menjaga kesehatan mata dan mengurangi risiko sakit mata akibat penuaan, seperti degenerasi makula.

5. Meningkatkan suasana hati

Penggunaan rosemary sebagai aromaterapi atau teh herbal dapat membantu meningkatkan suasana hati dengan efek relaksasi dan menenangkan saraf di otak.

Baca Juga: HORE! PPPK Kini Ada Gaji Berkala dan Gaji Istimewa, Begini Syarat Mendapatkannya

6. Meredakan nyeri

Kandungan zat antiradang dalam rosemary membantu meredakan nyeri pada berbagai bagian tubuh, termasuk sendi, otot, dan nyeri perut saat menstruasi.

7. Menangkal radikal bebas

Kandungan antioksidan dalam rosemary membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan melawan patogen penyebab penyakit.

Antioksidan juga membantu meningkatkan sirkulasi darah dan memperlambat penuaan.

Baca Juga: Selain PNS, PPPK Akan Punya Gaji Berkala dan Istimewa, Gimana tuh? Ini Kata Menpan RB

8. Meningkatkan sistem pencernaan

Rosemary dapat membantu mengatasi gangguan pencernaan atau mulas dengan merangsang pelepasan empedu, yang penting dalam pencernaan lemak dan perlindungan hati.

9. Mencegah penyakit Alzheimer

Kandungan antimikroba dalam rosemary dapat membantu melindungi neuron dari stres oksidatif dan stimulasi berlebihan, yang berperan dalam mencegah perkembangan penyakit Alzheimer.

Baca Juga: Kebakaran di Pantai Marina Semarang Terjadi Lagi, Apa Penyebabnya? Padang Ilalang Tampak Kemerahan Hingga Kerahkan 3 Mobil Damkar

10. Mencegah kanker

Ekstrak cairan rosemary memiliki sifat antiinflamasi dan antitumor, yang dapat membantu mencegah beberapa jenis kanker, seperti sel karsinoma dan leukemia.

11. Memperlambat degenerasi makula

Konsumsi teh rosemary dapat membantu melambatkan degenerasi makula pada orang lanjut usia, yang merupakan gangguan penglihatan yang umum terjadi pada usia tua.

Baca Juga: 4 Cara Sukses Berkarir Walaupun Tidak Sesuai dengan Pendidikan Anda, Sangat mudah Untuk Dilakukan

Rosemary memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh, baik digunakan sebagai bahan makanan maupun dalam bentuk minyak atau aromaterapi.

Namun, sebelum mengambil manfaatnya, selalu baik untuk berkonsultasi dengan tenaga medis atau ahli herbal terkait untuk dosis dan penggunaan yang tepat.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis29 April 2025, 20:42 WIB

Bank Mandiri Buka Tahun 2025 dengan Kinerja Cemerlang dan Langkah Berkelanjutan

Bank Mandiri terus memperkuat komitmen untuk menjaga pertumbuhan bisnis yang sehat di sepanjang awal 2025.
Paparan Kinerja Bank Mandiri  Triwulan I 2025 di Jakarta, Selasa 29 April 2025.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya29 April 2025, 11:35 WIB

Merry Riana Ajak Umat Keuskupan Agung Semarang Menjadikan Mimpi Sebagai Perjalanan dan Berkat

Dalam sesi talkshow, Merry membagikan cerita pengalaman hidupnya di Singapura, termasuk perjuangannya hingga berhasil meraih satu juta dolar pada usia 26 tahun.
Merry Riana mengisi talkshow inspiratif HUT ke-85 Keuskupan Agung Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)