Marak Pelecehan Pada Anak, Ini 4 Cara Orang Tua Ajarkan Otoritas Tubuh Anak Sedini Mungkin

Elsa Krismawati
Jumat 20 Oktober 2023, 11:30 WIB
ilustrasi : cara ajarkan otoritas tubuh pada anak (Sumber : freepik)

ilustrasi : cara ajarkan otoritas tubuh pada anak (Sumber : freepik)

INFOSEMARANG.COM - Maraknya kasus pelecehan seksual pada anak tentu membuat orang tua khawatir bukan?

Maka penting untuk memberitahu anak otoritas tubuh mereka demi terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Sejumlah kasus pelecehan seksual terhadap anak perempuan maupun laki-laki belakangan kerap terjadi.

Baca Juga: Diduga Gegara Dukung Palestina, Benarkah Centang Biru Atta Halilintar Hilang?

Contohnya, kasus pelecehan yang dilakukan kakek 70 tahun pada bocah laki-laki di Depok hingga korban tewas.

Terbaru, anak perempuan usia 7 tahun di Gayamsari jadi korban rudapaksa paman sendiri.

Sebagai orang tua ada baiknya kita mulai untuk ajarkan anak otoritas tubuh. Bagaimana caranya? simak ulasan di bawah ini!

Baca Juga: Cacar Monyet Mulai Menyerang Indonesia, Seperti Apa Gejala dan Penyebabnya?

Melansir laman halodoc, orang tua bisa melakukan beberapa cara mengajarkan otoritas tubuh pada anak:

1. Kenalkan Bagian Tubuh Sejak Dini

Pertama yang harus dilakukan orang tua adalah memperkenalkan bagian tubuh.

Mulailah mengajari anak apa arti dan fungsi dari bagian tubuh, terutama bagian reproduksi yang dimiliki anak.

Baca Juga: Dokter Cantik Disebut Tak Selingkuh, Suami Curiga Dipaksa Layani Senior Gegara Hal Ini

Namun perlu dicatat, gunakanlah kata-kata halus dan pantas saat menyebutkan bagian tubuh anak.

2. Beri Pemahaman Soal Bagian Tubuh yang Sifatnya Pribadi

Beritahu anak bahwa mereka memiliki bagian tubuh yang sifatnya pribadi yang tidak boleh dilihat dan disentuh semua orang.

Baca Juga: Kamu Seorang Intorvert? Begini Cara Membangun Koneksi Sosial dengan Sukses Bagi Seorang Introvert

3. Ajarkan Anak untuk Bilang Tidak

Orang tua perlu mengajarkan anak untuk bilang 'tidak' pada sentuhan atau aktivitas yang tidak diinginkan pada anak.

Contohkan saat kondisi apa anak merasa tidak nyaman, misalnya saat digelitik atau dipeluk orang dewasa.

4. Tanamkan Budaya Malu Pada Anak

Penting bagi orang tua untuk menanamkan budaya malu pada anak agar tidak sembarangan mengganti pakaian di tempat terbuka atau tempat umum.

Baca Juga: Sherina Derby Disebut Memiliki Hubungan Persahabatan Platonik? Apa Itu? Ternyata Begini Penjelasannya

Selain itu, anak juga perlu diajari bahwa tidak ada orang yang boleh mengambil foto bagian pribadinya.

Itulah beberapa cara edukasi anak agar terhindar dari pelecehan seksual.

Mulai dari memperkenalkan bagian tubuh anak sejak dini, hingga menanamkan budaya malu pada anak. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)