4 Respon Trauma yang Sering Tidak Disadari, Bisa Sebabkan Seseorang Jadi People Pleaser

Jeanne Pita W
Sabtu 21 Oktober 2023, 16:18 WIB
Ilustrasi | 4 Respon Trauma yang Sering Tidak Disadari (Sumber : Freepik/rawpixel.com)

Ilustrasi | 4 Respon Trauma yang Sering Tidak Disadari (Sumber : Freepik/rawpixel.com)

INFOSEMARANG.COM -- Jika trauma fisik biasanya tampak sebagai luka nyata yang terlihat (bisa berupa bengkak atau berdarah), namun berbeda halnya dengan trauma psikologis.

Trauma psikologis hampir tidak terlihat karena luka yang timbul ada di dalam dan lebih bersifat emosional.

Beberapa trauma psikologis yang umum terjadi bisa disebabkan oleh kesedihan, kehilangan, penolakan hingga pelecahan.

Baca Juga: Lebih Baik Jadi Janda Daripada Punya Suami Tidak Berguna? Kemenag RI: 73 Persen Perempuan Mapan Ajukan Gugatan Cerai

Terlebih, luka akibat trauma psikologis ini malah seringkali ditutupi supaya akan tampak baik-baik saja di luar.

Meski tak ingin terlihat, namun sebenarnya tanpa disadari kita seringkali menunjukkannya sebagai respon dari trauma melalui beberapa perilaku. Apa saja?

Berikut empat respon dari trauma psikologis yang kerap dilakukan namun jarang disadari yang dilansir dari @psikologid.

Baca Juga: TXT Bakal Muncul di Episode Terbaru Crayon Shinchan, Tayang Kapan?

1. Respon pertama: Fight Response

Respon pertama ini adalah respon yang yang muncul atas dasar ingin bertahan dengan cara memberikan perlawanan balik.

Beberapa orang dengan respon fight ini akan berusaha untuk terlihat lebih kuat, lebih mandiri, ingin menjadi sempurna hingga suit percaya pada orang lain.

Beberapa contoh perilakunya antara lain dengan melakukan segala sesuatunya sendiri (hyper independent), ingin mengendalikan supaya tidak dimanfaatkan (controller) hingga tidak mudah percaya pada orang lain (memiliki trust issue).

Baca Juga: Anak Mogok Sekolah, Jangan Dipaksa! Ini yang Harus Dilakukan Orangtua

2. Reposn kedua: Flight Response

Flight reponse ini merupakan respon yang digambarkan dengan menghindar, melarikan diri dan berusah untuk kabur saat seseorang mengalami sebuah trauma.

Hal ini dilakukan untuk menghindari perasaan tidak nyaman yang muncula kibat suatu pemicu atau kondisi yang mirip dengan peristiwa traumatik yang pernah dialaminya.

Beberapa contoh perilaku dari respon ini antara lain munculnya ketakutan berlebihan terhadap sesuatu (fobia spesifik), tidak nyaman dan menghindari situasi tertentu (social anxiety) hingga panic attack.

Baca Juga: Menstruasi Hanya Sehari, Apakah Siklus Haid Normal? Simak Penjelasan Dokter

3. Respon Ketiga: Freeze Response

Berbeda dengan respon kedua, freeze response ini adalah sebaliknya.

Terjadi ketika seseorang tidak mampu untuk melarikan diri atau melawan balik suatu kejadian dan membuatnya malah membeku (freeze).

Hal ini biasanya terjadi ketika tubuh menghadapi situasi yang sulit di luar kemampuan dan butuh waktu untuk menentukan respon.

Beberapa contoh perilaku yang muncul seperti misalnya menarikdiri dari lingkungan tanpa melakukan apapun (withdraw), berpikir berlebihan dan berulang tanpa menemukan solusi (overthinking dan ruminasi) hingga kehilangan motivasi dan tujuan dalammelakukan sesuatu (stagnasi).

Baca Juga: Pria Tewas di Indekos Ungaran, Diduga karena Terkena Penyakit HIV

4. Respon keempat: Fawn Response

Mirip dengan respon melawan, namun fawn response dilakukan secara pasif dengan berusaha "bersahabat" serta mengalihka hal-hal yang menjadi pemicu trauma.

Meski respon ini dianggap efektif untuk jangka pendek, namun nantinya respon ini dapat kembali melukai secara berkepanjangan.

Contoh perilaku yang kerap dijumpai dari fawn response ini seperti misalnya muncul kecenderungan untuk menjadi people pleaser, toxic people dan smiling depression (berusaha terliha tbaik-baik saja di luar). ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)