6 Tipe Orang Yang Perlu Dihindari, Bisa Kuras Emosi! Apakah Temanmu Termasuk?

Elsa Krismawati
Minggu 22 Oktober 2023, 19:10 WIB
Ilustrasi | 6 tipe orang yang perlu kamu hindari(Sumber : Freepik/tonodiaz)

Ilustrasi | 6 tipe orang yang perlu kamu hindari(Sumber : Freepik/tonodiaz)

INFOSEMARANG.COM - Tidak setiap orang akan memberikan nilai dan manfaat baik pada hidup yang tengah kita jalani.

Banyak tipe orang yang semakin kita mengenal mereka, rupanya malah membuat emosi kita terkuras, dan timbulah masalah lainnya.

Jika bertemu dengan tipe orang seperti itu, bagaimana sebaiknya kita bersikap?

Baca Juga: Cara Menghadapi Pasangan yang Kerap Mengungkit Masa Lalu, Jangan Cemburu Buta, Coba Lakukan Hal Ini!

Kenali tanda-tanda tipe orang yang bakal memberi dampak negatif dalam hidup kita secepat mungkin. Yuk simak selengkapnya di bawah ini!

1. Orang Toxic

Sama seperti namanya, orang toxic atau individu beracun akan membawa hal negatif ke dalam hidup kita.

Anda bisa kenali tipe orang toxic dari apa yang dibicarakannya, biasanya orang seperti ini senang menggunjing teman dan manipulatif.

Sebaiknya, jika kamu bertemu dengan orang seperti ini atau malah temanmu ada yang seperti ini, segera jaga jarak!

Baca Juga: Ingin Punya Gaya Hidup Minimalis? Coba Terapkan 5 Langkah Ini Sekarang Juga!

2. Manipulator

Beda tipis dengan tipe orang toxic, manipulator cenderung membuatmu melakukan hal-hal yang bertentangan dengan keinginan dan penilaianmu,

Mereka juga bisa menipu dan mengontrol perasaanmu, sehingga kamu selalu ada di posisi yang tidak diuntungkan.

Udah deh mending langsung cut-off hubungan kalian, dan jaga jarak sejauh mungkin.

Baca Juga: Zodiak Gibran Rakabuming Libra, Seperti Apa Sifat dan Karakternya?

3. Pembohong

Siapa yang suka dengan pembohong? Orang seperti ini akan dapat dengan mudah merusak kepercayaan dan ketenangan pikiran.

Menjalin hubungan apapun dengan si pembohong, rasanya begitu melelahkan.

Jika ingin terhindar dari drama mereka, baiknya segera jauh-jauh dan jangan lagi bergaul dengannya.

Baca Juga: Cara Mengolah Ikan Bandeng Agar Tidak Amis, Ternyata Tahapan Ini Jadi Kunci

4. Orang yang Narsis

Seorang yang narsis tidak akan jauh-jauh dari sikap egois, ingin benar sendiri, ingin menang sendiri, manipulatif dan kasar secara emosional.

Demi kesehatan mental sebaiknya segera putuskan hubungan kalian dengan tipe orang seperti ini.

5. Pesimis

Orang dengan pikiran negatif dan selalu pesimis, mengeluh akan membuat kamu tertular energi negatifnya.

Baca Juga: 5 Cara Bersikap Ketika Keberadaanmu Tak Pernah Dianggap di Linkungan Pertemanan

Sehingga, energi positifmu terkuras, dan kehidupanmu juga bisa terganggu.

6. Pencari Drama

Orang yang suka dengan drama, konflik dan kekacauan sering menyeret orang lain dalam situasinya.

Berinteraksi dengan tipe orang pencari drama akan mengganggu kedamaian dan kesejahteraanmu!

Baca Juga: Resiko Makan Tahu-Tempe Berlebih, Bukan Makin Sehat, Ini Efek Sampingnya Bagi Tubuh

Penting untuk membatasi diri dari beberapa tipe orang yang berdampak negatif pada kamu, terlebih kamu beranjak dewasa makin sadar pentingnya bergaul dengan orang-orang tertentu. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)