COVID-19 Kembali Mengancam, Ini 6 Sumber Makanan yang Bisa Tingkatkan Sistem Imun Tubuh

Elsa Krismawati
Selasa 12 Desember 2023, 15:23 WIB
Ilustrasi |sumber makanan yang bantu tingkatkan imunitas tubuh(Sumber : Freepik)

Ilustrasi |sumber makanan yang bantu tingkatkan imunitas tubuh(Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM - Kasus COVID-19 kembali terjadi di beberapa daerah di Indonesia jelang akhir tahun 2023 ini.

Bahkan, di Kota Semarang sudah dikonfirmasi terdapat 3 suspect positif COVID-19.

Sebelum terlambat, ada baiknya di masa seperti ini Anda turut memperhatikan makanan yang dikonsumsi, dan pengaruhnya pada sistem imun tubuh.

Baca Juga: Viral Smart Glasses Kacamata Berkamera Canggih, Kenali 5 Bahayanya

Berikut ini berdasarkan situs resmi Kementerian Kesehatan Indonesia, 6 sumber makanan yang baik untuk meningkatkan sistem imun tubuh.

6 Sumber Makanan Peningkat Sistem Imun Tubuh

Untuk meningkatkan daya tahan tubuh, kita dapat mengintegrasikan pola makan sehat ke dalam gaya hidup kita. Berikut beberapa jenis makanan yang dapat kita konsumsi guna memperkuat sistem kekebalan tubuh:

1.Jeruk

Jeruk memiliki manfaat luar biasa dalam membangun sistem kekebalan tubuh untuk melawan berbagai penyakit.

Baca Juga: Pilu, Pesan Terakhir Ibu 4 Anak Korban Pembunuhan di Jagakarsa Saat Pemakaman: Mama Ikhlaskan Kamu Nak...


Kandungan vitamin C pada jeruk dapat meningkatkan produksi sel darah putih yang bertugas melawan virus dan bakteri.

Jenis jeruk seperti sunkist, mandarin, dan medan dapat dikonsumsi langsung, sementara jeruk lemon atau jeruk nipis dapat dijadikan campuran minuman atau infused water yang menyehatkan.

2. Paprika

Paprika mengandung vitamin C yang tiga kali lebih banyak dari jeruk. Kandungan beta karoten tinggi pada paprika juga berperan dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Selain itu, paprika memiliki manfaat positif untuk kesehatan mata dan kulit.

Baca Juga: Perwakilan UNHCR Minta Masyarakat Tak Usir Ratusan Pengungsi Rohingya di Aceh: Kita Bisa Mencari Tempat...

3. Brokoli

Sebagai sayuran paling sehat, brokoli kaya akan vitamin dan mineral, seperti vitamin A, C, E, serat, dan antioksidan.

Brokoli tidak hanya mendetoksifikasi radikal bebas, tetapi juga dapat menurunkan risiko diabetes, penyakit jantung, dan memperbaiki sistem kekebalan tubuh.

Penting untuk memperhatikan cara pengolahan brokoli agar nutrisinya tetap utuh, misalnya dengan cara dikukus.

Baca Juga: Ragnar Oratmangoen Blak-Blakan dengan Media Belanda Soal Proses Naturalisasinya, Ternyata Sebelum Erick Thohir....

4. Jahe

Khasiat jahe untuk kesehatan sudah tidak diragukan lagi. Jahe sering digunakan sebagai obat alami ketika tubuh tidak fit.

Selain itu, jahe dapat mengurangi peradangan dan membantu mengatasi mual. Pengolahan jahe dapat dilakukan dengan mengintegrasikannya sebagai campuran minuman yang menyehatkan.

5. Bayam

Bayam mengandung beta karoten dan antioksidan yang melawan infeksi pada sistem kekebalan tubuh. Vitamin A, C, K1, B9, dan zat besi juga terdapat dalam bayam. Penting untuk memasak bayam dengan cepat agar nutrisinya tetap terjaga.

Baca Juga: Jadwal Hari Pertama BWF World Tour Finals 2023: Derbi Fajar/Rian vs Bagas/Fikri

6. Pepaya

Selain dikenal baik untuk kesehatan pencernaan, pepaya juga memiliki manfaat dalam melawan peradangan.

Kaya akan vitamin, mineral seperti kalsium dan magnesium, serta vitamin B1, B3, B5, E, K, dan antioksidan, pepaya sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)