Meski Baik Untuk Kulit, Konsumsi Kolagen Ternyata Memiliki Efek Samping Hingga Fatal Berikut Ini

Jeanne Pita W
Minggu 24 September 2023, 23:15 WIB
Ilustrasi | Efek samping mengonsumsi kolagen secara berlebihan (Sumber : Freepik)

Ilustrasi | Efek samping mengonsumsi kolagen secara berlebihan (Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM -- Kolagen merupakan protein yang penting dalam tubuh manusia dan memiliki banyak peran yang berbeda.

Selain itu, protein ini juga kerap dijadikan sebagai suplemen untuk menjaga dan mempercantik penampilan kulit.

Kolagen diyakini mampu meningkatkan elastisitas kulit serta mencegah tanda-tanda penuaan dini, seperti kulit kering, keriput, garis halus, dan flek hitam.

Baca Juga: Update ke iOS 17, Pengguna Malah Keluhkan Baterai Makin Boros! Warganet: Malah Makin Enak Kok

Oleh sebab itu, protein ini pun jadi sering kali dikonsumsi sebagai minuman atau suplemen untuk mempercantik penampilan.

Meski demikian, tidak banyak yang mengulas lebih jauh terkait efek samping dari mengonsumsi kolagen ini yang juga perlu diwaspadai, apalagi jika dikonsumsi secara berlebihan.

Berikut sejumlah efek samping dari mengonsumsi kolagen yang perlu diwaspadai yang dilansir dari siloamhospitals.com.

Baca Juga: Jarang Diketahui, Ternyata 10 Superfood Ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Cocok Buat yang Lagi Diet

1. Alergi atau Reaksi Kulit

Beberapa orang dapat mengalami reaksi alergi terhadap kolagen atau bahan tambahan dalam suplemen kolagen.

Ini dapat menyebabkan gejala kulit seperti ruam, gatal, atau pembengkakan.

2. Gangguan Pencernaan

Meskipun umumnya dianggap aman, mengonsumsi suplemen kolagen dalam jumlah berlebihan dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti diare atau kembung.

Baca Juga: Timnas Indonesia Dipastikan Lolos ke Babak 16 Besar Asian Games 2023 Meski Kalah 0-1 Dari Korea Utara

3. Interaksi dengan Obat Lain

Ada kemungkinan interaksi antara suplemen kolagen dan obat-obatan tertentu.

Jika Anda sedang mengonsumsi obat-obatan, sebaiknya berkonsultasi dengan dokter sebelum memulai suplemen kolagen.

4. Kualitas Produk

Kualitas suplemen kolagen dapat bervariasi. Produk yang kurang berkualitas mungkin tidak efektif atau bahkan mengandung bahan tambahan yang tidak aman.

Oleh sebab itu, penting untuk memilih produk yang berkualitas dari sumber terpercaya.

Baca Juga: Sunwoo The Boyz Bantu Fans Tagih Utang, Tulis 'Dikira Uang 3,500 Bisa Keluar dari Tanah?'

5. Potensi Penyakit Gagal Ginjal

Beberapa penelitian awal telah menghubungkan konsumsi suplemen kolagen dalam jangka panjang dengan peningkatan risiko penyakit gagal ginjal.

Namun, penelitian lebih lanjut masih diperlukan untuk memahami hubungan ini dengan lebih baik.

6. Bau Mulut

Bau mulut menjadi salahs atu efek samping yang umum terjadi.

Konsumsi kolagen yang dilakukan secara berlebihan dapat mengubah keseimbangan abkteri di dalam mulut.

Baca Juga: Kaesang Resmi Gabung ke PSI, Terungkap Ini Alasannya

Sehingga menyebabkan terjadinya peningkatan pertumbuhan bakteri tertentu di dalam mulut yang dapat memicu produksi senyawa berbau sehingga membuat bau mulut terjadi.

Saat Anda mengonsumsi suplemen kolagen, penting untuk melakukannya dengan bijak dan sesuai dengan petunjuk yang diberikan oleh produsen atau sebaiknya setelah berkonsultasi dengan dokter.

Selain itu, pastikan untuk selalu memerhatikan reaksi tubuh terhadap suplemen dan hentikan penggunaan jika Anda mengalami efek samping yang tidak diinginkan. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)