KOCAK! Deretan Celoteh Netizen Tak Kebagian Tiket Konser Coldplay,Ngaku Bakal Ikut Gabung PA 212

Elsa Krismawati
Rabu 17 Mei 2023, 17:24 WIB
Daftar harga tiket konser musik Coldplay di Indonesia (Sumber : Instagram @pkentertainemt)

Daftar harga tiket konser musik Coldplay di Indonesia (Sumber : Instagram @pkentertainemt)

INFOSEMARANG.COM -- Sejumlah Netizen kecewa lantaran tak kebagian tiket konser Coldplay yang dibuka sejak pukul 10.00 WIB tadi.

Diketahui, hanya dalam kurun waktu beberapa menit tiket konser Coldplay berstatus 'Sold Out'.

Imbasnya, banyak pejuang war tiket konser Coldplay mengaku ingin gabung dengan PA 212.

Baca Juga: 10 Tahun Menikah, Desta Dikabarkan Gugat Cerai Natasha Rizky, Unggahan saat Lebaran Jadi Sorotan

Seperti yang diketahui, Wasekjen PA 212 Novel Bamukmin menentang keras pagelaran konser tunggal Chris Martin CS di Jakarta 15 November 2023 nanti.

Sebab, menurutnya band pelantun 'Yellow' itu merupakan pendukung Atheis dan turut serta mempopulerkan LGBT.

Pernyataan tersebut menuai polemik di masyarakat khususnya penggemar Coldplay di Indonesia.

Baca Juga: War Tiket Konser Coldplay BCA Presale Berakhir, Muncul WTS Harga Rp60 Juta,Netizen:SINTING!

Sementara itu, berdasarkan pantauan Infosemarang.com sejumlah Netizen malah berminat gabung PA 212 lantaran kecewa tak kebagian tiket.

Seperti salah satu pemilik akun Twitter satu ini yang berceloteh kocak soal minat gabung PA 212.

Baca Juga: Diperingati Setiap 17 Mei, Apa Makna Perayaan Hari Buku Nasional? Simak Sejarah dan Tujuannya

"@coldplay ku pikir hubungan kita spesial, jangan extended, waiting roo aja ketendang. 2023 resesi hanyalah bac*t. Masa 6 menit sold out. Lama2 jadi pendukung PA 212 nih, biar batal konsernya jadi yang gak nonton bukan aku doang tapi seindonesia," tulis @santilumbagaol dikutip Infosemarang.com, Rabu 17 Mei 2023.

Baca Juga: Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20, Indonesia Malah Terpilih Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U23 2024

"Karena gak kebagian, saatnya saya ikut kepung coldplay bersama PA 212," tulis @temansane

"Udahlah aku ikut PA 212 menolak kedatangan coldplay aja hopeless coyyy," tulis @kemalintsnakaafi

"Asal lo tau aja lebih banyak jumlah anggota PA 212 daripada penggemar Coldplay di Indonesia. Jadi mending kita join PA 212 aja buat ngepung bandara," tulis @banyusadewa.

Baca Juga: Viral, Pemain Timnas Thailand Jonathan Khemdee Buang Medali Perak ke Tribun Usai Kalah dari Indonesia

Sebagai informasi, tiket konser Coldplay hari ini merupakan penjualan melalui BCA Presale.

Masih ada kesempatan bagi penggemar yang ingin mendapatkan tiket konser Coldplay di tanggal 19 Mei 2023 mendatang. (*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya19 September 2024, 20:33 WIB

Masuk 10 Besar Nasional, Mbak Ita Paparkan Keberhasilan Pengembangan Batik Pewarna Alami

Mbak Ita menambahkan komitmen Pemerintah Kota Semarang dalam mendukung pengembangan batik yang ramah lingkungan.
Wali kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu. (Sumber:  | Foto: dok Humas Pemkot Semarang.)
Semarang Raya19 September 2024, 18:08 WIB

SCU Semarang Berhasil Identifikasi Faktor Penyebab Stunting di Demak

Ketiga akademisi SCU mengidentifikasi bahwa gizi buruk, akses sanitasi yang kurang memadai, serta pola perilaku belanja dan konsumsi masyarakat menjadi faktor penyebab stunting.
Akademisi SCU paparkan hasil penelitian stunting di Demak  dalam webinar. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 September 2024, 18:05 WIB

Pertamina Catat Kenaikan Konsumsi BBM dan LPG di Jateng dan DIY hingga 34,9 Persen Saat Libur Maulid Nabi 2024

Kenaikan ini disebabkan oleh peningkatan jumlah pengunjung ke Provinsi Jateng dan DIY serta aktivitas warga Jateng dan DIY untuk memanfaatkan libur panjang Maulid Nabi 2024.
Salah satu SPBU di Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya18 September 2024, 19:29 WIB

Tanggulangi Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Jateng Terima Dana Insentif Fiskal Rp5,6 Miliar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana insentif fiskal atas keberhasilannya menurunkan angka kemiskinan ekstrem.
Sekda Jateng, Sumarno disela Rapat Koordinasi Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya18 September 2024, 18:00 WIB

Pemkot Semarang Terus Upayakan Usaha UMKM Lokal Bisa Go International

Pemkot Semarang memfasilitasi pelaku usaha lokal agar mampu bersaing di pasar internasional.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu saat Business Match di Hotel Pandanaran. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis18 September 2024, 17:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Resmikan Mandiri Digital Tower, Jadi Pusat Inovasi Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower sebagai pusat inovasi teknologi informasi (TI) yang terpadu dengan konsep berkelanjutan.
Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Umum18 September 2024, 17:10 WIB

Hal Yang Perlu Diperhatikan Agar Tetap Aman di SPBU

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengalaman mengisi BBM di SPBU tetap aman.
Tips aman di SPBU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum18 September 2024, 15:04 WIB

11 Negara Eropa Ikuti Pelatihan International Sharia Board melalui Walisongo Halal Center

Mereka menunjukkan komitmen global dalam pengembangan industri halal.
Pelatihan Sharia Board yang diadakan secara daring melalui zoom. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

10 Ribu Orang Daftar CPNS Pemkab Magelang

Adi berpesan agar tim seleksi memantau dan memastikan seleksi CASN 2024 berjalan transparan, objektif, dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
 (Sumber: )
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus
 (Sumber: )