Bikin Iri! Momen Pria Jadikan Tiket Konser Coldplay Sebagai Mahar Nikah Tuai Sorotan,Netizen: Sulit Ditiru

Elsa Krismawati
Senin 22 Mei 2023, 10:35 WIB
Unik, pria ini jadikan tiket konser Coldplay sebagai mahar (Sumber : Twitter Coldplay Indonesia)

Unik, pria ini jadikan tiket konser Coldplay sebagai mahar (Sumber : Twitter Coldplay Indonesia)

INFOSEMARANG.COM - Kehebohan adanya konser Coldplay di Indonesia juga turut dirasakan pengantin ini.

Bahkan, saking antusiasnya banyak dari kalangan pejabat yang turut 'berperang' untuk mendapatkan tiket konser Coldplay.

Ya, jika biasanya mas kawin berupa sejumlah uang dengan nilai tertentu dan bermakna, lain halnya dengan mempelai pria satu ini.

Baca Juga: Kaka dan Bimbim Geram, Konser Slank di Semarang Sempat Rusuh Karena Ulah Penonton


Seperti tak ingin menyia-nyiakan kesempatan nonton konser Chris Martin Cs, sekaligus menikahi wanita idamannya, pria ini jadikan tiket konser Coldplay sebagai mas kawin.

Dilansir infosemarang.com, dari akun Twitter @IDWantsColdplay yang diunggah pada Minggu, 21 Mei 2023 kemarin.

Baca Juga: LINK NONTON Film Fast X Kualitas HD Sub Indo LK21 dan Bioskopkeren Banyak Dicari!

Terlihat, momen pernikahan ketika wali nikah mempelai perempuan menyebutkan tiket konser Coldplay sebagai mas kawin,

"Saya nikahkan dan saya kawinkan anak kandung saya Anastasia Ayu Widiadana kepada engkau dengan mas kawin logam mulia, seperangkat alat sholat dan tiket Coldplay dibayar tunai," ucap seorang Pria, dikutip Infosemarang.com, dari @IDWantsColdplay, pada Senin, 22 Mei 2023.

Baca Juga: Ancaman Novel Bamukmin PA 212 Gagalkan Konser Coldplay di Jakarta, Disebut Mahfud MD Hal Biasa:Ndak Usah Takut...

Sontak penyebutan tiket Coldplay sebagai mas kawin dalam tayangan itu menuai reaksi kocak warganet.

"Njir, kalau ngewarnya gagal apakah acaranya gagal juga? Serius nanya," tulis @Alditya_warman.

"Abis nikah langsung nonton konser bareng, impian besar gua yang udah terkubur," tulis @diovandi.

Baca Juga: Lirik Lagu Viva La Vida - Coldplay, Jadi Salah Satu Lagu Wajib Saat Konser!

"Ini kalo pas war tiket kemarin gak dapat apa nikahannya gak jadi?" tulis @catokanlurus.

"Sulit ditiru," tulis @kwslhm.

"Tiket Coldplay dijadiin mahar dong. Ntaps wkwkwk," tulis @gethighopes.

Baca Juga: Terbongkar Siapa Mak Comblang Enzy Storia dan Maulana Kasetra, Bongkar Chat Pertama Kali

Banyak warganet yang menganggap usaha mempelai pria yak main-main menjadikan tiket konser band pelantun 'Yellow' ini mahar pernikahannya.

Pasalnya, butuh perjuangan yang lumayan berat untuk mendapatkan tiket konser lantaran banyak orang dari berbagai kalangan menginginkan tiket konser Coldplay.

Baca Juga: Inara Rusli Pernah Tidak Direstui Nikah dengan Virgoun, tapi Memaksa Karena Hal Ini

Sebagai informasi, PK Entertaintment telah mengumumkan bahwa tiket konser band asal Inggris itu sudah habis terjual seluruhnya.

Baca Juga: Ungkit Kondangan dan Patah Hati Saat Konser, Dikta Lagi Galau?

Kini penggemar hanya tinggal menantikan Coldplay pada 15 November 2023 mendatang di Stadium Gelora Bung Karno, Jakarta. (*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)