Piala Dunia U20 Sedang Berlangsung, Tagar MenolakLupa Soal Gagaglnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Mendadak Trending

Wildan Apriadi
Selasa 23 Mei 2023, 17:01 WIB
Tagar MenolakLupa menjadi trending sebagai ekspresi kekecewaan batalnya Indonesia jadi tuan rumah Piala Dunia U20 (Sumber : Twitter)

Tagar MenolakLupa menjadi trending sebagai ekspresi kekecewaan batalnya Indonesia jadi tuan rumah Piala Dunia U20 (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM - Turnamen Piala Dunia U20 saat ini tengah berlangsung di Argentina sejak 20 Mei 2023 kemarin.

Sementara ini dari dua matchday babak grup Piala Dunia U20 yang sudah digelar, wakil Asia, Jepang baru saja mengalahkan Senegal skor 1-0.

Sementara itu tuan rumah Piala Dunia U20 yakni Argentina, memuncaki klasemen grup A setelah mengalahkan Uzbekistan 2-1.

Baca Juga: Penangguhan Penahanan Sopir Bus Tragedi Guci Dikabulkan, Romyani Ucap Terimakasih Pada Netizen :Alhamdulilah...

Seperti diketahui, Piala Dunia U20 sejatinya diselenggarakan di Indonesia yang kemudian gagal akibat satu dan lain hal.

Seiring euforianya yang kini tengah berlangsung di Argentina, sejumlah Netizen Indonesia kembali menyayangkan kesempatan yang pernah dimiliki Indonesia.

Ya, seandainya jadi tuan rumah, Timnas Indonesia U20 bakal ikut tampil di turnamen FIFA ini.

Baca Juga: Deretan Klub Top Eropa yang Sudah Dipastikan dan Terancam Gagal Lolos ke Liga Champions Musim Depan

Hal itulah yang membuat banyak Netizen sangat kecewa, alih-alih bisa melihat Tim Garuda muda tampil di ajang sekelas Piala Dunia U20, kini yang terjadi hanyalah sisa kekecewaan.

Bahkan hari ini, Selasa 23 Mei 2023, tagar MenolakLupa di Twitter sedang menjadi trending topic.

Tagar ini menjadi ekspresi kekecewaan Netizen Indonesia yang menolak lupa bahwa kita pernah diberi kesempatan begitu mahalnya untuk menggelar event sekelas Piala Dunia U20.

Baca Juga: Bakal Menjanda, Inara Rusli Tak akan Manfaatkan Anak Demi Uang Endorse

"Kalau Indonesia ngga dicoret sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20, udah pasti stadion penuh buat nonton 'rising stars' dan juga bisa jd awalan buat garuda muda di level sepak bola Indonesia," tulis salah satu Netizen di Twitter.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)