Pilu Curhat Eks Editor Tasyi Athasyia mengaku Pernah Diduga Gelandangan saat Ikut ke Dubai.

Elsa Krismawati
Minggu 11 Juni 2023, 06:25 WIB
Cerita eks editor Tasyi Athasyia di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia/ Twitter @Workaholicindo)

Cerita eks editor Tasyi Athasyia di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia/ Twitter @Workaholicindo)

INFOSEMARANG.COM - Viral di media sosial sebuah utas yang menyajikan cerita yang diduga milik eks editor Tasyi Athasyia.

Utas tersebut menceritakan sejumlah kejadian pilu yang dialami eks editor Tasyi Athasyia saat ikut ke Dubai beberapa waktu lalu.

Dibagikan oleh pemilik akun Twitter @Workaholinco, pada 10 Juni 2023.

Akun tersebut membagikan utas yang cukup panjang sebanyak 9 bagian.

Baca Juga: Tasyi Athasyia Jadi Trending, Video Lawas Nikita Mirzani Ungkit Influencer yang Jahat ke Kru Kembali Viral

Salah satunya adalah cerita dimana eks editor tersebut disangka gelandangan oleh petugas keamanan hotel tempat mereka akan menginap.

Dalam keterangannya, cerita itu dibagikan oleh seorang yang mengaku sebagai sepupu dari eks editor sang YouTuber.

"Banyak saksi yang liat Mawar (nama samaran) disuruh nunggu berjam-jam sendirian yang niatnya mau pindah hotel," tulis pemilik cerita seperti dikutip Infosemarang.com pada 11 Juni 2023.

Baca Juga: Maju Jadi Calon Orang Nomor Satu di Depok, Kaesang Pangarep Bicara Soal Restu dari Erina Gudono

Rupanya saat Mawar menunggu di hotel itu atasannya tersebut tengah mampir ke sejumlah tempat untuk berbelanja.

"Tapi malah melipir ke suatu tempat dulu dari jam 4 sore sampe jam 10 malem," sambungnya.

Saking lamanya Mawar menunggu kedatangan orang yang dipanggil 'bu bos' pemilik cerita itu, Mawar dicurigai sebagai 'homeless' atau gelandangan.

Baca Juga: Liburan ke Dubai, Tasyi Athasyia Kasih Makanan Sisa ke Karyawan?

"Sampe si Mawar dicurigain pihak hotel dikira Homeless dong!" tambahnya.

Tak hanya itu, pada siang harinya Mawar ditugaskan untuk ke kantor maskapai penerbangan untuk mengurusi tiket.

Yang mana hal tersebut seharusnya bukan merupakan bagian dari tugas mawar sebagai editor pada waktu itu.

Diketahui, sebelumnya kembaran Tasya Farasya ini diduga menunggak gaji eks karyawannya yang bernama Risty Oktaviani.

Baca Juga: Kecantikan Dian Sastro di Foto Terbaru Bikin Warganet Kepincut: Cantik Sekali, MasyaAllah

Namun, tak lama kemudian Risty Oktaviani muncul dengan video klarifikasi dan permohonan maaf.

Tak hanya itu, viralnya nama Tasyi Athasyia kembali menguat, sebab diduga food vlogger ini menyewa akun bayaran untuk menutupi komentar negatif terhadapnya. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)