Tasyi Athasyia Pernah Hutang Endorse ke Olshop Selama Sebulan Gara-gara Diet

Elsa Krismawati
Senin 12 Juni 2023, 13:17 WIB
Instagram Tasyi Athasyia digeruduk Netizen usai viral tak beri makan karyawan di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia)

Instagram Tasyi Athasyia digeruduk Netizen usai viral tak beri makan karyawan di Dubai (Sumber : Instagram @tasyiathasyia)

INFOSEMARANG.COM - Tasyi Athasyia masih menjadi sorotan warganet lantaran eks karyawan angkat bicara belum mendapat gaji.

Setelahnya, beberapa akun anonim yang diduga mantan pegawai Tasyi Athasyia turut angkat bicara.

Tak hanya itu, rupanya pengalaman tak mengenakan pernah dialami oleh salah satu Online Shop (Olshop) karena meng-endorse Tasyi Athasya.

Pemilik akun Instagram @itsgitcha mengaku pernah meng-endorse Tasyi Athasyia senilai Rp 5 juta yang langsung dibayar lunas dan on time, tetapi kembaran Tasya Farasya itu justru tak segera mengunggah materinya sesuai perjanjian.

Baca Juga: Balita 3 Tahun Asal Samarinda Positif Narkoba Usai Minum Air Putih Pemberian Tetangga

"Dulu aku pernah endorse dia, aku bayar 5 juta langsung gak nunda. Apakah dia ngepost-nya on time? Oh tentu tidak," ujar pemilik akun tersebut dikutip Infosemarang.com dari unggahan Twitter @KinanthiPuspa, pada 12 Juni 2023.

Pemilik Olshop yang membayar jasa Tasyi mengaku dirinya bahkan sudah membayar tarif endorse keseluruhan.

Akhirnya, Tasyi mengunggah materi endorse setelah pihak Olshop menuntut pengembalian uang.

Baca Juga: Kaesang Pangarep Deklarasi Siap Jadi Wali Kota Depok, Aldi Taher Sodorkan diri Jadi Wakil

Pemilik Olshop mengaku dirinya muak lantaran penundaan 1 bulan tersebut.

"Ditunda 1 bulan lebih dengan alasan diet. Wallahi deh alasannya diet,"

"Kenapa akhirnya dipost? Karena aku muak, terus aku bilang ke admin 'kak kalau nggak dipost sekarang refund aja karena kalau besok udah ganti bulan'. Akhirnya malam itu dipost," jelasnya

Baca Juga: Tasyi Athasyia Diduga Sewa Ribuan Buzzer Hingga Trending 'Fakta Tasyi' Padahal Haram Hukumnya di Islam?

Pemilik akun online shop itu bersyukur Tasyi Athasyia akhirnya mempromosikan produknya. Namun, ia cukup kecewa dengan sifat kembaran Tasya Farasya tersebut.

Menurutnya, Tasyi terlalu merasa menjadi orang yang disudutkan, difitnah dan paling benar, tetapi juga punya banyak kesalahan sebagai manusia.

"Semoga berubah ya kak sifatnya. Manusia tempatnya salah, jangan selalu merasa dirimu disudutkan, difitnah dan lainnya,"

Baca Juga: Pamer Bawa 3 Asisten Sekaligus Saat Belanja, Dr Richard Lee Sindir Tasyi Athasyia?Netizen:Tau aja yang Viral

"Rosul aja yang pasti benar sering dicaci maki, apalagi kamu yang jauh dari maksum, pasti banyak salah," katanya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)