Melalui Twitter, Gibran Rakabuming Tanya Pengalaman Mudik Lebaran Warganet,Jawabannya Pada Kocak!

Elsa Krismawati
Rabu 19 April 2023, 15:41 WIB
Warganet ramai bagikan pengalaman mudik ke Gibran Rakabuming (Sumber : tangkapan layar Twitter/gibran_tweet)

Warganet ramai bagikan pengalaman mudik ke Gibran Rakabuming (Sumber : tangkapan layar Twitter/gibran_tweet)

INFOSEMARANG.COM -- Walikota Solo, Gibran Rakabuming tanya pengalaman mudik ke warganet, melalui akun Twitternya.

Walikota Solo yang satu ini memang dikenal aktif memainkan akun Twitternya, dan diketahui selalu responsif terkait isu kekinian.

Di momen jelang Idul Fitri yang tinggal beberapa hari lagi, banyak masyarakat yang melakukan perjalanan pulang kampung, alias perjalanan mudik.

Baca Juga: Tayang Juli 2023 Mendatang, Trailer Insidious 5 Bikin Merinding

Sehingga, putra sulung Presiden Jokowi itu lantas menanyakan pengalaman mudik lebaran pada followersnya.

"kalian ada yang pernah mudik bareng keluarga terus ketinggalan di rest area gak?" tulis @gibran_tweet pada 17 April 2023

Cuitan Gibran tersebut sudah dilihat 413 ribu kali.

Baca Juga: J-Hope BTS Berangkat Wamil, Sweater Jutaan Rupiah Jadi Sorotan Penggemar

Banyak warganet yang memberikan tanggapan dan respon beragam.

Mayoritas membagikan pengalaman unik nan kocak saat mudik lebaran.

Seperti yang dibagikan oleh pemilik akun satu ini yang mengaku istrinya tertinggal di sebuah pom bensin.

Baca Juga: Model Hijab Paling Stylish di Lebaran 2023, Mau Pakai yang Mana?

"istri saya ketinggalan di SPBU pas perjalanan ke malang, setelah 2 km dari pom,saya ajak ngobrol tapi ko diem aja,kukira dia ngelamun, pas saya noleh ternyata enggak ada orang" tulis @mahesawarajen1

Baca Juga: Paling Sering Bikin Penasaran,Apakah Boleh Menikahi Sepupu? Begini Hukumnya Menurut Quran dan Hadis

"jadi inget tetangga, anaknya banyak pas pulkam ketinggalan satu " tulis @nugoharuto

"pernah naik Rx king, suara kenceng istri belom naik sudah aku geber, waktu istirahat di perjalanan, eh udah berkilo-kilo baru sadar" tulis @wiedy49804912

Baca Juga: Bacaan Takbir Lebaran Idul Fitri, Lengkap Bahasa Arab dan Latin Beserta Artinya

"dulu ibu saya ketinggalan di pom bensin wates, baru sadar ketinggalan setelah 2 jam pas mau shalat subuh" tulis @penjelajah749.

Saat artikel ini diturunkan, cuitan Gibran Rakabuming tersebut sudah mendapatkan ratusan balasan dan ribuan like dari warganet.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)