Jonathan Latumahina Turut Buka Suara Soal Kasus Perundungan Siswa SMP di Cilacap,: Harus Dikawal

Elsa Krismawati
Kamis 28 September 2023, 07:00 WIB
Jonathan Latumahina turut buka suara soal kasus perundungan siswa SMP di Cilacap (Sumber : YouTube Kompas TV)

Jonathan Latumahina turut buka suara soal kasus perundungan siswa SMP di Cilacap (Sumber : YouTube Kompas TV)

INFOSEMARANG.COM - Jonathan Latumahina telah memberikan tanggapannya terkait kasus perundungan yang menimpa seorang siswa SMP di Cilacap, Jawa Tengah.

Tak lain karena dirinya merupakan Ayah dari David Ozora, korban penganiayaan kejam oleh Mario Dandy Satriyo.

Sebagai seorang Ayah yang merasakan secara mendalam peristiwa tragis yang menimpa anaknya, Jonathan Latumahina mengungkap perasaannya terhadap kasus ini melalui cuitan di akun media sosial X.

Baca Juga: Codeblu Ungkap Bang Madun Nyak Kopsah Tak Salah: Baba Hanya Polos Diperalat Banyak Orang

Dalam cuitannya, Jonathan Latumahina menekankan pentingnya untuk bersama-sama mengawal kasus ini.

Jonathan Latumahina mengingatkan bahwa Undang-Undang Perlindungan Anak tidak membedakan antara pelaku dan korban.

Dibagikan melalui akun twitternya @seeksixsuck, Jonathan menyatakan kasus seperti ini perlu dikawal.

Baca Juga: Cara Menggunakan Fitur Baru Jam di Spotify, Bisa Buat Playlist Lagu Ramai-ramai dengan Teman


"Ini harus dikawal karena jika tidak, undang-undang perlindungan anak tidak memandang pelaku atau korban. Dan hal ini sangat menyakitkan bagi korban, terutama karena kasus ini terjadi di daerah. Oleh karena itu, kasus ini harus terus menerus diawasi." cuitnya, dikutip Infosemarang.com Rabu 27 September 2023.

Seperti yang telah dilaporkan, video viral menunjukkan pelaku perundungan yang kejam memukul dan menendang temannya hingga jatuh.

Bahkan, aksi perundungan tersebut disaksikan oleh tujuh orang teman lainnya yang hanya berdiam diri dan tidak berusaha untuk melerai sang perundung.

Baca Juga: TikTok Shop Diberi Batas Waktu 7 Hari untuk Beradaptasi dengan Aturan Baru, Pilih Sosial Media atau e-Commerce?

Dikonfirmasi oleh Polresta Cilacap, pelaku rupanya sudah diamankan bahkan sebelum video perundungan siswa SMP itu viral di media sosial.

Pihak Polresta Cilacap sudah mengamankan 5 siswa yang terlibat dalam insiden tersebut.

Disebutkan, dua diantaranya berstatus terduga pelaku, sementara tiga siswa lainnya sementara masih berstatus sebagai saksi.

Baca Juga: Spotify Punya Fitur Baru "Jam", Bisa Buat Playlist Lagu Bareng Teman atau Pasangan

Sementara itu, korban sendiri menderita luka pada bagian wajah, memar di perut, dan bahu kanan akibat perundungan yang dialaminya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)