Viral Kasus Penganiayaan Anak Perwira Polisi Polda Sumut,Netizen Soroti Harta:Mario Dandy Jilid 2?

Elsa Krismawati
Rabu 26 April 2023, 10:30 WIB
Netizen soroti harta kekayaan AKBP Achiruddin Hasibuan, ayah dari pelaku penganiayaan terhadap Ken Admiral (Sumber : Twitter/PartaiSocmed)

Netizen soroti harta kekayaan AKBP Achiruddin Hasibuan, ayah dari pelaku penganiayaan terhadap Ken Admiral (Sumber : Twitter/PartaiSocmed)

INFOSEMARANG.COM -- AKBP Achiruddin Hasibuan diketahui membiarkan sang anak, Aditya Hasibuan aniaya Ken Admiral.

Polda Sumut menerangkan, AKBP Achiruddin Hasibuan diancam akan dicopot dari jabatannya jika terbukti melanggar kode etik sebagai anggota kepolisian.

Pencopotan ini berdasarkan keputusan Divisi Profesi dan Pengamanan Kepolisian Negara Republik Indonesia Polda Sumut.

Baca Juga: Kasus Penganiayaan Ken Admiral Baru Viral Setelah 4 Bulan Kejadian,Dinda Safay Akui Pernah Lakukan ini

Ia dinyatakan telah melanggar Pasal 13 huruf m Peraturan Kepolisian Nomor 7 tahun 2022 tentang kode etik profesi dan komisi kode etik Kepolisian Negara Republik Indonesia. Aturan itu berbunyi:

'Setiap Pejabat Polri dalam Etika Kepribadian, dilarang : melakukan tindakan kekerasan, berperilaku kasar dan tidak patut.'

Di sisi lain sang anak kini telah ditetapkan sebagai pelaku penganiayaan terhadap Ken Admiral pada 25 April 2023.

Baca Juga: Kabar Baik! KAI Obral Tiket Murah untuk Arus Balik Lebaran 2023, Cek Batas Waktu Pemesanannya

Usai viral, Netizen soroti harta kekayaan milik AKBP Achiruddin Hasibuan.

Tampak sebuah rumah mewah yang mempunyai garasi berisi jajaran mobil, diduga milik AKBP Achiruddin Hasibuan dibagikan oleh akun Twitter @partaiSocmed.

Selain rumah dengan garasi dan jejeran mobil, terdapat sebuah foto yang diduga merupakan usaha kos-kosan milik AKBP Achiruddin Hasibuan.

Baca Juga: Waspada! 7 Gelaja Kesehatan yang Bisa Timbul Akibat Cuaca Panas, Periksakan Jika Salah Satunya Mulai Terasa

Melihat foto yang dibagikan akun @partaiSocmed tersebut, Netizen turut membandingkan kasus penganiayaan ini dengan Mario Dandy.

"gas tum, udah ga sabar nich nunggu rafael alun dan mario dandy jilid 2" tulis @noconversazion

Menurut Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang dilaporkannya pada 24 Maret 2021.

Baca Juga: Cuaca Panas Melanda Indonesia Beberapa Hari Ini, Kemenkes Imbau Masyarakat Lakukan Hal Penting Berikut

Sebagai salah satu perwira kepolisian pada Direktorat narkoba Polda Sumatra Utara yang memiliki harta nyaris Rp500 juta.

Mayoritas dari hartanya tersebut ada terselip SUV Toyota Fortuner lansiran 2006 yang punya nilai taksir Rp370 juta. Mobil tersebut diklaim hasil sendiri.

Ia juga punya aset lain sebagai hartanya yaitu rumah dengan nilai Rp46,33 juta dan kas lebih dari Rp51 juta.

Baca Juga: Usai Libur Lebaran Idul Fitri, Berikut Daftar Tanggal Merah dan Hari Besar Bulan Mei 2023, Adakah Cuti Bersama Lagi?

Kabid Propam Polda Sumut Kombes Pol Dudung Adijono sebelumnya mengatakan Achiruddin dijatuhi sanksi karena bersalah membiarkan anaknya Aditya Hasibuan menganiaya seorang mahasiswa bernama Ken Admiral.(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)