Duel PSM Makassar vs Persikabo 1973 BRI Liga 1, Link Live Streaming, Prediksi Pemain, dan Head to Head

Galuh Prakasa
Kamis 23 November 2023, 17:43 WIB
PSM Makassar vs Persikabo 1973 di Stadion Gelora B. J. Habibie (GBH), Parepare, Sulawesi Selatan, pada Kamis, 23 November 2023, pukul 19.00 WIB. (Sumber : vidio.com)

PSM Makassar vs Persikabo 1973 di Stadion Gelora B. J. Habibie (GBH), Parepare, Sulawesi Selatan, pada Kamis, 23 November 2023, pukul 19.00 WIB. (Sumber : vidio.com)

INFOSEMARANG.COM -- Pekan ke-20 BRI Liga 1 mempertemukan PSM Makassar dan Persikabo 1973 di Stadion Gelora B. J. Habibie (GBH), Parepare, Sulawesi Selatan, pada Kamis, 23 November 2023, pukul 19.00 WIB.

Dengan kehadiran pemain baru seperti Joao Pedro, Victor Mansaray, Ze Paulo, dan Ifan Nanda, PSM seharusnya memiliki keunggulan di atas kertas.

Catatan positif Juku Eja yang selalu menang dalam dua pertemuan terakhir, termasuk di putaran pertama BRI Liga 1 musim ini, semakin menambah keyakinan.

Baca Juga: Pilu Tangis Ibu Aldi Sahilatua Nababan Saat Korban Akan Diotopsi: Gak Bisa Saya Cium, Gak Bisa Saya Pegang Anakku

Meski Persikabo 1973 telah melakukan perubahan pelatih kepala dan merekrut beberapa pemain baru, kestabilan performa masih menjadi persoalan.

Dalam lima pertandingan terakhir, Laskar Padjajaran hanya meraih satu kemenangan.

Dengan demikian, PSM diunggulkan untuk memenangkan pertandingan. Namun, perlu waspada terhadap potensi kejutan yang mungkin dihasilkan oleh Persikabo 1973, seperti yang terjadi pada pertandingan melawan Persija Jakarta.

Absennya Erwin Gutawa dan Sulthan Zaky yang belum kembali dari Piala Dunia U-17 2023 bisa menjadi celah bagi Persikabo 1973.

Kedua tim diharapkan menampilkan susunan pemain terbaik untuk meraih kemenangan.

Baca Juga: Daftar Produk yang Tergolong Pro Israel yang Ramai di Media Sosial Indonesia

Prediksi Susunan Pemain

PSM Makassar (3-5-2)
Reza Aryal Daffa Salman, Yuran Fernandes, Safrudin Tahar; Dzaky Asraf, M. Arfan, Ze Paulo, Kenzo Nambu, Yance Sayuri; Adilson Silva, Victor Mansaray.
Pelatih: Bernardo Tavares.

Persikabo 1973 (4-3-3)
Syahrul Trisna; Lucky Oktavianto, Junior Bakayoko, Didik Wahyu, Frengky Missa; Roni Sugeng, Manahati Lestusen, Caca Basilio; Myat Kaung Khant, Pedrinho, Keven Aleman.
Pelatih: Aji Santoso.

Baca Juga: Kronologi Truk Pengankut Sapi Tabrak 5 Kendaraan di Tol Tembalang, Sopir Diduga Tak Waspada

Head to Head dan Performa

Head to Head
• 15/06/2022: PSM 0-1 Persikabo 1973 (Piala Presiden)
• 05/12/2022: PSM 2-0 Persikabo 1973 (Liga 1)
• 09/03/2023: Persikabo 1973 0-1 PSM (Liga 1)
• 14/07/2023: Persikabo 1973 0-1 PSM (Liga 1)

Lima Laga Terakhir PSM
• 25/10/2023: PSM 3-1 Hougang United FC (Piala AFC)
• 30/10/2023: RANS Nusantara FC 1-1 PSM (Liga 1)
• 03/11/2023: PSM 2-3 Persija Jakarta (Liga 1)
• 09/11/2023: Hougang United FC 1-3 PSM (Piala AFC)
• 12/11/2023: Dewa United 1-1 PSM (Liga 1)

Lima Laga Terakhir Persikabo 1973
• 06/10/2023: Persikabo 1973 2-2 Persis Solo (Liga 1)
• 20/10/2023: Persikabo 1973 2-3 PSIS Semarang (Liga 1)
• 27/10/2023: Barito Putera 1-1 Persikabo 1973 (Liga 1)
• 04/11/2023: Persikabo 1973 2-1 RANS Nusantara FC (Liga 1)
• 09/11/2023: Persija Jakarta 4-0 Persikabo 1973 (Liga 1)

Baca Juga: Gencatan Senjata Israel-Hamas Ditunda 24 Jam, Tunggu Kepastian Tawanan yang Akan Dibebaskan Hamas

Link Live Streaming

1. BRI Liga 1 Vidio
2. Indosiar

Selamat menyaksikan pertandingan.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)