Derbi Jawa Timur: Arema FC vs Persik Kediri BRI Liga 1 - Preview, Prediksi Pemain, dan Link Streaming

Galuh Prakasa
Senin 27 November 2023, 12:14 WIB
Link liv e streaming Arema FC vs Persik Kediri, Senin, 27 November 2023 pukul 15.00 WIB. (Sumber : vidio.com)

Link liv e streaming Arema FC vs Persik Kediri, Senin, 27 November 2023 pukul 15.00 WIB. (Sumber : vidio.com)

INFOSEMARANG.COM -- Arema FC akan menjalani pertandingan melawan Persik Kediri pada pekan ke-20 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Senin 27 November 2023.

Pertandingan ini akan dimulai pukul 15.00 WIB dan dapat disaksikan secara langsung di Indosiar.

Arema FC menunjukkan performa gemilang dengan tidak pernah kalah dalam tiga pertandingan terakhir sebelum jeda.

Baca Juga: Update Kasus Kematian Aldi Sahilatua Nababan, Pihak Keluarga Belum Terima Hasil Otopsi

Penampilan apik kiper Julian Schwarzer menjadi salah satu faktor kunci dalam kesuksesan Singo Edan, yang berhasil mencetak lima gol selama periode tersebut.

Persik juga tampil cukup baik dengan hanya mengalami satu kekalahan dalam tujuh pertandingan terakhir.

Kekalahan tersebut terjadi saat Persik bermain tandang melawan Borneo FC, dengan skor 0-3.

Dalam dua pertemuan terakhir, Persik berhasil memenangkan pertandingan melawan Arema FC dengan skor 3-2 dan 5-2.

Catatan positif ini menjadi modal penting bagi Persik menjelang derbi Jawa Timur.

Baca Juga: 4 Wakil Indonesia Main di India International 2023, Marcus/Rayhan Debut

Prediksi Susunan Pemain

Arema FC (4-4-2):
- Kiper: Julian Schwarzer
- Belakang: Ahmad Maulana, Syaeful Anwar, Charles Raphael, Johan Alfarizie
- Tengah: Charles Lokolingoy, Jayus Hariono, Julian Guevara, Dendi Santoso
- Depan: Dedik Setiawan, Gilbert Alvarez
- Pelatih: Fernando Valente

Persik Kediri (4-2-3-1):
- Kiper: Dikri Yusron
- Belakang: Yusuf Meilana, Anderson Nascimento, Hamra Hehanussa, Simen Lyngbo
- Tengah: Rohit Chand, Adi Eko Jayanto
- Depan: Jeam Kelly, Renan Silva, M. Supriadi
- Striker: Flavio Silva
- Pelatih: Marcelo Rospide

Baca Juga: Belinda Juara MasterChef Indonesia Season 11 Tahu Banyak Orang Sebut Dirinya Tak Layak di Grand Final

Head to Head dan Performa Terakhir

Pertemuan Terakhir:
- 15/07/2023: Persik 5-2 Arema
- 28/02/2023: Arema 2-3 Persik
- 17/09/2022: Persik 0-1 Arema
- 15/06/2022: Persik 0-1 Arema
- 27/02/2022: Arema 0-1 Persik

Performa Terakhir Arema FC:
- 06/10/23: Arema 0-1 Borneo
- 20/10/23: PSM 3-0 Arema
- 28/10/23: Arema 1-1 Madura United
- 02/11/23: Arema 2-1 Dewa United
- 08/11/23: Persib 2-2 Arema

Performa Terakhir Persik Kediri:
- 08/10/23: Persita 2-2 Persik Kediri
- 21/10/23: PSS Sleman 2-2 Persik Kediri
- 27/10/23: Persik Kediri 4-0 Persebaya Surabaya
- 02/11/23: Borneo 3-0 Persik Kediri
- 08/11/23: Persik Kediri 4-0 Madura United

Prediksi Skor: Arema FC 2-1 Persik Kediri

Baca Juga: MasterChef Indonesia Season 11 Dihujat Gara-gara Dihadiri Ganjar Pranowo, Publik: Gini Amat Cari Suara

Link Live Streaming

Laga Arema FC vs Persik dapat disaksikan secara langsung di stasiun televisi Indosiar atau melalui link live streaming berikut:

Vidio.com

Selamat menyaksikan Arema FC vs Persik Kediri.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Olahraga06 Juli 2024, 07:00 WIB

Seri Perdana Trial Game Dirt 2024 di Semarang, Pertarungan Lebih Ketat dengan Regulasi Baru

Persaingan di seri pertama Trial Game Dirt 2024 semakin kompetitif dan lebih ketat dari edisi tahun sebelumnya.
Seri perdana Trial Game Dirt 2024
di Semarang (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya05 Juli 2024, 15:44 WIB

Tanam Padi di Lahan Rob, Pemkot Semarang dan BRIN Implementasikan Hasil Riset Bidang Pertanian

Penebaran benih padi varietas Biosalin dilakukan di lahan tidur imbas rob air laut di Kelurahan Mangunharjo, Kota Semarang.
Penebaran benih padi varietas Biosalin di lahan tidur imbas rob air laut di Kelurahan Mangunharjo, Kota Semarang.
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya05 Juli 2024, 15:32 WIB

Hindari Anak-anak Terlibat Perjudian, Walikota Minta Orang Tua Cek Handphone Anak

Mbak Ita juga akan terus melakukan penyuluhan kepada pelajar di setiap sekolah lewat Dinas Pendidikan, agar mereka bisa menghindari hal-hal negatif.
ilustrasi judi online. (Sumber:  | Foto: dok pixabay.)
Umum05 Juli 2024, 15:16 WIB

Ini Nama Dua Putra Putri Terbaik Jateng yang Jadi Paskibraka Nasional 2024

Dua pelajar asal Provinsi Jawa Tengah, lolos seleksi menjadi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional 2024. Mereka adalah Akmal Faiz Ali Khadafi dan Glenys Lalita Aksani.
Proses seleksi calon Paskibraka Jateng 2024.  (Sumber:  | Foto: istimewa)
Pendidikan04 Juli 2024, 21:42 WIB

Unnes Buka Prodi Ilmu Komunikasi, Daya Tampung 100 Calon Mahasiswa

Pembukaan prodi tersebut dibuka setelah UNNES mendapatkan rekomendasi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BANPT).
kampus Unnes Gunungpati Semarang.. (Sumber:  | Foto: dok Unnes.)
Semarang Raya04 Juli 2024, 21:30 WIB

Minimalisir Angka Kesakitan dan Kematian, Pemkot Semarang Telah Jalankan Layanan ILP Hingga Tingkat RW

Sistem Integrasi Layanan Primer (ILP) untuk menjangkau layanan kesehatan masyarakat hingga tingkat RW.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Semarang, M. Abdul Hakam. (Sumber:  | Foto: sakti)
Umum04 Juli 2024, 12:12 WIB

Penyelenggaraan AFF U - 16 Sukses, Pj Gubernur Jateng: Menambah Semangat Penyelenggaraan Event

Kesuksesan penyelenggaraan yang diraih,menambah semangat bagi Jateng untuk semakin baik dalam menyelenggarakan event.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana usai pertandingan antara Australia VS Thailand di Stadion Manahan. (Sumber:  | Foto: dok)
Umum03 Juli 2024, 19:16 WIB

PJ Gubernur Jateng Cek Keadaan Dunia Usaha, Kunjungi Sido Muncul dan PT SCI Salatiga

Kunjungannya untuk memantau perkembangan sejumlah industri dan ketenagakerjaan di wilayah Jateng.
Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana melakukan kunjungan kerja di PT Sido Muncul. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Juli 2024, 10:46 WIB

Jelang Pilwakot, Mbak Ita Lakukan Komunikasi DPD Partai Golkar Kota Semarang

Perempuan yang akrab disapa Mbak Ita tersebut mendatangi kantor DPD Partai Golkar didampingi beberapa pengurus DPC PDI Perjuangan Kota Semarang.
Kader PDI Perjuangan Hevearita Gunaryanti Rahayu  silaturahmi dengan DPD Partai Golkar Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: dok)
Umum03 Juli 2024, 10:32 WIB

Pemprov Jateng Fasilitasi Pemulangan Korban Perdagangan Orang

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah memfasilitasi pemulangan 49 korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kembali ke daerah asal.
Korban TPPO di Panti Sosial Margo Widodo, Tugu, Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: sakti)