Berhasil Sabet Gelar Juara di Badminton Asia Championship 2023, Ini Harapan Anthony Ginting

Elsa Krismawati
Senin 01 Mei 2023, 09:09 WIB
Ginting ungkap harapannya usai menyabet gelar juara di Badminton Asia Championship 2023 (Sumber : PBSI)

Ginting ungkap harapannya usai menyabet gelar juara di Badminton Asia Championship 2023 (Sumber : PBSI)

INFOSEMARAN.COM -- Anthony Sinisuka Ginting berhasil juarai tunggal putra dalam ajang Badminton Asia Championship 2023.

Pada babak final, Ginting pukul telak wakil Singapura Loh Kean Yew.

Pertandingan yang digelar di Sheikh Rashid Bin Hamdan Indoor Hall, Al Nasr Club, Dubai, Minggu, 30 April 2023 itu berakhir dengan skor 21-12 dan 21-8.

Baca Juga: Link Nonton Teluh Darah Full Episode Telegram dan LK21 Banyak Dicari!Cek Disini

Sejak game pertama, Ginting sudah menampilkan permainan yang apik.

Pada interval pertama pia sudah unggul jauh dari Loh Kean Yew 11-6, sebelum akhirnya menang dengan skor 21-12.

Baca Juga: Warganet Terharu, Gibran Rakabuming Cari Bocah yang Ditinggal Ayah Meninggal Ketika Mudik ke Solo

Semakin percaya diri, Antony Sinisuka Ginting kembali unggul di interval kedua dengan sko 11-2 dan menutup game dengan skor akhir 21-8.

Diwartakan infosemarang, Ginting ungkap rasa bersyukurnya karena telah bermain dengan baik selama gelaran Badminton Asia Championship 2023.

Selain itu, Ginting juga merasa bahwa permainan kali ini kondisinya dalam keadaan tenang.

Baca Juga: Info Lokasi dan Jam Buka Sora Kafe Semarang, Cocok untuk Work From Cafe!

"Ini pastinya salah satu pencapain terbaik bagi saya. Gelar juara Asia kan besar juga. Semoga setelah ini bisa menambah kepercayaan diri yang lebih lagi, termotivasi lagi di laga-laga berikutnya," kata Ginting,dikutip dari rilis PBSI, Senin, 1 Mei 2023.

Ginting juga menuturkan, ke depannya dia berkeinginan untuk bisa meraih gelar-gelar juara.

Baca Juga: Daftar 10 Kasus Orang Hilang Misterius yang Belum Ditemukan Hingga Saat Ini, Benarkah Disembunyikan Makhluk Halus?

Di sisi lain merupakan target-target Ginting yang ingin sekali diraihnya.

"Pulang dari sini saya mau enjoy dahulu. Istirahat satu sampai dua hari sebelum masuk ke persiapan Piala Sudirman," ujar pebulu tangkis kelahiran Cimahi ini.

Meskipun Ginting akui bahwa dirinya tak berekpektasi tinggi, ia menyadari bahwa harapan itu akan selalu ada.

Baca Juga: Daftar 10 Kasus Orang Hilang Misterius yang Belum Ditemukan Hingga Saat Ini, Benarkah Disembunyikan Makhluk Halus?

"Harapan ada tapi saya tidak mau berlebihan. Itu mungkin terlihat di lapangan yang kurang ekspresif tapi ini membantu saya untuk lebih tenang dan bisa mengontrol," katanya.

Ginting mempersembahkan gelar juara tersebut teman-temannya di tunggal putra yang selalu memberikan dukungan.

Baca Juga: Agensi Tanggapi Tudingan J-Hope BTS dapat Perlakuan Istimewa Saat Wamil

"Yang selalu memberikan dukungan baik di dalam maupun di luar lapangan. Pelatih Irwansyah, Harry Hartono dan pelatih fisik juga. Kemudian PBSI dan keluarga juga," Tandasnya(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya19 September 2024, 20:33 WIB

Masuk 10 Besar Nasional, Mbak Ita Paparkan Keberhasilan Pengembangan Batik Pewarna Alami

Mbak Ita menambahkan komitmen Pemerintah Kota Semarang dalam mendukung pengembangan batik yang ramah lingkungan.
Wali kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu. (Sumber:  | Foto: dok Humas Pemkot Semarang.)
Semarang Raya19 September 2024, 18:08 WIB

SCU Semarang Berhasil Identifikasi Faktor Penyebab Stunting di Demak

Ketiga akademisi SCU mengidentifikasi bahwa gizi buruk, akses sanitasi yang kurang memadai, serta pola perilaku belanja dan konsumsi masyarakat menjadi faktor penyebab stunting.
Akademisi SCU paparkan hasil penelitian stunting di Demak  dalam webinar. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 September 2024, 18:05 WIB

Pertamina Catat Kenaikan Konsumsi BBM dan LPG di Jateng dan DIY hingga 34,9 Persen Saat Libur Maulid Nabi 2024

Kenaikan ini disebabkan oleh peningkatan jumlah pengunjung ke Provinsi Jateng dan DIY serta aktivitas warga Jateng dan DIY untuk memanfaatkan libur panjang Maulid Nabi 2024.
Salah satu SPBU di Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya18 September 2024, 19:29 WIB

Tanggulangi Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Jateng Terima Dana Insentif Fiskal Rp5,6 Miliar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana insentif fiskal atas keberhasilannya menurunkan angka kemiskinan ekstrem.
Sekda Jateng, Sumarno disela Rapat Koordinasi Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya18 September 2024, 18:00 WIB

Pemkot Semarang Terus Upayakan Usaha UMKM Lokal Bisa Go International

Pemkot Semarang memfasilitasi pelaku usaha lokal agar mampu bersaing di pasar internasional.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu saat Business Match di Hotel Pandanaran. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis18 September 2024, 17:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Resmikan Mandiri Digital Tower, Jadi Pusat Inovasi Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower sebagai pusat inovasi teknologi informasi (TI) yang terpadu dengan konsep berkelanjutan.
Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Umum18 September 2024, 17:10 WIB

Hal Yang Perlu Diperhatikan Agar Tetap Aman di SPBU

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengalaman mengisi BBM di SPBU tetap aman.
Tips aman di SPBU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum18 September 2024, 15:04 WIB

11 Negara Eropa Ikuti Pelatihan International Sharia Board melalui Walisongo Halal Center

Mereka menunjukkan komitmen global dalam pengembangan industri halal.
Pelatihan Sharia Board yang diadakan secara daring melalui zoom. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

10 Ribu Orang Daftar CPNS Pemkab Magelang

Adi berpesan agar tim seleksi memantau dan memastikan seleksi CASN 2024 berjalan transparan, objektif, dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
 (Sumber: )
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus
 (Sumber: )