Indonesia Peringkat Berapa di SEA Games? Ini Total Perolehan Medali Sementara Per Tanggal 6 Mei 2023

Elsa Krismawati
Minggu 07 Mei 2023, 13:30 WIB
Tim bulu tangkis Indonesia saat meraih medali emas SEA Games 2019 (Sumber : Twitter)

Tim bulu tangkis Indonesia saat meraih medali emas SEA Games 2019 (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM-- SEA Games 2023 di Kamboja Masih Bergulir, para kontingen masih berjuang untuk harumkan nama bangsa lewat cabang olahraganya masing-masing.

Lalu, Indonesia peringkat ke berapa di SEA Games?

Hingga Sabtu 6 mei 2023 kontingen Indonesia telah meraih total 26 medali dari seluruh olahraga yang diperlombakan.

8 diantaranya medali emas, 7 medali perak, dan 11 medali perak.

Baca Juga: Update Perolehan Medali SEA Games 2023: Indonesia Salip Filipina di Peringkat 2

Medali emas pertama Indonesia di SEA Games 2023 diraih oleh Rashif Amila Yaqin dari cabor Triathlon.

Rashif Amila meraih medali emas setelah menjadi yang terbaik di nomor individual putra Aquathlon.

Kemudian dua medali emas tambahan datang dari Atletik.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tempat Jual Tahu Bakso Semarang untuk Oleh-oleh

Indonesia menyapu bersih medali emas dari nomor maraton, dimana Agus Prayogo dan Odekta Elvina Naibaho mengawinkan emas maraton SEA Games 2023.

Lalu emas keempat dan kelima datang dari cabang olahraga sepeda.

Sayu Bella Dewi mendapatkan medali emas dari nomor MTB Women's Cross Country.

Baca Juga: Tampil Cantik, Kate Middleton Pakai Anting Putri Diana dan Kalung Ratu Elizabeth

Berhasil bersama dengan medali emas dari nomor MTB Men's Cross Country yang didapatkan Feri Yudoyono.

Sementara medali emas keenam datang dari karate. Ahmad Zigi Zaresta berhasil menyabet medali emas dari nomor Individual kata putra.

Lalu medali emas ketujuh didapat dari cabor Vovinam lewat sumbangan Manik Trisna. Dia jadi terbaik di nomor Drago Tiger Form Female.

Baca Juga: Raja Charles III Dinobatkan Jadi Raja Inggris, Pakai Mahkota Berusia 360 Tahun

Adapun medali emas kedelapan diraih Hendro Yap dari cabang atletik. Hendro sukses finis terdepan pada nomor jalan cepat 20 km pria.

Berikut peringkat SEA Games 2023 dan total raihan medali para kontingen :

Peringkat 1 Kamboja : Emas (17) Perak (11) Perunggu (1)

Peringkat 2 Indonesia : Emas (8) Perak (7) Perunggu (11)

Baca Juga: Bakal Comeback Bareng EXO, Baekhyun Ganti Warna Rambut Jadi Blonde

Peringkat 3 Thailand : Emas (7) Perak (10) Perunggu (14)

Peringkat 4 Filipina : Emas (7) Perak (8) Perunggu (13)

Peringkat 5 Vietnam : Emas (6) Perak (10) Perunggu (16)

Peringkat 6 Singapura: Emas(5) Perak (2) Perunggu (3)

Baca Juga: Ikhlaskan Medali Perunggu meski Finish Ketiga, Ihza Muhammad: Mau Tidak Mau Harus Terima

Peringkat 7 Myanmar: Emas (3) Perak (1) Perunggu (10)

Peringkat 8 Laos : Emas (2) Perak (3) Perunggu (6)

Peringkat 9 Malaysia : Emas (1) Perak (2) Perunggu (7)

Peringkat 10 Brunei: Emas (0) Perak (0) Perunggu (1)

Baca Juga: Unggah Video Bongkar Bisnis Narkoba di Lapas, Uya Kuya Akui Terima Teror Begini

Peringkat 11 Timor Leste: Emas(0)Perak (0) Perunggu (1)

Demikian informasi seputar perolehan medali kontingen Indonesia di SEA Games 2023.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis11 Februari 2025, 14:54 WIB

Mandiri Investment Forum 2025 Ajang Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi RI

Mandiri Investment Forum (MIF) 2025 mengangkat tema “Nourishing Future Growth”, menyoroti strategi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah dinamika global.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati saat menghadiri Mandiri Investment Forum (MIF) 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Tekno25 Januari 2025, 10:46 WIB

Game Penghasil Saldo Dana 2025: Cara Seru Mendapatkan Penghasilan Tambahan

Mau beli hape baru? coba mainkan game penghasil uang ini, langsung bisa di transfer ke akun dana kalian
Game penghasil uang tambahan langsung bisa ditarik ke akun dana (Sumber:  | Foto: illustrasi)
Tekno24 Januari 2025, 22:11 WIB

Terbaru tahun 2025, 7 Cara Mendapatkan Saldo Dana Gratis Langsung Ditransfer

Dapatkan saldo dana gratis dengan mengikuti cara cara terbaru di tahun 2025, hanya dengan bermain game dan menggunakanaplikasi penghasil uang dan lainnya
Cara terbaru untuk menghasilkan saldo dana gratis tahun 2025 ( Foto: Illustrasi)
Semarang Raya24 Januari 2025, 20:26 WIB

The Park Semarang Sambut Imlek 2025, Penuh Nuansa Merah, Diisi Banyak Hiburan

The Park Mall Semarang menggelar rangkaian pertunjukan bertajuk Enchanted Lunar New Year Show yang berlangsung mulai 24 Januari hingga 9 Februari 2025.
Suasana Imlek di The Park Mall Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)