Skuad Argentina untuk FIFA Matchday Lawan Indonesia, Benar-Benar Bawa Tim Terbaik, Termasuk Lionel Messi!

Wildan Apriadi
Minggu 28 Mei 2023, 08:15 WIB
Timnas Argentina bawa skuad terbaik ke Indonesia (Sumber : Twitter)

Timnas Argentina bawa skuad terbaik ke Indonesia (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM - Pelatih Lionel Scaloni telah resmi mengumumkan skuad Timnas Argentina untuk laga FIFA Matchday di Asia bulan depan.

Nama yang ditunggu-tunggu yakni Lionel Messi, akhirnya jadi juga bakal datang ke Indonesia bersama Timnas Argentina.

Namun, Timnas Argentina meninggalkan dua bintangnya yakni Paulo Dybala (Roma) dan Lisandro Martinez (Manchester United) yang terkena cedera.

Baca Juga: Mantap Ingin Berpisah, Inara Rusli Minta Nafkah Hadhanah Rp 110 Juta per Bulan dari Virgoun

Adapun Lautaro Martinez (Inter Milan) yang akan diberi waktu istirahat lebih karea akan tampil di final Liga Champions, plus kabar bahwa istrinya akan melahirkan dalam waktu dekat.

Berikut adalah skuad Timnas Argentina untuk ajang FIFA Matchday melawan Australia dan Indonesia, 14 dan 19 Juni 2023.

KIPER:

Emiliano Martinez - Aston Villa
Geromino Rully - Ajax Amsterdam
Walter Benitez - PSV Eindhoven

Baca Juga: Pelatih Berharap Cedera Christian Adinata Tak Serius, Minta Pendukung Tak Kecewa

BEK:

Nahuel Molina - Atletico Madrid
Gonzalo Montiel - Sevilla
German Pezzela - Real Betis
Cristian Romero - Tottenham Hotspur
Leonardo Balerdi - Marseille
Nicolas Otamendi - Getafe
Facundo Medina - Lens
Nicola Tagliafico - Lyon
Marcos Acuna - Sevilla

GELANDANG:

Leandro Paredes - Juventus
Enzo Fernandez - Chelsea
Guido Rodriguez - Real Betis
Rodrigo De Paul - Atletico Madrid
Exequiel Palacios - Bayer Leverkusen
Alexis Mac Allister - Brighton
Thiago Almada - Atlanta
Giovanni Lo Celso - Real Betis
Lucas Ocampos - Sevilla

Baca Juga: 7 Manfaat Tempe untuk Kesehatan Tubuh, Cocok Dikonsumsi Rutin untuk Penderita Diabetes

STRIKER:

Angel Di Maria - Juventus
Lionel Messi - PSG
Julian Alvarez - Manchester City
Giovanni Simeone - Napoli
Alejandro Garnacho - Manchester United
Nicholas Gonzalez - Fiorentina
***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya19 September 2024, 20:33 WIB

Masuk 10 Besar Nasional, Mbak Ita Paparkan Keberhasilan Pengembangan Batik Pewarna Alami

Mbak Ita menambahkan komitmen Pemerintah Kota Semarang dalam mendukung pengembangan batik yang ramah lingkungan.
Wali kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu. (Sumber:  | Foto: dok Humas Pemkot Semarang.)
Semarang Raya19 September 2024, 18:08 WIB

SCU Semarang Berhasil Identifikasi Faktor Penyebab Stunting di Demak

Ketiga akademisi SCU mengidentifikasi bahwa gizi buruk, akses sanitasi yang kurang memadai, serta pola perilaku belanja dan konsumsi masyarakat menjadi faktor penyebab stunting.
Akademisi SCU paparkan hasil penelitian stunting di Demak  dalam webinar. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 September 2024, 18:05 WIB

Pertamina Catat Kenaikan Konsumsi BBM dan LPG di Jateng dan DIY hingga 34,9 Persen Saat Libur Maulid Nabi 2024

Kenaikan ini disebabkan oleh peningkatan jumlah pengunjung ke Provinsi Jateng dan DIY serta aktivitas warga Jateng dan DIY untuk memanfaatkan libur panjang Maulid Nabi 2024.
Salah satu SPBU di Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya18 September 2024, 19:29 WIB

Tanggulangi Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Jateng Terima Dana Insentif Fiskal Rp5,6 Miliar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana insentif fiskal atas keberhasilannya menurunkan angka kemiskinan ekstrem.
Sekda Jateng, Sumarno disela Rapat Koordinasi Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya18 September 2024, 18:00 WIB

Pemkot Semarang Terus Upayakan Usaha UMKM Lokal Bisa Go International

Pemkot Semarang memfasilitasi pelaku usaha lokal agar mampu bersaing di pasar internasional.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu saat Business Match di Hotel Pandanaran. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis18 September 2024, 17:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Resmikan Mandiri Digital Tower, Jadi Pusat Inovasi Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower sebagai pusat inovasi teknologi informasi (TI) yang terpadu dengan konsep berkelanjutan.
Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Umum18 September 2024, 17:10 WIB

Hal Yang Perlu Diperhatikan Agar Tetap Aman di SPBU

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengalaman mengisi BBM di SPBU tetap aman.
Tips aman di SPBU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum18 September 2024, 15:04 WIB

11 Negara Eropa Ikuti Pelatihan International Sharia Board melalui Walisongo Halal Center

Mereka menunjukkan komitmen global dalam pengembangan industri halal.
Pelatihan Sharia Board yang diadakan secara daring melalui zoom. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

10 Ribu Orang Daftar CPNS Pemkab Magelang

Adi berpesan agar tim seleksi memantau dan memastikan seleksi CASN 2024 berjalan transparan, objektif, dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
 (Sumber: )
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus
 (Sumber: )