INFOSEMARANG.COM - Sevilla sukses kembali meraih trofi Europa League setelah mengandaskan AS Roma di final, Kamis dini hari tadi 1 Juni 2023.
Ini merupakan trofi ke-7 Sevilla di ajang Europa League, sekaligus yang terbanyak di antara klub Eropa lainnya.
Selain menjaga rekor sebagai pemilik gelar Europa League terbanyak, Sevilla juga membuat catatan menarik dalam kemenangan di final tadi.
Baca Juga: Sering Terpapar Cahaya Biru Bisa Merusak Mata, Begini Cara Mencegahnya!
Sevilla berhasil mempertahankan tradisi klub Spanyol yang selalu berhasil menang jika bermain di final kompetisi Eropa.
Sejak musim 2002/2002, setiap klub Spanyol yang berkesempatan tampil di partai final Liga Champions maupun Europa League (dulu Piala UEFA) selalu berhasil menjadi juara.
Berikut adalah catatan spesial klub Spanyol di final kompetisi Eropa sejak musim 2001/2002.
Baca Juga: Bertemu Biksu Asal Thailand di Semarang, Ganjar Pranowo Kagum Lihat Sambutan Masyarakat Indonesia
Liga Champions 2001/2002: Real Madrid 2-1 Bayer Leverkusen
Piala UEFA 2002/2003: Valencia 2-0 Marseille
Piala UEFA 2005/2006: Middlesbourgh 0-4 Sevilla
Liga Champions 2005/2006: Barcelona 2-1 Arsenal
Piala UEFA 2006/2007: Espanyol 3-5 Sevilla (adu penalti)
Baca Juga: Info Jam Buka dan Lokasi Gua Maria Kerep Ambarawa, Wisata Religi yang Selalu Ramai Pengunjung
Liga Champions 2008/2009: Barcelona 2-0 Manchester United
Europa League 2009/2010: Atletico Madrid 2-1 Fulham
Liga Champions 2010/2011: Barcelona 3-1 Manchester United
Europa League 2011/2012: Atletico Madrid 3-1 Atlhetic Bilbao
Europa League 2013/2014: Sevilla 4-2 Benfica (adu penalti)
Liga Champions 2013/2014: Real Madrid 4-1 Atletico Madrid
Europa League 2014/2015: Dnipro 2-3 Sevilla
Baca Juga: Tegaskan Dominasi di Europa League, Sevilla Juara Lagi di Ajang Ini untuk yang Ke-7 Kali
Liga Champions 2014/2015: Barcelona 3-1 Juventus
Europa League 2015/2016: Liverpool 1-3 Sevilla
Liga Champions 2015/2016: Rela Madrid 5-3 Atletico Madrid (adu penalti)
Liga Champions 2016/2017: Juventus 1-4 Real Madrid
Europa League 2017/2018: Marseille 0-3 Atletico Madrid
Liga Champions 2017/2018: Real Madrid 3-1 Liverpool
Baca Juga: Simak Profil Lengkap Rizky Darmawan Penjaga Gawang Baru PSIS Semarang
Europa League 2019/2020: Sevilla 3-2 Inter Milan
Europa League 2020/2021: Villareal 11-10 Manchester United (adu penalti)
Liga Champions 2021/2022: Liverpool 0-1 Real Madrid
Europa League 2022/2023: Sevilla 5-2 AS Roma
***