Kondisi Inter Miami Menyambut Lionel Messi: Ada di Dasar Klasemen Liga, Gak Ada Pemain Familiar di Skuad!

Wildan Apriadi
Kamis 08 Juni 2023, 13:26 WIB
Pemain-pemain Inter Miami, klub baru Lionel Messi (Sumber : Twitter)

Pemain-pemain Inter Miami, klub baru Lionel Messi (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM - Inter Miami telah resmi mendatangkan Lionel Messi dan sudah dipublikasikan pada 7 Juni 2023 waktu setempat.

Inter Miami mengikat Lionel Messi dengan durasi kontrak selama 1 tahun dengan opsi perpanjangan untuk dua tahun berikutnya.

Berkat kedatangan Lionel Messi, fans sepak bola di Amerika Serikat langsung antusias, terutama fans Inter Miami.

Baca Juga: Tayang 8 Juni 2023, Ini Link Nonton The Good Bad Mother Episode 14 sub Indo TERBARU

Sebagai bukti antusiasnya, followers akun Instargam Inter Miami meningkat sebanyak 3 juta pengikut dalam kurun waktu belum 24 jam pengumuman kedatangan Lionel Messi.

Namun tampaknya, di antara banyaknya followers baru Inter Miami, sebagian mungkin saja adalah mereka yang belum begitu tahu mengenai klub satu ini.

Inter Miami adalah klub milik legenda Inggris, David Beckham dan didirikan pada 2016 silam.

Baca Juga: Gokil! Belum 24 Jam Kepindahan Lionel Messi Diumumkan, Followers Instagram Inter Miami Nambah 3 Juta!

Inter Miami masih menjadi klub menengah di Liga Amerika Serikat atau MLS (Major League Soccer) sejauh ini meski sebelumnya juga sempat mendatangkan pemain-pemain dunia.

Bahkan saat ini, di klasemen MLS terbaru Eastern Conference, Inter Miami berada di posisi dasar dengan koleksi 15 poin dari 16 laga.

Berkat performa tersebut, Inter Miami baru saja memecat pelatih mereka yakni Phil Neville.

Baca Juga: Diiming-imingi Gaji Besar dari Klub Arab Saudi, Kenapa Lionel Messi Malah Pilih Inter Miami? Ternyata Ini Alasannya

Sementara dari susunan skuad saat ini, nyaris tak ada pemain yang cukup familiar di kalangan pecinta sepak bola dunia.

Barangkali cuma DeAndre Yedlin, kapten tim Inter Miami saat ini yang sempat bermain di Premier League Inggris bersama Newcastle United.

Atau mungkin Josef Martinez, mantan pemain terbaik MLS yang cukup berpengalaman membela Tim Nasional Venezuela.

Baca Juga: Bukti Cinta Lionel Messi kepada Barcelona, Enggan Pilih Klub Eropa Lain hingga Putuskan Pindah ke Amerika Serikat

Melihat kondisi Inter Miami yang seperti saat ini, apakah Lionel Messi tidak salah pilih klub?***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya16 Desember 2024, 12:35 WIB

PELNI Mobile Disosialisasikan ke Penumpang Kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang

PELNI Mobile, sebuah aplikasi untuk pembelian tiket kapal dan berbagai aktivitas yang di bawah naungan perusahaan diperkenalkan ke masyaíakat Semarang.
PELNI mobile diperkenalkan kepada penumpang kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Minggu 15 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan16 Desember 2024, 12:30 WIB

Cerita Pengabdian Merawat Bumi dan Kemanusiaan dari Wisudawan SCU, Mendukung Pertanian dan Merangkul ODGJ

Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU.
Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 Desember 2024, 14:30 WIB

Cuaca Ekstrem Berpotensi Melanda Jateng, Pemprov Jateng Upayakan Modifikasi Cuaca

Badan Meteorologi dan Klimatologi Geofisika (BMKG) memperkirakan akan terjadi cuaca ektrem di sejumlah daerah di Jawa Tengah pada 16-23 Desember mendatang.
Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati saat berkoordinasi dengan Pj Gubarnur Jateng, Nana Sudjana pada Jumat, 13 Desember 2024.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan13 Desember 2024, 14:13 WIB

SCU Borong 4 Penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI 2024, Hidupi Tradisi Unggul

Pencapaian ini menjadi bukti komitmen SCU dalam menghidupi tradisi unggul dan terus beradaptasi dengan perubahan untuk memberikan yang terbaik bagi seluruh sivitas akademika dan masyarakat luas.
Rektor SCU Dr. Ferdinand Hindiarto saat menerima penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis13 Desember 2024, 13:43 WIB

Dekoruma Grand Opening Gerai di Semarang, Jadi Jujugan Tempat Cari Furniture dan Custom Interior

Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia, melakukan grand opening gerai yang berlokasi di Jl A Yani, di Semarang.
Grand Opening Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia di Jl A Yani Semarang, Jumat 13 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis07 Desember 2024, 20:04 WIB

PADI Reborn dan DJ Winky Wiryawan Meriahkan HUT ke 18 Paramount Enterprise

Dalam 18 tahun Paramount Enterprise telah tumbuh menjadi perusahaan yang adaptif dan inovatif dalam memenuhi kebutuhan konsumen.
Puncak acara Paramount ‘Fun Color Run’ 2024 menyambut HUT ke 18 Paramount Enterprise.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya26 November 2024, 16:26 WIB

Tips Aman Berkendara Buat Generasi Z

Penting generasi Z yang mendominasi proporsi itu untuk makin menjaga perilaku berkendara agar terhindar maupun terlibat kecelakaan.
Generasi Z wajib menjaga perilaku berkendara yang aman. (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum26 November 2024, 16:24 WIB

PJ Gubernur Jateng Optimistis Pilkada 2024 di Jateng Berjalan Kondusif

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengaku optimistis penyelenggaraan pilkada serentak 2024 di wilayahnya bakal berjalan kondusif.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 November 2024, 17:09 WIB

Polda Jateng Gelar Apel Pergeseran Pasukan BKO Pengamanan TPS Pilkada 2024 ke 10 Polres

Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng, Senin, 25 November 2024.
Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya24 November 2024, 17:52 WIB

Wali Kota Semarang Ajak Seluruh Camat dan ASN Tegaskan Komitmen Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Mbak Ita menegaskan pentingnya menjaga netralitas ASN, khususnya di masa-masa krusial menjelang dan selama Pilkada.
Apel akbar pengawas pemilihan se-Kota Semarang, Minggu 24 November 2024.

 (Sumber:  | Foto: Sakti)