Update Top Transfer Pemain Eropa: Terbaru Dominik Szboszlai dan Sandro Tonali

Wildan Apriadi
Selasa 04 Juli 2023, 09:41 WIB
Sandro Tonali dan Dominik Szoboszalai, pemain yang sudah resmi memiliki klub baru (Sumber : Kolase Instagram)

Sandro Tonali dan Dominik Szoboszalai, pemain yang sudah resmi memiliki klub baru (Sumber : Kolase Instagram)

INFOSEMARANG.COM - Bursa transfer pemain Eropa sudah ramai bahkan sejak resmi dibuka pada 1 Juli lalu.

Sederet pemain bintang Eropa sudah dipastikan bakal memiliki klub baru untuk musim depan.

Salah satu yang sangat mengejutkan di bursa transfer musim panas ini adalah hijrahnya Lionel Messi dari kompetisi Eropa.

Baca Juga: Kuasa Hukum Ungkap Perilaku Lady Nayoan Saat Konsultasi Cerai, Mengkhawatirkan?

Lionel Messi akan melanjutkan petualangannya bersama Inter Miami di MLS Amerika Serikat, mengikuti jejak Cristiano Ronaldo yang sudah lebih dulu meninggalkan Eropa.

Selain Messi, nama-nama terkenal juga sudah berhasil didapatkan sejumlah klub-klub top Eropa.

Sementara ini pembelian termahal dilakukan Real Madrid dengan memboyong talenta gelandang dari Borussia Dortmund, Jude Bellingham.

Baca Juga: Daftar Tanggal Merah dan Hari-Hari Besar di Bulan Juli 2023, Adakah Cuti Bersama Lagi?

Pemain Timnas Inggris berusia 20 tahun tersebut dibeli dengan mahar 103 juta euro oleh Real Madrid.

Adapun klub yang juga sibuk cuci gudang yaitu Chelsea yang banyak mengeluarkan pemain-pemain bintangnya.

Berbeda dengan The Blues, Liverpool justru mulai getol berbelanja setelah mengalami musim yang tidak begitu baik musim lalu.

Baca Juga: FIFA Uji Coba Dua Aturan Baru di Sepak Bola, Salah Satunya Soal Offside, Seperti Apa?

Setelah berhasil menggaet Alexis Mac Allister, The Reds kembali mendatangkan gelandang anyar asal Hungaria, Dominik Szoboszlai.

Liverpool mendaratkan Dominik Szoboszlai dengan nilai yang cukup mahal yakni 70 juta euro dari klub Jerman, RB Leipzig.

Dirangkum dari laman Transfermarkt, berikut adalah top transfer pemain Eropa yang sudah resmi pindah klub untuk musim 2023/2024:

Baca Juga: Polisi Naikan Status Kasus Al Zaytun dari Penistaan Agama ke Pidana, Ini Penjelasannya

1. Jude Belingham (Dortmund - Real Madrid) 103 juta euro
2. Christopher Nkunku (Leipzig - Chelsea) 60 juta euro
3. Kai Havert (Chelsea - Arsenal) 70 juta euro
4. Dominik Szoboszlai (Leipzig - Liverpool) 70 juta euro
5. Sandro Tonali (AC Milan - Newcastle) 70 juta euro
6. Alexis Mac Allister (Brighton - Liverpool) 42 juta euro
7. James Maddison (Leicester - Tottenham Hotspur) 46,30 juta euro
8. Ruben Neves (Wolvewhampton - Al Hilal) 55 juta euro
9. Matteo Kovacic (Chelsea - Manchester City) 29,10 juta euro
10. Nicolas Jackson (Villarreal - Chelsea) 37 juta euro

Baca Juga: Dinggap Cemarkan Panji Gumilang, Wali Santri Al Zaytun Laporkan Ken Setiawan dan Herri Pras ke Polisi

11. Lionel Messi (PSG - Inter Miami) free transfer
12. Marcus Thuram (Moenchengladbach - Inter Milan) free transfer
13. Marcelo Brozovic (Inter Milan - Al Nassr) 18 juta euro
14. Ruben Loftus-Cheek (Chelsea - AC Milan) 16 juta euro
15. Karim Benzema (Real Madrid - Al Ittihad) free transfer
16. Kalidou Koulibaly (Chelsea - Al Hilal) 23 juta euro
17. N'Golo Kante (Chelsea - Al Ittihad) free transfer
18. Ilkay Gundogan (Manchester City - Barcelona) free transfer
19. Eduard Mendy (Chelsea - Al Ahli) 18,5 juta euro
20. Raphael Guerreiro (Dortmund - Bayern Munchen) free transfer
***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)