Susul Cristiano Ronaldo, Inilah Deretan Pemain Top Eropa yang Resmi Pindah ke Liga Arab Saudi Musim Depan,

Wildan Apriadi
Selasa 04 Juli 2023, 13:18 WIB
Setelah kedatangan Cristiano Ronaldo, nama-nama pemain tenar Eropa mulai berdatangan ke Liga Arab Saudi. (Sumber : Twitter)

Setelah kedatangan Cristiano Ronaldo, nama-nama pemain tenar Eropa mulai berdatangan ke Liga Arab Saudi. (Sumber : Twitter)

INFOSEMARANG.COM - Liga Arab Saudi benar-benar menunjukkan kekuatan finansialnya dengan berhasil mendatangkan pemain-pemain top Eropa.

Setelah kedatangan Cristiano Ronaldo pertengahan musim lalu, kali ini klub-klub Arab Saudi memulai langkah masif mereka dengan memboyong nama-nama pemain tenar.

Berikut adalah deretan pemain top Eropa yang sudah resmi hijrah ke Liga Arab Saudi musim depan:

Baca Juga: Kak Seto Ungkap Kondisi Siswa Pembakar Sekolah di Temanggung: Dibully Teman Bahkan Guru

1. Karim Benzema (Al Ittihad)

Pemenang Ballon d'Or 2022 tersebut membuat kejutan besar saat ia memilih untuk tidak memperpanjang kontraknya di Real Madrid sekaligus meninggalkan Eropa.

Benzema yang diboyong Al Ittihad secara gratis, bakal menerima gaji sebesar Rp3,26 triliun, hanya beda tipis dari Cristiano Ronaldo.

2. N'Golo Kante (Al Ittihad)

Selain Benzema, Al Ittihad juga mendatangkan pemain Timnas Prancis lainnya yang direkrut secara gratis dari Chelsea.

Tak kalah fantastis, Kante juga bakal menerima bayaran sekitar Rp1,63 triliun dari Al Ittihad.

Baca Juga: Saudara Kembar Rihana Rihani Si Penipu Iphone Tertangkap, Kerugian Total Rp89 Miliar

3. Kalidou Koulibaly (Al Hilal)

Baru satu musim membela Chelsea, kapten Timnas Senegal ini kembali pindah untuk mendarat di Liga Arab Saudi.

Koulibaly didatangkan Al Hilal dari Chelsea dengan biaya transfer 23 juta euro, melebihi nilai market value-nya yang seharga 15 juta euro.

4. Ruben Neves (Al Hilal)

Langkah tak kalah mengejutkan juga diambil gelandang andalan Timnas Portugal ini.

Alih-alih pindah ke klub Eropa yang lebih besar, Ruben Neves memilih hijrah ke Al Hilal dari Wolverhampton.

Baca Juga: Liburan di Jawa Tengah, 5 Rekomendasi Pantai Terindah dengan Pasir Putih Dekat Semarang

5. Edouard Mendy (Al Ahli)

Penurunan drastis karier Edouard Mendy mulai terasa di sepanjang musim lalu kala kiper Timnas Senegal ini menjadi cadangan mati di Chelsea.

Sempat menjadi kiper terbaik FIFA, Mendy akhirnya harus dilepas Chelsea setelah hanya 2 tahun berkiprah di London.

6. Marcelo Brozovic (Al Nassr)

Hampir 8 tahun mengabdi di Inter Milan dan menjadi kapten tim, era keemasan Marcelo Brozovic dianggap telah habis.

Brozovic yang musim lalu membawa Inter Milan ke final Liga Champions Eropa, akan menjadi pelayan Crsitiano Ronaldo di Al Nassr musim depan.

Baca Juga: Profil Dominik Szoboszalai, Gelandang Baru Liverpool yang Dianggap Kemahalan, Pembelian Gagal atau Tepat?

7. Roberto Firmino (Al Ahli)

Meski belum diumumkan secara resmi, tetapi kedatangan Firmino ke Arab Saudi hanya tinggal menunggu waktu.

Firmino bahkan telah menyelesaikan tes medis dan diperkirakan bakal segera diumumkan perihal kontraknya bersama klub Liga Arab Saudi tersebut.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya08 Januari 2025, 16:05 WIB

Pemprov Jateng Alokasikan Rp67,13 Miliar untuk Pendampingan Program Makan Bergizi Gratis

Pemprov Jateng melakukan dukungan dengan menyiapkan alokasi anggaran dari APBD tahun 2025 sebesar Rp67,13 miliar.
Pj Gubernur Jawa Tengah,  Nana Sudjana meninjau pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis08 Januari 2025, 13:08 WIB

BTN Siapkan Hadiah Lebih dari Rp 1 Miliar untuk Lomba Desain Rumah Subsidi

Sayembara Desain Rumah Nusantara menjadi kesempatan bagus untuk lahirnya desain rumah yang menarik dengan ciri khas budaya Indonesia.
Gedung Pusat Bank BTN. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis08 Januari 2025, 12:41 WIB

Layanan Streaming Dominasi Lonjakan Kenaikan Trafik XL

XL Axiata telah menyiapkan jaringan untuk melayani dan menjaga kenyamanan pelanggan selama libur panjang Nataru.
BTS XL. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya08 Januari 2025, 12:15 WIB

Jadi Tersangka Kasus Pajak, Seorang Direktur di Semarang Diproses Hukum

Penyerahan tersangka ini dilakukan setelah berkas penyidikan dinyatakan lengkap (P-21) oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah.
Tersangka kasus pajak di Kejari Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)