WADUH! Komite Disiplin PSSI Jatuhi Sanksi ke Panitia Pelaksana Laga PSIS Semarang, Ini Penyebabnya

Elsa Krismawati
Sabtu 22 Juli 2023, 08:45 WIB
Hasil sidang Komite Disiplin PSSI (Sumber : instagram @pssi)

Hasil sidang Komite Disiplin PSSI (Sumber : instagram @pssi)

INFOSEMARANG.COM - Kabar terbaru datang dari dunia sepak bola Indonesia.

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia(PSSI) telah merilis hasil sidang Komite Disiplin yang digelar pada Kamis, 20 Juli 2023.

Hasilnya, Panitia Pelaksana Pertandingan PSIS Semarang dan tiga klub lainnya mendapatkan sanksi atas pelanggaran tertentu.

Baca Juga: Ini 5 Tools AI Untuk Guru dan Dosen, Bisa Bantu Buat Soal Pilihan Ganda Sampai Esai Pakai Ini, Wajib Tahu!

Panitia Pelaksana Pertandingan PSIS Semarang dihukum dengan sanksi denda sebesar 25 Juta Rupiah.

Sanksi ini diberikan bukan tanpa alasan, dan penyebab yang tidak jelas.

Rupanya karena panitia dianggap gagal mengantisipasi kehadiran suporter Persebaya Surabaya sebagai klub tamu di stadion saat pertandingan melawan PSIS Semarang pada Minggu, 16 Juli 2023.

Baca Juga: Pelamar Berusia di Atas 35 Tahun Bisa Daftar CPNS 2023, Ini Formasinya!

Tak hanya itu, tiga klub lainnya juga tidak luput dari hukuman.

Persebaya Surabaya, klub asal Surabaya, mendapat sanksi teguran keras dari Komite Disiplin PSSI karena suporternya hadir dalam stadion saat melawan PSIS Semarang.

Sementara itu, Persik Kediri juga mendapatkan sanksi denda sebesar 25 Juta Rupiah dan tambahan berupa penutupan Tribun Timur selama satu pertandingan.

Baca Juga: Bertahan dengan Bijak Saat Kena PHK, Hati-hati Kesehatan Mental Bisa Memburuk

Sanksi ini diberlakukan akibat terjadinya penganiayaan dan perkelahian antar suporter di Tribun Timur saat Persik Kediri menjamu Arema FC pada Sabtu, 15 Juli 2023.

Klub Arema FC sendiri juga harus membayar denda sebesar 25 Juta Rupiah karena suporter mereka hadir di stadion sebagai tim tamu saat melawan Persik Kediri.

Keputusan sanksi ini diambil setelah melalui proses sidang yang transparan dan objektif.

Baca Juga: Kesempatan Emas! Seleksi CPNS 2023 Bakal Buka Formasi Khusus IT

PSSI berkomitmen untuk menjaga integritas dan fair play dalam kompetisi sepak bola tanah air.

Tak hanya itu, hasil sidang Komisi Disiplin yang disampaikan oleh PSSI melalui akun sosial medianya.

Baca Juga: Tonton Sekarang! Link Streaming Revenant' Episode 9 Sub Indo Tayang di Disney+Hotstar

Terdapat tiga nama pemain yang mendapay sanksi, mereka adalah Asep Berlian, Muhammad Tahir, dan Try Hamdani Goentara.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Olahraga06 Juli 2024, 07:00 WIB

Seri Perdana Trial Game Dirt 2024 di Semarang, Pertarungan Lebih Ketat dengan Regulasi Baru

Persaingan di seri pertama Trial Game Dirt 2024 semakin kompetitif dan lebih ketat dari edisi tahun sebelumnya.
Seri perdana Trial Game Dirt 2024
di Semarang (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya05 Juli 2024, 15:44 WIB

Tanam Padi di Lahan Rob, Pemkot Semarang dan BRIN Implementasikan Hasil Riset Bidang Pertanian

Penebaran benih padi varietas Biosalin dilakukan di lahan tidur imbas rob air laut di Kelurahan Mangunharjo, Kota Semarang.
Penebaran benih padi varietas Biosalin di lahan tidur imbas rob air laut di Kelurahan Mangunharjo, Kota Semarang.
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya05 Juli 2024, 15:32 WIB

Hindari Anak-anak Terlibat Perjudian, Walikota Minta Orang Tua Cek Handphone Anak

Mbak Ita juga akan terus melakukan penyuluhan kepada pelajar di setiap sekolah lewat Dinas Pendidikan, agar mereka bisa menghindari hal-hal negatif.
ilustrasi judi online. (Sumber:  | Foto: dok pixabay.)
Umum05 Juli 2024, 15:16 WIB

Ini Nama Dua Putra Putri Terbaik Jateng yang Jadi Paskibraka Nasional 2024

Dua pelajar asal Provinsi Jawa Tengah, lolos seleksi menjadi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional 2024. Mereka adalah Akmal Faiz Ali Khadafi dan Glenys Lalita Aksani.
Proses seleksi calon Paskibraka Jateng 2024.  (Sumber:  | Foto: istimewa)
Pendidikan04 Juli 2024, 21:42 WIB

Unnes Buka Prodi Ilmu Komunikasi, Daya Tampung 100 Calon Mahasiswa

Pembukaan prodi tersebut dibuka setelah UNNES mendapatkan rekomendasi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BANPT).
kampus Unnes Gunungpati Semarang.. (Sumber:  | Foto: dok Unnes.)
Semarang Raya04 Juli 2024, 21:30 WIB

Minimalisir Angka Kesakitan dan Kematian, Pemkot Semarang Telah Jalankan Layanan ILP Hingga Tingkat RW

Sistem Integrasi Layanan Primer (ILP) untuk menjangkau layanan kesehatan masyarakat hingga tingkat RW.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Semarang, M. Abdul Hakam. (Sumber:  | Foto: sakti)
Umum04 Juli 2024, 12:12 WIB

Penyelenggaraan AFF U - 16 Sukses, Pj Gubernur Jateng: Menambah Semangat Penyelenggaraan Event

Kesuksesan penyelenggaraan yang diraih,menambah semangat bagi Jateng untuk semakin baik dalam menyelenggarakan event.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana usai pertandingan antara Australia VS Thailand di Stadion Manahan. (Sumber:  | Foto: dok)
Umum03 Juli 2024, 19:16 WIB

PJ Gubernur Jateng Cek Keadaan Dunia Usaha, Kunjungi Sido Muncul dan PT SCI Salatiga

Kunjungannya untuk memantau perkembangan sejumlah industri dan ketenagakerjaan di wilayah Jateng.
Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana melakukan kunjungan kerja di PT Sido Muncul. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Juli 2024, 10:46 WIB

Jelang Pilwakot, Mbak Ita Lakukan Komunikasi DPD Partai Golkar Kota Semarang

Perempuan yang akrab disapa Mbak Ita tersebut mendatangi kantor DPD Partai Golkar didampingi beberapa pengurus DPC PDI Perjuangan Kota Semarang.
Kader PDI Perjuangan Hevearita Gunaryanti Rahayu  silaturahmi dengan DPD Partai Golkar Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: dok)
Umum03 Juli 2024, 10:32 WIB

Pemprov Jateng Fasilitasi Pemulangan Korban Perdagangan Orang

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah memfasilitasi pemulangan 49 korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kembali ke daerah asal.
Korban TPPO di Panti Sosial Margo Widodo, Tugu, Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: sakti)