Digelar Sebentar Lagi, Ini Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2023, Sudah Terjual Belasan Ribu Tiket

Jeanne Pita W
Minggu 17 September 2023, 15:57 WIB
Digelar Sebentar Lagi, Ini Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2023, Sudah Terjual Belasan Ribu Tiket (Sumber : MotoGP)

Digelar Sebentar Lagi, Ini Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2023, Sudah Terjual Belasan Ribu Tiket (Sumber : MotoGP)

INFOSEMARANG.COM -- Setelah sukses menjadi tuan rumah MotoGP tahun lalu, tahun ini Indonesia kembali menjadi tuan rumah MotoGP.

Berbeda dari tahun sebelumnya di mana Indonesia menjadi tuan rumah untuk awal musim.

Tahun 2023 ini, Indonesia akan mejadi tuan rumah untuk seri ke-15 dari 20 seri yang dijadwalkan.

Baca Juga: Clossing Trilogy Bank Jateng Tour de Borobudur 2023 di Blora, Angkat Potensi Bandara Ngloram

Pertamina Mandalika International Circuit akan kembali digunakan untuk perhelatan balapan MotoGP Mandalika.

Adapun balapan MotoGP Mandalika dijadwalkan pada 13-15 Oktober 2023.

Hari pertama yang jatuh pada hari Jumat akan digunakan sebagai sesi latihan bebas.

Sedangkan hari Sabt akan tetap digunakan untuk sesi kualifikasi dan sprint race.

Baca Juga: TERUNGKAP! Ini Penyebab Kebakaran Museum Nasional Sebenarnya?

Selanjutnya pada hari Minggu akan digunakan utuk menggelar main race.

"Tujuan utama dari event internasional ini dalam rangka penguatan ekosistem pariwisata demi percepatan pemulihan ekonomi nasional, khususnya untuk kawasan Mandalika sebagai salah satu 5 Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP)," ujar Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir, dalam keterangan resminya.

Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2023

Jumat, 13 Oktober 2023
Moto3 Practice Nr. 1 | 09:00 - 09:35
Moto2 Practice Nr. 1 | 09:50 - 10:30
MotoGP Practice Nr. 1 | 10:45 - 11:30
Moto3 Practice Nr. 2 | 13:15 - 13:50
Moto2 Practice Nr. 2 | 14:05 - 14:45
MotoGP Practice Nr. 2 | 15:00 - 16:00

Baca Juga: Belum Bisa Buat Akun SSCASN Hari Ini? Jangan Khawatir, Begini Penjelasan BKN

Sabtu, 14 Oktober 2023
Moto3 Practice Nr. 3 | 08:40 - 09:10
Moto2 Practice Nr. 3 | 09:25 - 09:55
MotoGP Free Practice | 10:10 - 10:40
MotoGP Qualifying Nr. 1 | 10:50 - 11:05
MotoGP Qualifying Nr. 2 | 11:15 - 11:30
Moto3 Qualifying Nr. 1 | 12:50 - 13:05
Moto3 Qualifying Nr. 2 | 13:15 - 13:30
Moto2 Qualifying Nr. 1 | 13:45 - 14:00
Moto2 Qualifying Nr. 2 | 14:10 - 14:25
MotoGP Tissot Sprint | 15:00
MotoGP MotoGP™ Sprint Press Conference | 17:00

Minggu, 15 Oktober 2023
MotoGP Warm Up | 09:45 - 09:55
MotoGP Rider Fan Parade | 10:00
Moto3 Race | 11:00 Moto2 Race | 12:15
MotoGP Race | 14:00
MotoGP After the Flag | 15:10 - 15:45
MotoGP Race Press Conferenc | 15:45

Di sisi lain, meski masih akan berangsung sekitar kuranglebih satu bulan lagi, namun jumlah tiket yang terjual sudah belasan ribu tiket.

"Sampai hari ini dari laporan yang kami terima, jumlah tiket yang sudah terjual itu mencapai 15 persen atau 11 ribu lembar," ujarKepala Dinas Pariwisata Nusa Tenggara Barat Jamaluddin Malady di sela-sela kegiatan NTB Expo di Halaman Kantor Gubernur NTB di Kota Mataram, Kamis (14/9/2023).

Baca Juga: Jadwal Terbaru Pendaftaran Seleksi CPNS 2023, Diundur ke 20 September 2023

Menurutnya jumlah tersebut masih akan terus bertambah seiring dengan semakin dekatnya waktu pelaksanaan MotoGP Mandalika 2023 Oktober mendatang.

Pihak penyelanggara sendiri menargetan jumlah penonton untuk MotoGP Mandalika 2023 ini akan mencapai 71 ribu orang.

Persiapan yang Dilakukan Jelang MotoGP Mandalika 2023

Jelang MotoGP Mandalika 2023 yang akan dilangsungkan pada 13-15 Oktober 2023 mendatang, tampak sirkuit Mandalika pun kini tengah dipersiapkan dengan melakukan  pengecatan di beberapa titik.

Baca Juga: 3 Jenis Penyakit Asam Lambung yang Harus Diketahui, Bukan Cuma Maag dan Gerd?

Diketahui area yang dicat yakni seluas 27/381 meter persegi.

Selain itu, Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA), Priandhi Satria menegaskan bahwa dirinya juga turut serta memastikan secara langsung terkait kualitas lintasan supaya tidak berkurang demi memenuhi standar keselamatan pembalap.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 11:52 WIB

Gelora FC Semarang Gelar Laga Sepak Bola di Stadion POJ Maria, Diikuti Komunitas Sepak Bola Semarang

Tim Sepak Bola Gelora FC mengadakan laga internal dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS), di Stadion POJ Marina Semarang.
Gelora FC mengadakan laga internal  dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS). (Sumber:  | Foto: Sakti)