Olahraga
Olahraga01 November 2023, 15:17 WIB

Jadwal Babak 32 Besar Hylo Open 2023 Hari Kedua: 3 Wakil Bertanding

Masih ada 3 wakil Indonesia yang akan bertanding di babak 32 besar Hylo Open 2023 di Jerman pada hari kedua, Rabu 1 November 2023.
Pasangan ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanton/Lisa Ayu Kusumawati, kalah dari pasangan tuan rumah rumah, Tseng Min Hao/Hsieh Pei Shan, di babak 16 besar Taipen Open 2023, Kamis 22 Juni 2023. (Sumber : PBSI)
Olahraga01 November 2023, 14:53 WIB

Daftar 21 Pemain Timnas U-17, Siap Hadapi Ekuador di Laga Pembuka FIFA World Cup U17 2023

Lihat daftar pemain terpilih yang akan mewakili Indonesia di Piala Dunia U17 2023. Mereka siap bersaing di panggung dunia.
Daftar 21 pemain Timnas U-17 di Piala Dunia U17 2023. (Sumber : PSSI)
Olahraga01 November 2023, 14:24 WIB

Live Streaming Madura United vs Persib Bandung: Bentrokan Papan Atas BRI Liga 1 2023/2024

Lihat prediksi susunan pemain, statistik, dan fakta menarik seputar laga Madura United vs Persib Bandung. Laga berlangsung Rabu, 1 November 2023 kick off 19.00 WIB.
Madura United vs Persib Bandung, BRI Liga 1, Rabu, 1 November 2023 kick off 19.00 WIB.. (Sumber : vidio.com)
Olahraga31 Oktober 2023, 21:34 WIB

Persiapan Stadion Selesai 100 Persen, Indonesia Siap Helat Piala Dunia U-17 2023

Piala Dunia U-17 2023 siap digelar di Indonesia, dengan stadion-stadion yang telah selesai dipersiapkan. Baca selengkapnya di INFOSEMARANG.COM.
Stadion untuk Piala Dunia U-17 2023 selesai dipersiapkan. (Sumber : Instagram/gelorabungtomo)
Olahraga31 Oktober 2023, 14:55 WIB

Jadwal 32 Besar Hylo Open 2023: Ana/Tiwi dan Apri/Fadia Main Hari Ini

Lima wakil Indonesia dikirim untuk turnamen Hylo Open 2023 di Jerman, pertandingan babak 32 besar dimulai hari ini Selasa 31 Oktober 2023 siang.
Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, lolos ke babak 16 besar Singapore Open 2023 setelah kalahkan wakil tuan rumah. (Sumber : PBSI)
Olahraga31 Oktober 2023, 14:43 WIB

Jadwal Irak vs Indonesia: Pertarungan Sengit di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Dihadang Badai Cedera

Pantau perkembangan terbaru Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dengan cedera yang menghantui, apakah mereka akan mampu mengatasi semua rintangan dan meraih kemenangan gemilang?
Jadwal Indonesia vs Irak, skuad Garuda dihadang badai cedera. (Sumber : PSSI)
Olahraga31 Oktober 2023, 13:14 WIB

Lionel Messi Raih Ballon D'Or 2023, Kemenangannya Malah Jadi Kontroversi

Telah diumumkan, Lionel Messi kembali meraih trofi Ballon d'Or 2023. Ia pun mengalahkan sejumlah kandidat kuat seperti Erling Haaland dan Mbappe.
Lionel Messi Raih Ballon DOr 2023 (Sumber : AP Photo/Michel Euler)
Olahraga31 Oktober 2023, 10:15 WIB

PSIS Semarang Masih Buru Pemain Lokal Perkuat Posisi Penyerang dan Pemain Tengah

Pelatih PSIS Semarang masih akan mendatangkan pemain lokal di bursa transfer musim depan perkuat posisi penyerang dan pemain tengah
PSIS Semarang tak akan masukan pemain asing di bursa transfer musim depan (Sumber : instagram @psisfcofficial)
Olahraga31 Oktober 2023, 09:37 WIB

Jelang Lawan Irak, Egy Maulana Menambah Daftar Panjang Pemain Timnas Indonesia yang Alami Cedera

Egy Maulana Vikri diketahui baru saja mengalami cedera. Ia pun menambah panjang dafta pemain Timnas Indonesia yang mengalami cedera jelang pertandingan melawan Irak di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Egy Maulana Vikri alami cedera jelang pertandingan melawan Irak (Sumber : instagram.com/kitagaruda.ina)
Olahraga30 Oktober 2023, 18:03 WIB

Red Sparks Megawati Hangestri CS Berhasil Raih Urutan 4 Klasemen Sementara Liga Voli Putri Korea Selatan

Berikut klasemen Liga Voli Korea Selatan: 1. Hyundai E&C Hillstate - 10 Poin 2. Pink Spiders - 9 Poin 3. GS Caltex KIXX - 8 Poin 4. Daejeon JungKwanJang Red Sparks - 8 Poin 5. AI Peppers Savings Bank - 3 Poin 6. IBK Altos - 2 Poin
Megawati Hangestri saat berhasil menang atas Pink Spiders (Sumber : kovo.co.kr)
Olahraga30 Oktober 2023, 15:24 WIB

Dua Pemain Diaspora, Welber Halim Jardim dan Amar Rayhan Brkic Siap Perkuat Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia 2023

Pelatih Bima Sakti mengumumkan kedatangan dua pemain diaspora, Welber Halim Jardim dan Amar Rayhan Brkic, untuk memperkuat timnas U-17 Indonesia dalam persiapan Piala Dunia 2023.
Dua pemain diaspora, Welber Halim Jardim dan Amar Rayhan Brkic, akan memperkuat tim Garuda Muda dalam Piala Dunia U-17 2023. (Sumber : PSSI)
Olahraga30 Oktober 2023, 14:45 WIB

Hasil Drawing Hylo Open 2023: Indonesia Kirim 5 Wakil, Tunggal Putra-putri dan Ganda Putra Absen

Ada 5 wakil Indonesia yang akan bertanding ke Hylo Open 2023 di Jerman, tunggal putra, tunggal putri dan ganda putra absen.
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti raih juara Hong Kong Open 2023 setelah kalahkan wakil Malaysia, Minggu 17 September 2023. (Sumber : PBSI)
Olahraga30 Oktober 2023, 14:44 WIB

Duel Bali United vs Persita Tangerang BRI Liga 1 Hari Ini, 19.00 WIB, Head to Head dan Link Live Streaming

Persita Tangerang mengalami peningkatan performa yang menjanjikan. Namun, bisakah mereka menghadapi Bali United yang berambisi untuk meraih posisi teratas di Liga 1?
Bali United vs Persita Tangerang, Senin, 30 Oktober 2023 pukul 19.00 WIB. (Sumber : vidio.com)
Olahraga30 Oktober 2023, 14:25 WIB

Jonatan Christie Juara French Open 2023, Gelar Perdana di Turnamen Super 750

Jojo berhasil naik podium di French Open 2023 setelah meraih gelar juara perdananya di turnamen bulutangkis Super 750.
Jonatan Christie berhasil naik podium di French Open 2023 setelah meraih gelar juara perdananya di turnamen bulutangkis Super 750. (Sumber : Instagram @jonatanchristieofficial)
Olahraga30 Oktober 2023, 14:15 WIB

Duel Sengit RANS Nusantara FC vs PSM Makassar: Ambisi Menuju Puncak BRI Liga 1, Simak H2H, Prediksi Pemain, dan Link Live Streaming

RANS Nusantara FC bertarung melawan PSM Makassar dalam pertandingan Liga 1 2023/2024. Siapakah yang akan membuktikan dominasi mereka di lapangan?
RANS Nusantara FC vs PSM Makassar, Senin, 30 Oktober 2023, pukul 15.00 WIB. (Sumber : vidio.com)
Olahraga30 Oktober 2023, 09:54 WIB

Persebaya Dirumorkan Bakal Ganti Sejumlah Pemain Asing dengan Pemain Berkebangsaan Australia

Persebaya dikabarkan akan mengganti beberapa pemain asingnya dengan pemain asing baru berkebangsaan Australia.
Persebaya Dirumorkan Bakal Ganti Sejumlah Pemain Asing dengan Pemain Berkebangsaan Australia (Sumber : instagram.com/officialpersebaya)
Olahraga29 Oktober 2023, 15:44 WIB

PSIS Semarang vs Persija Jakarta, BRI Liga 1, H2H, Susunan Pemain, dan Link Live Streaming

Saksikan pertarungan sengit antara PSIS Semarang vs Persija Jakarta, Minggu, 29 Oktober 2023, 19.00 WIB. Link live streaming eksklusif vidio.com tersedia di akhir artikel.
PSIS Semarang vs Persija Jakarta, Minggu, 29 Oktober 2023, 19.00 WIB. (Sumber : vidio.com)
Olahraga29 Oktober 2023, 13:44 WIB

GRATIS! Link Streaming Liga Voli Putri Korea Selatan Red Sparks vs Hyundai E&C Hillstate Pukul 14.00 WIB

Saksikanlah melalui link streaming Red Sparks vs Hyundai E&C Hillstate Minggu, pukul 14.00 WIB. https://www.youtube.com/watch?v=W6TFlyj63NQ
link streaming Red Sparks vs Hyundai E&C Hillstate
Olahraga29 Oktober 2023, 12:04 WIB

Profil Megawati Hangestri, Atlet Voli Berjuluk 'Megatron' yang Kini Perkuat Tim Red Sparks Korea

Megawati Hangestri Pertiwi, merupakan atlet voli yang lahir di Jember pada tanggal 20 September 1999, saat ini berusia 24 tahun. Saat ini memperkuat Daejeon Jung Kwan Jang Red Sparks di Liga Voli Putri Korea Selatan
inilah profil Megawati Hangestri atlet voli Indonesia yang bersinar di Korea Selatan (Sumber : Instagram @red__sparks)
Olahraga29 Oktober 2023, 11:30 WIB

Link Live Streaming Liga Voli Korea Red Sparks Tim Megawati Hangestri Minggu 29 Oktober

Inilah link live streaming REd Sparks tim yang diperkuat Megawati Hangestri
link live streaming liga voli Korea, Red Sparks tim Megawati Hangestri (Sumber : Instagram @red__sparks)