Tak Cuma Indonesia, Ternyata Negara-Negara Ini Juga Punya Ratusan Bahasa Lokal, Nomor 1 Gak Disangka-sangka

Wildan Apriadi
Senin 05 Juni 2023, 05:54 WIB
Ilustrasi buku bacaan. (Sumber : Freepik)

Ilustrasi buku bacaan. (Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM - Indonesia dikenal sebagai negara yang kaya akan suku, adat, sumber daya alam, hingga bahasa.

Indonesia memiliki sebanyak 710 bahasa lokal meski sebagian diklaim sudah mulai punah karena kurang dilestarikan.

Tapi ternyata, Indonesia bukan satu-satunya negara di dunia yang memiliki bahasa terbanyak.

Baca Juga: 10 Mitos Konyol Tentang Makhluk Gaib di Dunia, Ada Hantu yang Senang Main Petak Umpet!

Beberapa negara lain di dunia juga dilaporkan punya ragam bahasa lokal yang tak kalah banyak dari bangsa kita.

Mengutip dari dari Ethnologue Languages of the World, inilah beberapa negara yang memiliki bahasa lokal terbanyak selain Indonesia.

1. Papua Nugini

Tak disangka, ternyata jumlah 710 bahasa yang dimiliki Indonesia masih kalah dari jumlah bahasa yang dimiliki oleh negara yang dulunya jadi bagian Republik Indonesia, yaitu Papua Nugini.

Baca Juga: Sinopsis"See You in My 19th Life"Drama Korea Terbaru Original tvN, Kapan Tayang Dibintangi Siapa?

Negara yang memperoleh kemerdekaan tanggal 16 September 1975 ini mempunyai 840 bahasa lokal dan menempatkan bahasa Inggris, Hiri Motu dan Tok Pisin sebagai bahasa resminya

2. Nigeria

Negara bagian Afrika Barat ini memiliki 524 bahasa di dalamnya, dan sebagai bahasa resminya sendiri Nigeria menggunakan bahasa Inggris.

3. India

Negara terpadat kedua di dunia ini memiliki 453 bahasa. Di antara semua bahasa yang dimiliki, bahasa Hindi dan Inggris dinobatkan sebagai bahasa resminya.

Baca Juga: 5 Tradisi Paling Mengerikan di Dunia, dari Memakan Jenazah hingga Menusuk Tubuh

4. Amerika Serikat

Negeri Paman Sam, Amerika Serikat, pun kaya akan bahasa. Terdapat 335 bahasa yang digunakan di negara tersebut.

Dalam tingkat federal, Amerika Serikat tidak menempatkan satu bahasa pun sebagai bahasa resminya, namun bahasa Inggris lah yang digunakan di sana sebagai bahasa nasional.

Sedangkan untuk bahasa daerah yang diakui meliputi bahasa Prancis, Hawaii hingga Spanyol.

Baca Juga: Fakta Unik di 5 Negara Terkecil di Dunia, Ada yang Jumlah Mobilnya Lebih Banyak Ketimbang Manusia!

5. Australia

Salah satu negara tetangga Indonesia, Australia, pun menjadi satu dari sekian negara yang memiliki banyak bahasa, jumlahnya mencapai 319 bahasa.

Sama sepertu Amerika Serikat, Pemerintah negara Kanguru pun tak menempatkan satu bahasa sebagai bahasa resmi.

Namun rata-rata masyarakatnya menggunakan bahasa Inggris Australia dalam kesehariannya.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Objek Wisata Semarang Paling Terbaru 2023, Hits dan Instagramable

Disebut Inggris Australia karena mereka memiliki logat tersendiri yang membedakan dengan bahasa Inggris yang digunakan negara lain.

6. China

Negara terpadat pertama di dunia, China, memiliki 305 bahasa yang digunakan dalam keseharian masyarakatnya dan menempatkan bahasa Mandarin sebagai bahasa resminya

7. Meksiko

Negeri Sombrero alias Meksiko memiliki 292 bahasa dan menggunakan bahasa Spanyol sebagai bahasa resmi Negara asal benua Amerika Tengah ini.

Baca Juga: Jangan Lewatkan!Inilah Link Nonton Doctor Cha Episode 16 Sub Indo, TAMAT?

8. Kamerun

Enthologue Languages of the World menempatkan negara Kamerun sebagai pemilik bahasa terbanyak ke-9 dengan jumlah bahasa yang dimilikinya sebanyak 275 bahasa.

Bahasa Inggris dan Perancis lah yang digunakan sebagai bahasa nasional negara yang terletak di Benua Afrika bagian Tengah ini.

9. Brazil

Brazil menduduki peringkat 10 dengan jumlah bahasa sebanyak 228. Sedangkan untuk bahasa resminya sendiri Brazil menggunakan bahasa Portugis.
***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)