33 Umpatan dalam Bahasa Korea dan Artinya, Sering Muncul di Drama Korea

Noorchasanah Anastasia
Selasa 11 Juli 2023, 10:44 WIB
Ko Moonyoung (Seo Yeaji) saat mengumpat di drama Korea, It's Okay to Not Be Okay. (Sumber : YouTube tvN)

Ko Moonyoung (Seo Yeaji) saat mengumpat di drama Korea, It's Okay to Not Be Okay. (Sumber : YouTube tvN)

Kumpulan umpatan Bahasa Korea yang sering muncul di drama-drama Korea, misalnya 닥쳐 'Dakcheo' yang artinya Diam!, 씨발 'Sshi-bal' dan 개새끼 'Gae-sae-kki' yang bermakna sangat kasar.

INFOSEMARANG.COM - Sering nonton drama Korea dan lihat pemainnya mengumpat? Ada beberapa istilah atau kata-kata yang pasti sering didengar.

Umpatan yang sering muncul di drakor ini berbeda-beda tingkat kasarnya, ada yang masih sebatas kesal sampai level mengamuk.

Sebaiknya tidak untuk ditiru diucapkan tapi apa salahnya jika mengetahui maknanya agar lebih paham apa yang dibicarakan di drama Korea.

Baca Juga: 13 Ucapan Selamat Menikah dan Happy Wedding Bahasa Korea, Dilengkapi Hangul dan Latin

Berikut ini kumpulan umpatan dalam Bahasa Korea yang sering muncul di drakor:

닥쳐
Dakcheo
Diam!

아이 쉬
Aish
Hah!

지랄
Ji-ral
Omong kosong

씨발
Sshi-bal
Umpatan frustasi sangat kasar

개새끼
Gae-sae-kki
Umpatan frustasi sangat kasar

새끼야
Sae-kki-ya
Umpatan sangat kasar

꺼져
Ggeo-jyeo
Enyahlah

죽을래?
Jugeullae?
Kamu mau mati?

뭐래
Mworae
Terserah

그래서 뭐?
Geuraeseo mwo?
So what?

바보야!
Babo-ya
Bodoh

네가 뭔데?
Nega mwonde?
Kamu itu siapa?

적당히 해
Jeokdanghi hae
Cukup ya!

미친 놈
Mi-chin nom
Orang gila

좆됐어
Jodwaess-eo
Kacau

나쁜 놈
Nappeun-nom
Dasar manusia jahat

마음이 없다
Ma-eum-i eobs da
Dasar tidak punya hati

정말 짜증난다
Jeongmal jjajeungnanda
Ini sangat menyebalkan

네가 뭔데?
Nega mwonde?
Kamu itu siapa?

잔소리 하지마!
Jansoli hajima!
Berhenti mengomel!

그만해
Geumanhae
Berhenti bicara

니가 싫어!
Nega silh-eo!
Saya benci kamu

저리 가!
Jeoli ga!
Pergi sana!

죽을래?
Jug-eullae?
Kamu cari mati ya?

너 미쳤어?
Neo michyeoss-eo?
Kamu gila ya?

미치겠다!
Cheogyeol da!
Ini benaran membuat gila!

너 뭐하냐?
Neo mwohanya?
Apa yang kamu lakukan?

입 조심해
Ip josimhae
Jaga mulutmu

속상해
Soksanghae
Saya kecewa/sedih

상관하지 마
Sanggwanhaji ma
Bukan urusanmu

너 미쳤어?
Neo michyeoss-eo?
Kamu gila ya?

내 말 안 듣고 있잖아
Nae mal an deutkko itjjana
Kamu tidak mendengarkan saya

난 너에게 화났어!
Nan neoege hwanass-eo!
Saya marah dengan kamu

***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya16 Desember 2024, 12:35 WIB

PELNI Mobile Disosialisasikan ke Penumpang Kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang

PELNI Mobile, sebuah aplikasi untuk pembelian tiket kapal dan berbagai aktivitas yang di bawah naungan perusahaan diperkenalkan ke masyaíakat Semarang.
PELNI mobile diperkenalkan kepada penumpang kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Minggu 15 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan16 Desember 2024, 12:30 WIB

Cerita Pengabdian Merawat Bumi dan Kemanusiaan dari Wisudawan SCU, Mendukung Pertanian dan Merangkul ODGJ

Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU.
Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 Desember 2024, 14:30 WIB

Cuaca Ekstrem Berpotensi Melanda Jateng, Pemprov Jateng Upayakan Modifikasi Cuaca

Badan Meteorologi dan Klimatologi Geofisika (BMKG) memperkirakan akan terjadi cuaca ektrem di sejumlah daerah di Jawa Tengah pada 16-23 Desember mendatang.
Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati saat berkoordinasi dengan Pj Gubarnur Jateng, Nana Sudjana pada Jumat, 13 Desember 2024.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan13 Desember 2024, 14:13 WIB

SCU Borong 4 Penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI 2024, Hidupi Tradisi Unggul

Pencapaian ini menjadi bukti komitmen SCU dalam menghidupi tradisi unggul dan terus beradaptasi dengan perubahan untuk memberikan yang terbaik bagi seluruh sivitas akademika dan masyarakat luas.
Rektor SCU Dr. Ferdinand Hindiarto saat menerima penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis13 Desember 2024, 13:43 WIB

Dekoruma Grand Opening Gerai di Semarang, Jadi Jujugan Tempat Cari Furniture dan Custom Interior

Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia, melakukan grand opening gerai yang berlokasi di Jl A Yani, di Semarang.
Grand Opening Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia di Jl A Yani Semarang, Jumat 13 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis07 Desember 2024, 20:04 WIB

PADI Reborn dan DJ Winky Wiryawan Meriahkan HUT ke 18 Paramount Enterprise

Dalam 18 tahun Paramount Enterprise telah tumbuh menjadi perusahaan yang adaptif dan inovatif dalam memenuhi kebutuhan konsumen.
Puncak acara Paramount ‘Fun Color Run’ 2024 menyambut HUT ke 18 Paramount Enterprise.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya26 November 2024, 16:26 WIB

Tips Aman Berkendara Buat Generasi Z

Penting generasi Z yang mendominasi proporsi itu untuk makin menjaga perilaku berkendara agar terhindar maupun terlibat kecelakaan.
Generasi Z wajib menjaga perilaku berkendara yang aman. (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum26 November 2024, 16:24 WIB

PJ Gubernur Jateng Optimistis Pilkada 2024 di Jateng Berjalan Kondusif

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengaku optimistis penyelenggaraan pilkada serentak 2024 di wilayahnya bakal berjalan kondusif.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 November 2024, 17:09 WIB

Polda Jateng Gelar Apel Pergeseran Pasukan BKO Pengamanan TPS Pilkada 2024 ke 10 Polres

Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng, Senin, 25 November 2024.
Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya24 November 2024, 17:52 WIB

Wali Kota Semarang Ajak Seluruh Camat dan ASN Tegaskan Komitmen Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Mbak Ita menegaskan pentingnya menjaga netralitas ASN, khususnya di masa-masa krusial menjelang dan selama Pilkada.
Apel akbar pengawas pemilihan se-Kota Semarang, Minggu 24 November 2024.

 (Sumber:  | Foto: Sakti)