3 Pesona Gunung Merbabu, Keindahan Alam yang Mampu Menghipnotis Mata Pendaki. Bikin Betah!

Elsa Krismawati
Rabu 10 Mei 2023, 16:29 WIB
pemandangan sabana di Gunung Merbabu yang indah, bisa membuat pendaki betah (Sumber : Istimewa/Fierdha Abdullah Ali)

pemandangan sabana di Gunung Merbabu yang indah, bisa membuat pendaki betah (Sumber : Istimewa/Fierdha Abdullah Ali)

INFOSEMARANG.COM-- Salah satu gunung yang menawarkan keindahan alam yang khas adalah Gunung Merbabu.

Gunung Merbabu terletak disebelah Gunung merapi, keduanya sering dijuluki sebagai Gunung Kembar.

Ketinggian Gunung Merbabu dengan Altitude 3.142 Meter Di Atas Permukaan Laut (MDPL).

Baca Juga: 5 Tips Terhindar Penipuan Jastip Tiket Konser Coldplay di Jakarta, Lakukan Hal Ini Supaya Aman

Ya,keindahan alam Gunung Merbabu dapat menghipnotis pendaki, dan makin betah untuk berlama-lama menikmati pemandangannya.

Berikut sejumlah pesona yang bisa dinikmati di Gunung Merbabu.

1. Rute Pendakian Menantang

Untuk mencapai puncak Gunung Merbabu, kamu bisa memilih tiga jalur pendakian yang menantang namun menyenangkan.

Baca Juga: Dinda Hauw dan Rey Mbayang Sunat Anaknya yang Masih Berusia 2 Bulan

Jalur pendakian bisa kamu lewati melalui Selo, Cunthel, atau Wekas.

Setiap jalur memiliki keindahan alam yang berbeda-beda.

Jalur Selo berada di wilayah Boyolali dengan pesona Sabana di pos 4.

Dengan jalur yang relatif landai namun panjang cocok bagi yang menyukai perjalanan santai tanpa batas waktu.

Baca Juga: Siap-siap!Begini Cara Membeli Tiket BCA Presale Konser Coldplay 17 Mei 2023

jalur Cunthel dekat dengan Kota Salatiga, jalur Wekas berada di wilayah Magelang, Kopeng dari Boyolali, ketiga jalur ini memiliki pertemuan dipos mata air pemancar.

Selain itu, kamu juga bisa melihat pemandangan Gunung Merapi dengan jelas dari jalur pendakian Selo Boyolali yang begitu menawan.

Baca Juga: Pengakuan Husein Usai Laporkan Pungli di Pemkab Pangandaran, Diancam Hingga Disidang 6 Jam

2. Padang Rumput Sabana

Gunung Merbabu memiliki pemandangan padang rumput yang seru untuk dijelajahi.

Kalo kamu milih jalur pendakian lewat Selo, pasti kamu bakal melewatin dua padang rumput yang dihuni sama bunga edelweis.

Baca Juga: Husein Guru Muda di Pangandaran Dipanggil Bupati, Usai Curhatannya Viral:Saya Akan Datang Sendiri

Padang rumputnya hijau dan segar banget, Di bawah puncaknya, kamu juga bakal nemuin padang rumput yang penuh dengan bunga edelweis.

3. Tiga Puncak Yang Indah

Gunung Merbabu mempunyai tiga puncak Ada Puncak Trianggulasi, Puncak Kentengsongo, dan Puncak Syarif.

Baca Juga: Viral Video Iqbal yang Ikut Tes Masuk Polisi di Riau Kenakan Baju Lusuh dan Robek, Polisi Terenyuh

Setiap puncak punya view yang beda-beda, jadi jangan sampai dilewatkan satupun.

Bagaimana? apakah kamu mulai tertarik untuk menikmati keindahan alam yang dimiliki Gunung Merbabu?

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)