Cocok Bagi Penguji Adrenalin,Destinasi Wisata Gumuk Reco Sepakung Semarang Bisa Jadi Pilihan Tepat,Berani Coba?

Elsa Krismawati
Selasa 11 April 2023, 19:47 WIB
Tebing Ondo Langit di Gumu Reco Semarang (Sumber : instagram @gumukrecosekapung)

Tebing Ondo Langit di Gumu Reco Semarang (Sumber : instagram @gumukrecosekapung)

INFOSEMARANG.COM -- Apakah Anda memiliki hobi untuk berkunjung ke destinasi wisata yang berada di ketinggian?

Atau, Anda tertantang untuk menguji adrenalin dengan menaklukkan tebing-tebing yang tinggi?

Jika iya, Gumuk Reco Sepakung di Semarang bisa menjadi pilihan tepat untuk Anda.

Baca Juga: Lirik Lagu Ramadhan Datang - Tompi, Jadi Viral Gara-gara Rafathar

Objek wisata di Semarang tiap tahun makin berkembang, salah satunya Gumumk Reco Sepakung di Semarang ini.

Sebagai salah satu destinasi wisata favorit di Semarang, Gumuk Reco Sepakung dikabarkan memiliki sejarah yang menarik, yaitu sebagai peninggalan Kerajaan Majapahit.

Baca Juga: Tarif Tol Bawen-Semarang Terbaru Tahun 2023, Pengendara Mobil Wajib Catat!

Bahkan menurut keyakinan warga sekitar, tebing di Gumuk Reco Sepakung itu merupakan candi yang belum selesai dipahat.

Objek wisata Gumuk Reco menawarkan pemandangan alam yang begitu indah. Tebing-tebing batu dengan bentuk yang unik berdiri menjulang menembus pepohonan.

Baca Juga: Susul Dita Karang, Pria Asal Indonesia Debut di Boyband Korea Selatan Ini

Jika dilihat sekilas, tampak bukan seperti di Indonesia. Karena objek wisata seperti ini di Indonesia masih jarang ada.

Wahana ekstrem di Gumuk Reco

salah satu wahana yang wajib dicoba adalah Ayunan Langit. Seperti namanya, wahana ini berupa ayunan yang sangat tinggi seolah mencapai ke langit.

Baca Juga: Anas Urbaningrum Bebas dari Penjara, Begini Kilas Balik Kasusnya

Dan di bawahnya adalah jurang menganga sedalam 2.000 meter. Pengunjung akan merasakan sensasi mengayun di ketinggian dengan pemandangan jurang di bawahnya. Cukup menguji adrenalin bukan?

Selain ayunan langit, Gumuk Reco juga mempunyai wahana Flying Fox, hingga spot favorut berfoto di Jembatan Ondo Langit.

Baca Juga: Disambut Ratusan Kader HMI, Anas Urbaningrum Bebas dari Lapas. Langsung Ungkap Hal ini:Mohon Maaf Kalau..

Lokasi, Harga Tiket dan Jam Operasional

Tempat destinasi wisata Gumuk Reco Sepakung ini berlokasi di Jl. Kenongo, Kepil, Sepakung, Banyubiru, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia, 50664.

Berjarak sekitar 50 Kilometer dari kawasan Simpang Lima pusat kota semarang. Tempat wisata alam ini bisa ditempuh dalam waktu 1 jam berkendara.

Baca Juga: Bagi-bagi THR, Begini Cara Tukar Uang Baru Secara Online Pakai Aplikasi PINTAR

Buka mulai dari jam 08.00 sampai 17.00 WIB, dengan harga tiket masuk yang relatif murah yakni Rp 10.000 - Rp 15.000

Objek wisata ini menawarkan indahnya pemandangan alam dan atraksi yang menegangkan.

Baca Juga: Tidak Hanya Lawang Sewu,Simak 5 Tempat Wisata Semarang Wajib Dikunjungi!Banyak Spot Instagramable

Meski begitu, tarif yang dipatok tidak mahal. Namun, pengunjung harus membayar tiap wahana yang akan dinaiki, karena berbeda dengan tiket masuk.

Jadi, apakah Anda berminat untuk berkunjung ke Gumuk Reco dan menguji adrenalin?***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)