SUDAH TAYANG! Ini Jadwal Bioskop Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon (2023) di Semarang Hari Ini, Cek Harga dan Jam Tayangnya DI SINI

Jeanne Pita W
Jumat 04 Agustus 2023, 11:14 WIB
Jadwal Bioskop Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon (2023) di Semarang Hari Ini, Cek Harga dan Jam Tayangnya DI SINI (Sumber : Kolase foto IMDb)

Jadwal Bioskop Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon (2023) di Semarang Hari Ini, Cek Harga dan Jam Tayangnya DI SINI (Sumber : Kolase foto IMDb)

INFOSEMARANG.COM -- Film remake Suzzanna terbaru sudah bisa Anda saksikan di bioskop-bioskop tanah air.

Berjudul Suzzanna Malam Jumat Kliwon, film horor yang diproduksi oleh Soraya Intercine Films ini berhasil menyita perhatian para penggemar film horor tanah air.

Dalam film ini, sosok ikonik Suzzanna kembali diperankan oleh Luna Maya.

Baca Juga: Ikut Lomba Voli HUT RI ke 78 di Kampung, Aksi Duta Sheila On 7 Jadi Sorotan Warganet: Mau Dong Jadi Tetangganya

Selain Luna Maya, sederet aktor dan aktris kenamaan juga turun beradu akting dalam film ini.

Daftar Pemeran Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon

Luna Maya sebagai Suzzanna
Achmad Megantara sebagai Surya
Tyo Pakusadewo sebagai Raden Aryo
Sally Marcellina sebagai Minati

Clift Sangra
Taskya Namya sebagai Ratih
Opie Kumis sebagai Rojali
Adi Bing Slamet sebagai Japra

Baca Juga: BAHAYA Media Sosial Untuk Anak di Bawah 13 Tahun! Perhatikan Dampak Negatifnya Ini, Nggak Usah Takut DIbilang Kurang Gaul

Baron Hermanto sebagai Ki Jaya
Egi Fedly sebagai Samil
Deden Bagaskara sebagai Ayah Suzzanna
Yurike Prastika sebagai Dukun beranak

Afrizal Anoda sebagai Ustadz Imam
Ence Bagus sebagai Tukang bakso
Fredy Amin sebagai Wakil camat

Sinopsis Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon

Pada film remake Suzzanna Malam Jumat Kliwon 2023, dikisahkan sepasang kekasih yang akan segera menikah.

Baca Juga: PNS VS BUMN, Lebih Pilih yang Mana? Ternyata Pangkat, Gaji dan Jabatannya Berbeda! Cek Di Sini

Mereka adalah Suzzanna dan Surya.

Namun karena hutang yang dimiliki orang tuanya terhadap Raden Aryo, Suzzanna harus putus dari kekasihnya dan menikah dengan orang terkaya di desa tempat ia tinggal tersebut.

Suzzanna pun akhirnya menikah dan menjaid istri kedua dari Raden Aryo.

Tidak lama setelah menikah, Suzzanna mengandung.

Baca Juga: Royal Enfield Siap Gempur GIIAS 2023 dengan Super Meteor 650 yang Keren Abis!

Namun kehamilannya itu membuat istri pertama Raden Aryo, Minati cemburu.

Hal itu lantaran ia tidak dapat memberikan keturunan pada Raden Aryo.

Dibantu oleh dukun kepercayaannya, Minati kemudian mengirim santet pada Suzzanna saat dirinya hamil besar.

Suzzanna pun kemudian tewas akibat santet tersebut yang tanpa disengaja hal itu terjadi pada malam Jumat Kliwon.

Baca Juga: Visual Terbaru Roadster Kawasaki Z900 Line-up 2024, Tambah Ganteng, Performa Boleh Diadu!

Ia pun datang kembali dalam wujud Sundel Bolong untuk membalas dendam.

Jadwal Tayang Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon di Bioskop Semarang

Berikut jadwal bioskop di Semarang untuk penayangan film Suzzanna Malam Jumat Kliwon hari ini (4/8/2023).

Central City XXI / Rp 30.000,-
12.30 | 13.00 | 15.15 | 15.45 | 18.00 | 18.30 | 20.45 | 21.15

Baca Juga: Link Live Streaming PSS Sleman vs Persija Jakarta, Jumat, 4 Agustus Kick Off Pukul 19.00 WIB

Citra XXI Semarang / Rp 35.000,-
12.15 | 12.45 | 15.00 | 15.30 | 17.45 | 18.15 | 20.30 | 21.00

DP Mall XXI / Rp 50.000,-
12.30 | 13.00 | 15.15 | 15.45 | 18.00 | 18.30 | 20.45 | 21.15

Paragon XXI / Rp 40.000,-
12.30 | 15.15 | 18.00 | 18.30 | 20.45 | 21.15

Tentrem Mall XXI / Rp 35.000,-
15.30 | 21.45

Baca Juga: Viral RSUD Bangil Pasuruan Gelar Konser di Dekat Poli Jantung, Grup Band Kotak Minta Maaf Langsung ke Pasien

The Park Semarang XXI / Rp 35.000,-
12.45 | 15.30 | 18.15 | 21.00

Transmart Majapahit XXI / Rp 25.000,-
12.45| 15.30 | 18.15 | 18.45 | 21.00 | 21.30

Transmart Setiabudi XXI / Rp 40.000,-
12.15 | 12.45 | 15.00 | 15.30 | 17.45 | 18.15 | 20.30 | 21.00

Uptown Mall BSB City XXI / Rp 35.000,-
12.15 | 12.45 | 15.00 | 15.30 | 17.45 | 18.15 | 20.30 | 21.00

***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya08 Januari 2025, 16:05 WIB

Pemprov Jateng Alokasikan Rp67,13 Miliar untuk Pendampingan Program Makan Bergizi Gratis

Pemprov Jateng melakukan dukungan dengan menyiapkan alokasi anggaran dari APBD tahun 2025 sebesar Rp67,13 miliar.
Pj Gubernur Jawa Tengah,  Nana Sudjana meninjau pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis08 Januari 2025, 13:08 WIB

BTN Siapkan Hadiah Lebih dari Rp 1 Miliar untuk Lomba Desain Rumah Subsidi

Sayembara Desain Rumah Nusantara menjadi kesempatan bagus untuk lahirnya desain rumah yang menarik dengan ciri khas budaya Indonesia.
Gedung Pusat Bank BTN. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis08 Januari 2025, 12:41 WIB

Layanan Streaming Dominasi Lonjakan Kenaikan Trafik XL

XL Axiata telah menyiapkan jaringan untuk melayani dan menjaga kenyamanan pelanggan selama libur panjang Nataru.
BTS XL. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya08 Januari 2025, 12:15 WIB

Jadi Tersangka Kasus Pajak, Seorang Direktur di Semarang Diproses Hukum

Penyerahan tersangka ini dilakukan setelah berkas penyidikan dinyatakan lengkap (P-21) oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah.
Tersangka kasus pajak di Kejari Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)