Lekker Paimo, Kuliner Semarang Legendaris dan Hits yang Antreannya Tak Pernah Sepi

Arendya Nariswari
Selasa 15 Agustus 2023, 06:07 WIB
Lekker Paimo (Sumber : Instagram/@paimolekker)

Lekker Paimo (Sumber : Instagram/@paimolekker)

INFOSEMARANG.COM - Lekker Paimo mungkin tak terdengar asing di telinga warga Semarang dan sekitarnya.

Populernya Lekker Paimo ini hampir dikatakan membuat wisatawan yang datang ke Semarang juga rela jauh-jauh dan mengantre demi seporsi leker.

Usut punya usut, Lekker Paimo sebenarnya tergolong kuliner legendaris Semarang sebab sudah berjualan sejak tahun 1978 yang lalu.

Baca Juga: Kuliner Dekat Sam Poo Kong Semarang yang Wajib Dicoba

Biasanya penjual Leker Paimo menjajakan produk dagangannya di Jalan Karang Anyar No.37 tepat depan SMA Kolose Loyola, Semarang.

Kendati demkian, agar pengunjung kini lebih nyaman mengantre, Leker Paimo membuka cabang di Jalan Ki Mangunsakoro No. 68, Semarang Tengah.

Uniknya nama makanan ini diambil dari sang pemilik sendiri yakni Pak Paimo yang berjualan menggunakan perlengkapan sederhana setiap harinya.

Yang membuat Lekker Paimo ini begitu populer dibandingkan leker biasa ternyata terletak pada toppingnya.

Baca Juga: Resep Kue Gandjel Rel, Kuliner Semarang Unik yang Bisa Dijadikan Teman Nge-Teh

Tak hanya cokelat keju atau kacang, Leker Paimo juga menyediakan berbagai macam rasa gurih seperti campuran telur, sosis dan masih banyak lagi lainnya.

Salah satu menu yang populer dan diminati oleh pelanggannya yakni Leker Keju Telur Sosis dengan keju mozarella yang melimpah.

Leker Paimo juga ramai diserbu pembeli sebab harganya yang tergolong murah meriah terutama bagi anak sekolah.

Baca Juga: 5 Wisata Gratis Semarang yang Dikelilingi Kuliner Lokal, Simak Daftarnya Berikut Ini

Sebab dibuat saat menerima pesanan satu per satu, alhasil Anda harus sabar mengantre dan menunggu saat hendak membeli Lekker Paimo ini ya.

Leker Paimo ini buka setiap Senin sampai dengan Minggu yakni mulai pagi hari pukul 09.00-17.00 WIB.

Baca Juga: 4 Kuliner Hidden Gem di Pasar Johar Semarang: Es Gempol, Soto, Gudeg hingga Sate

Jadi bagaimana, kalian tertarik untuk mencicipi kuliner Semarang Lekker Paimo ini, apa sudah ketagihan usai mencobanya beberapa kali?

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 Maret 2025, 08:45 WIB

Perkuat Pasokan Gas Domestik, PGN Datangkan LNG dari Berau Kalimantan Timur

PGN terus memperkuat pasokan gas domestik dengan mendatangkan Liquefied Natural Gas (LNG) dari fasilitas likuifaksi di Kabupaten Berau.
Direktur Komersial PGN, Ratih Esti Prihatini. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum05 Maret 2025, 08:39 WIB

Tegas! Gubernur Ahmad Luthfi: Saya Ndak Mau Tahu, Jalan di Jateng Mulus dalam 15 Hari

Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi memberikan target maksimal 15 hari ke depan harus sudah selesai dan siap untuk dilewati.
Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum04 Maret 2025, 08:33 WIB

Momentum Ramadan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Minta ASN Tidak Kendor Layani Masyarakat

Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi mengatakan, ramadan harus menjadi pemantik untuk memberikan layanan lebih baik kepada masyarakat.
Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi saat memberikan sambutan dalam acara Tarawih Keliling. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya03 Maret 2025, 16:42 WIB

Kurangi Terjadinya Kecelakaan, Pemkot bersama Polrestabes Semarang Dirikan Posko Terpadu di Silayur

Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang bersama Satlantas Polrestabes Semarang mendirikan Posko Terpadu Pemantauan Lalu Lintas di samping Halte Bus, depan Taman Niaga, BSB City Semarang.
Posko Terpadu Pemantauan Lalu Lintas di samping Halte Bus, depan Taman Niaga, BSB City Semarang.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Maret 2025, 14:42 WIB

Planet Surf Mall Paragon Semarang Hadirkan Promo Diskon 20 Persen di Bulan Ramadan 2025

Re-opening Planet Surf di Pollux Mall Paragon menandai peluncuran konsep baru yang dirancang untuk memberikan pengalaman berbelanja yang lebih menarik.
Planet Surf di Pollux Mall Paragon  Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Maret 2025, 14:32 WIB

Pemprov Jateng Rangkul 9 Perusahaan, Upayakan Eks Buruh Sritex Bisa Bekerja Kembali

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng), mengupayakan para buruh terdampak pemutusan hubungan kerja (PHK) oleh PT Sri Rejeki Isman (Tbk) atau Sritex di Sukoharjo bisa bekerja kembali di perusahaan lain.
Gubenur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya03 Maret 2025, 14:24 WIB

Dinilai Berbahaya, KAI Daop 4 Semarang Melarang Masyarakat Melakukan Aktivitas "Ngabuburit" di Jalur KA

Selama bulan suci Ramadhan, masih ditemukan masyarakat yang berkumpul atau bermain di sekitar jalur rel kereta api, baik saat sahur maupun menjelang berbuka.
Warga nekat ngabuburit di rel kereta api. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis11 Februari 2025, 14:54 WIB

Mandiri Investment Forum 2025 Ajang Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi RI

Mandiri Investment Forum (MIF) 2025 mengangkat tema “Nourishing Future Growth”, menyoroti strategi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah dinamika global.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati saat menghadiri Mandiri Investment Forum (MIF) 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Tekno25 Januari 2025, 10:46 WIB

Game Penghasil Saldo Dana 2025: Cara Seru Mendapatkan Penghasilan Tambahan

Mau beli hape baru? coba mainkan game penghasil uang ini, langsung bisa di transfer ke akun dana kalian
Game penghasil uang tambahan langsung bisa ditarik ke akun dana (Sumber:  | Foto: illustrasi)
Tekno24 Januari 2025, 22:11 WIB

Terbaru tahun 2025, 7 Cara Mendapatkan Saldo Dana Gratis Langsung Ditransfer

Dapatkan saldo dana gratis dengan mengikuti cara cara terbaru di tahun 2025, hanya dengan bermain game dan menggunakanaplikasi penghasil uang dan lainnya
Cara terbaru untuk menghasilkan saldo dana gratis tahun 2025 ( Foto: Illustrasi)