Lomba Nasi Goreng Mba Ita di Semarang Kena Komentar Puan Maharani: Ini Kan Tahun Politik..

Elsa Krismawati
Minggu 27 Agustus 2023, 08:25 WIB
Puan Maharani saat tiba di Kota Semarang (Sumber : instagram @mbaitasmg)

Puan Maharani saat tiba di Kota Semarang (Sumber : instagram @mbaitasmg)

INFOSEMARANG.COM - Datang ke Kota Semarang bersama rombongan, Puan Maharani turut komentari lomba nasi goreng Mba Ita.

Ya, lomba yang digagas oleh Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryati ini dibuat untuk memeriahkan HUT RI Ke-78.

Partisipannya berasal dari kalangan warga tingkat RT / RW di Kota Semarang.

Baca Juga: Cara Melihat Kartu BPJS Kesehatan di Mobile JKN, Kurang dari 1 Menit

Ketua DPP PDIP, Puan Maharani menganggap acara dengan tajuk lomba nasi goreng Mba Ita merupakan hal yang positif.

Melansir Antara News, Puan menganggap bahwa giat lomba tersebut bersifat positif apalagi mendekati tahun politik.

"Mungkin ada kegiatan lain seperti ini, kegiatan bersama di Kota Semarang, kita guyub, kita adem merasa bahagia. ini kan tahun politik, kegiatannya terkait hal positif kemudian membuat Kota Semarang tetap aman dan masyarakatnya berbahagia," kata Puan, dikutip Infosemarang.com 27 Agustus 2023.

Baca Juga: Geger Ganjar Pranowo Tidak Didukung Senior dan Kader PDIP di Pilpres 2024?

Hal tersebut diungkap sang Ketua DPR RI saat dirinya menyaksikan acara final lomba nasi goreng Mbak Ita di Lapangan Simpang Lima Semarang, yang diikuti 177 finalis dari masing-masing kelurahan.

Meski demikian Mbak Ita sapaan akrab Wali Kota Semarang, membantah jika kegiatan lomba nasi goreng tersebut sebagai ajang kampanye.

"Enggak juga, kalau bagi kami ya, mungkin ada orang seperti itu, silahkan, kami ini menggerakan, saya kebetulan perempuan, kami ingin perempuan bisa hebat, bisa berdaya," tuturnya.

Baca Juga: Kondisi Terkini Rumput Stadion Jatidiri Semarang padahal 2 September Ada Laga PSIS vs Bali United

Ita menegaskan bahwa acara ini juga sebagai upaya pencegahan stunting dan hidup sehat, dan nasi goreng hanya merupakan pendobrak saja.

"Sebagai upaya pencegahan stunting, hidup sehat, kemudian ibu-ibu nanti bisa usaha, tidak harus nasi goreng, bisa masak yang lain, nasi goreng hanya sebagai pendobrak," pungkasnya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 11:52 WIB

Gelora FC Semarang Gelar Laga Sepak Bola di Stadion POJ Maria, Diikuti Komunitas Sepak Bola Semarang

Tim Sepak Bola Gelora FC mengadakan laga internal dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS), di Stadion POJ Marina Semarang.
Gelora FC mengadakan laga internal  dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS). (Sumber:  | Foto: Sakti)