Bernuansa Korea Hingga Jepang, Taman Bunga Celosia Semarang Penuh Spot Foto Instagramable

Elsa Krismawati
Selasa 18 April 2023, 16:42 WIB
Taman Celosia Semarang (Sumber : Instagram @newcelosia)

Taman Celosia Semarang (Sumber : Instagram @newcelosia)

INFOSEMARANG.COM -- Kota Semarang memang tak ada habisnya jika berbicara tentang objek wisata.

Ya, Kota yang berjuluk kota lumpia ini menawarkan beragam destinasi wisata bagi para pelancong ke Semarang.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Sungkem Idul Fitri kepada Orang Tua dalam Bahasa Jawa, Santun dan Bermakna Baik

Salah satunya Taman Bunga Celosia Semarang, objek wisata Semarang yang penuh spot foto instagramable, cocok bagi wisatawan segala usia.

Disini, Anda bisa menikmati suasana Korea hingga Jepang karena dekorasi tamannya yang seolah-olah sedang menjelajah dua negara tersebut.

Baca Juga: Bisa Pantau Pergerakan Arus, Berikut 10 Link CCTV Jalur Mudik Lebaran 2023, Catat untuk di Perjalanan

Anda juga dapat menikmati wahana yang ada mulai dari wahana permainan untuk anak-anak hingga orang dewasa.

Mengenai harga tiket masuknya, bisa dibilang cukup murah serta lokasinya mudah untuk dijangkau.

Terkenal dengan panorama alam juga spot foto instagramable, tak heran banyak wisatawan yang banyak mengabadikan diri di Taman Bunga Celosia Semarang.

Baca Juga: Cimory On The Valley Semarang,Objek Wisata Bertema Peternakan,Suasana Asri Cocok Buat Keluarga

Spot foto yang paling hits dan dinikmati oleh para pengunjung adalah Stonehenge yang memang memiliki daya tarik tersendiri, serta rumah pohon.

Pengunjung rela antre untuk bisa berswafoto di spot foto ini. Adapun wahana lainnya yang tersedia di objek wisata Celosia Happy & Fun Semarang adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Jangan Keliru! Hanya Orang dengan Kriteria Ini yang Dibolehkan Tidak Berpuasa Saat Mudik Lebaran

-Spot Foto Salju
-Museum Slefie dengan Latar 3D
-Spot Foto Rumah Retak
-Taman Kelinci
-Spot Foto Teletubbies
-Dermaga Putih
-Taman Bunga
-Spot foto Nuansa Korea
-Celosia Water Dance
-Dan lain sebagainya.

Baca Juga: Mengenakan Baju Baru Saat Lebaran Idul Fitri, Bagimana Hukumnya Menurut Islam? Begini Kata Buya Yahya

Lokasi Taman Bunga Celosia Semarang

Untuk lokasi dari tempat wisata Celosia Happy and Fun ini berada di daerah Bandungan, Semarang, Provinsi Jawa Tengah yang tepatnya beralamat di Jl. Gedongsongo, Beroken, Banyukuning, Kec. Bandungan, Semarang, Jawa Tengah 50614.

Jam operasional Celosia Happy and Fun buka pada hari Senin - Minggu mulai buka pada pukul 07.00 - 17.45 WIB.

Baca Juga: Info Terbaru Lokasi Rawan Macet di Semarang Saat Libur Lebaran 2023. Di mana Saja?Catat Lokasinya!

Pada setiap harinya Taman Bunga Celosia Semarang ini buka.

Namun akan ada perubahan jam buka pada saat musim liburan maupun hari-hari libur nasional tertentu.

Baca Juga: Mudik 2023: Seorang Suami Baru Sadar Sang Istri Hilang Saat Dibonceng Menuju Pemalang. Kok Bisa?

Harga tiket masuk Celosia Happy and Fun sendiri dibanderol mulai dari Rp 20.000, sementara untuk tiket wahana mulai Rp 5.000 hingga Rp 15.000.

Itulah informasi mengenai salah satu objek wisata Semarang yang penuh dengan spot foto instagramable. Tertarik untuk berkunjung?***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)