Camat Gajahmungkur Buat Vlog ala Ade Bhakti, Ujung-ujungnya Malah Kena Sentil Warganet Begini

Arendya Nariswari
Kamis 07 September 2023, 09:35 WIB
Camat Gajahmungkur yang baru, pengganti Ade Bhakti mulai buat vlog (Sumber : TikTok/@kec.gajahmungkur)

Camat Gajahmungkur yang baru, pengganti Ade Bhakti mulai buat vlog (Sumber : TikTok/@kec.gajahmungkur)

INFOSEMARANG.COM - Seperti pendahulunya yakni Ade Bhakti, Camat Gajahmungkur Puput Widhiatmoko sudah mulai aktif mengunggah konten vlog kegiatannya bersama masyarakat melalui akun media sosial TikTok @kec.gajahmungkur.

Pada salah satu video yang diunggah, Puput Widhiatmoki terlihat bertegur sapa dengan pedagang kaki lima di Taman Sudirman Gajahmungkur lengkap mengenakan pakaian dinas.

Kepada para PKL yang sedang berjualan, Puput senantiasa mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan bagi mereka dan pelanggan.

Baca Juga: Sebulan Gantikan Ade Bhakti, Puput Camat Baru di Gajahmungkur Mulai Panen Apresiasi dari Warga

Puput juga menghimbau PKL di depan lapak mereka untuk selalu menyediakan tempat sampah agar kebersihan terjaga.

"Mas, disediakan tempat sampah biar kelihatan bersih gitu. Kalau bersih kan yang beli senang. Semangat ya mas,"

Baca Juga: Kocak! Ikut Upacara Hari Kemerdekaan, Ade Bhakti Malah Sibuk Cari Sapinya Hilang

Kepada salah seorang penjual bakso ia juga meminta untuk tidak menggunakan bahan terlarang ketika berjualan.

"Ini baksonya buat sendiri? Pokoknya jangan dicampur borak dan formalin," ungkapnya.

Baca Juga: Dampak El Nino, 2060 jiwa di 8 Kecamatan Kota Semarang Kekurangan Air Bersih, Pemkot Terus Lakukan Droping

Menyaksikan video Puput tersebut, tidak sedikit warganet menyebut sang Camat Gajahmungkur ini masih kaku dalam berkomunikasi dengan masyarakat khususnya PKL pada video tersebut.

"Namanya manusia ya ges, beda-beda orang," ungkap salah seorang warganet.

"Ini konsepnya gimana yapak?" tanya warganet lain kebingungen.

"Ngapunten banget tapi bagaikan bumi dan langit," komentar warganet lain blak-blakan.

"Tidak seluwes Pak Ade," tutur akun lainnya terus terang usai melihat vlog perbincangan Camat Gajahmungkur itu dengan PKL yang sedang berjualan. Bagaimana menurut Anda?

 

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)