Tempat Nongkrong di Semarang Paling Baru! Punya Interior Gemoy dan Instagramable

Arendya Nariswari
Kamis 09 November 2023, 15:00 WIB
Sora Kafe, salah satu tempat nongkrong gemoy di Semarang

Sora Kafe, salah satu tempat nongkrong gemoy di Semarang

INFOSEMARANG.COM - Tempat nongkrong di Semarang seperti kita ketahui cukup banyak dicari oleh mahasiswa dan juga para pekerja.

Mengingat, jumlah perkantoran dan juga kampus di Semarang cukup banyak.

Semarang sebagai kota metropolitan yang terletak di Jawa Tengah, memiliki banyak tempat nongkrong yang asik, instagramable dan gemoy.

Baca Juga: Polisi Gadungan Dicegat Polisi Asli saat Antre BBM di Pedurungan, Dihukum Push Up di Depan Umum

Tempat-tempat ini cocok untuk bersantai bersama teman-teman atau keluarga, atau sekadar melepas penat setelah seharian beraktivitas.

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi tempat nongkrong di Semarang yang wajib dikunjungi:

1. Openaire Resto Bar Market

Openaire, salah satu kafe estetik di SemarangOpenaire, salah satu kafe estetik di Semarang

Openaire Resto Bar Market adalah tempat nongkrong yang mengusung konsep terbuka dengan banyak tanaman hijau. Kafe ini memiliki area indoor dan outdoor yang luas.

Menu makanan yang ditawarkan juga beragam, mulai dari tradisional, western, fussion hingga dessert

Alamat : Jl. Marina Raya No.Kav. No. 88, Kota Semarang, Jawa

Jam buka: 10.00 - 22.00 WIB.

Baca Juga: Jembatan Kaca Tinjomoyo Urung Dibuka, Mbak Ita Minta Standar Kelayakan Dibenahi

2. Lind's Ice Cream Cafe & Resto

Linds Ice Crean Cafe & RestoLinds Ice Crean Cafe & Resto

Lind's Ice Cream Café & Resto adalah tempat nongkrong yang terkenal dengan es krimnya yang lezat. Kafe ini memiliki tiga lantai, dengan pemandangan kota Semarang yang indah dari lantai tiga.

Tak cuma es krim, cafe & resto ini juga memiliki berbagai macam hidangan western seperti spaghetti hingga french fries.

Alamat: Jl. Papandayan no. 99 dan Jl. Brotojoyo 2D/11

Jam buka: 10.00-22.00 / 10.00-23.00 (Weekend)

Baca Juga: UPDATE! Perlawanan Sengit di Jantung Kota Gaza, 50.000 Warga Sipil Palestina Mengungsi

3. Sora Kafe

Sora Kafe adalah salah satu tempat nongkrong paling populer di Semarang. Kafe ini memiliki konsep unik dengan desain interior yang minimalis dan estetik. Sora Kafe juga memiliki area outdoor yang luas, sehingga cocok untuk bersantai di sore hari sambil menikmati pemandangan kota Semarang.

Sora Kafe juga menawarkan berbagai macam minuman kekinian menarik seperti kopi susu, dan aneka camilan.

Alamat : Jl. Prof. Dr. Hamka Perum BPI No.A 9, Tambakaji, Kec. Ngaliyan, Kota Semarang

Jam buka: 09.00-23.00 WIB

Baca Juga: Sudden Festival Batal di Semarang, Refund Uang Tiket Dipotong? Cek Ini Segera!

4. Cemil Dining

Cemilin Dining, salah satu tempat nongkrong di SemarangCemilin Dining, salah satu tempat nongkrong di Semarang

Terakhir yakni ada Cemil Dining yang menawarkan tempat nongkrong Instagramable.

Interiornya yang unik dan areanya cukup spacey, membuat momen nongkrong bersama teman jadi comfy.

Makanan dan minuman yang ditawarkan juga beragam dan menggugah selera pastinya.

Ada pula sejumlah makanan dan minuman untuk sarapan sebab Cemil Dining ini buka mulai dari pagi hari jam 06.00 WIB.

Alamat: Jalan Taman Srigunting No.14, Semarang

Jam buka : 06.00 - 22.00 WIB.

Demikian daftar rekomendasi tempat nongkrong di Semarang yang bisa Anda coba. Semoga bermanfaat!

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Oktober 2024, 07:01 WIB

Paramount Land Gelar Pameran di Ajang ‘Amazing Gading Serpong’ Property Expo 2024, Hadirkan Beragam Promo Menarik

Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’ pada 2-7 Oktober 2024 di West Atrium Living World Alam Sutera, Tangerang.
Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’. (Sumber:  | Foto: Sakti)