#cilacap
Umum28 Desember 2023, 06:32 WIB

Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Pangandaran, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa bumi mengguncang Pangandaran, Jawa Barat, pada Kamis 28 Desember 2023 pagi pukul 05.43 WIB dengan kekuatan magnitudo 5,5.
Gempa bumi mengguncang Pangandaran, Jawa Barat, pada Kamis 28 Desember 2023 pagi pukul 05.43 WIB dengan kekuatan magnitudo 5,5. (Sumber : BMKG - InfoSemarang.com)
Semarang Raya08 November 2023, 18:45 WIB

Dukun Supri Asal Pekuncen, Kroya Cabuli 10 Korban Berkali-kali, Ancam Korban Akan Dibuat Gila Jika Menolak

Praktek perdukunan cabul Supri di Pekuncen, Kroya, Cilacap terungkap! Pelaku cabuli 10 korban berkali-kali, ancam korban akan dibuat gila jika menolak.
Cabuli 10 korban berkali-kali, dukun cabul Supri asal Kroya diringkus Polisi. (Sumber : Humas Polresta Cilacap)
Netizen04 Oktober 2023, 16:36 WIB

Beda Nasib! Korban Bullying di Cilacap Dapat Beasiswa S1, Sementara Pelaku Terancam Dihukum 7 Tahun Penjara

Nasib korban perundungan siswa SMP di Cilacap mendapat beasiswa S1 dari pengusaha muda, sementara pelaku harus terancam 7 tahun penjara
beda nasib korban dan pelaku perundungan siswa SMP di Cilacap (Sumber : instagram @sisiterang.official)
Umum03 Oktober 2023, 12:17 WIB

KPAI Seolah Lindungi Pelaku Bullying di Cilacap, Minta Tidak Dikeluarkan Dari Sekolah

Kasus bullying siswa di Cilacap masih terus didalami pihak kepolisian. Baru-baru ini KPAI menuai kontroversi sebab meminta supaya siswa yang terlibat tidak dikeluarkan dari sekolah.
KPAI Seolah Lindungi Pelaku Bullying di Cilacap, Minta Tidak Dikeluarkan Dari Sekolah (Sumber : setkab.go.id)
Netizen02 Oktober 2023, 17:57 WIB

Kepsek SMP 2 Cimanggu Bongkar Sikap Pelaku Bullying Saat Kegiatan di Sekolah: Termasuk Siswa...

Kepala Sekolah SMP 2 Cimanggu, Cilacap bongkar sikap pelaku saat kegiatan merupakan siswa yang aktif
Kepala Sekolah SMP 2 Cimanggu, Wuri Handayani (Sumber : Tangkapan layar YouTube Kompas TV)
Umum02 Oktober 2023, 14:28 WIB

Polresta Cilacap Kirim Berkas Kasus Perundungan Siswa SMP ke Kejaksaan, Pelaku Terancam Hukuman Hingga 7 Tahun Penjara

Polresta Cilacap, Jawa Tengah, telah mengirim berkas kasus perundungan ke Kejaksaan Negeri Cilacap setelah menyelesaikan tahap penyelidikan. Pelaku MK (15) dan WS (14) terancam hukuman penjara higga 7 tahun.
Polresta Cilacap, Jawa Tengah, telah mengirim berkas kasus perundungan ke Kejaksaan Negeri Cilacap. (Sumber : instagram @ahmadsahroni88)
Umum02 Oktober 2023, 07:02 WIB

Kepsek Singgung soal Bakat dan Prestasi Pelaku Bullying Siswa SMP di Cilacap Bikin Geram

Pernyataan Kepala SMPN 2 Cimanggu, Cilacap, Wuri Handayani, soal bakat muridnya yang terbukti menjadi pelaku bullying tuai kontroversi dan hujatan.
SMP Negeri 2 Cimanggu di Cilacap, sekolah yang sedang ramai kasus bullying atau kekerasan fisik antara siswa dengan siswa lainnya. (Sumber : Google Adam Saputra)
Netizen01 Oktober 2023, 05:30 WIB

Terduga Pelaku Bullying Siswa SMP di Cilacap Diprediksi Bertambah, Polisi Ungkap Perannya

Polresta Cilacap mengungkap kemungkinan adanya terduga pelaku lain dalam kasus perundungan siswa SMP di Cilacap, perannya merekam, menonton dan melakukan pembiaran
Terduga pelaku perundungan siswa SMP di Cilacap diprediksi akan bertambah (Sumber : instagram @sisiterang.official)
Umum30 September 2023, 07:00 WIB

Akibat Ulah Pelaku Perundungan Siswa SMP di Cilacap, Korban Alami Patah Tulang Rusuk, Keluarga Korban: Dipenjarain aja

Pihak keluarga korban perundungan siswa SMP di Cilacap berharap pelaku dipenjara
keluarga siswa korban bullying di Cilacap minta pelaku dipenjarakan (Sumber : tangkapan layar tvOneNews)
Netizen30 September 2023, 05:30 WIB

Update Kasus Bullying Siswa SMP di Cilacap, Polisi Amankan Terduga Pelaku Lainnya, Ini Peran Mereka

Kabar terkini kasus perundungan siswa SMP di Cilacap, pihak kepolisian dikabarkan sudah mengamankan siswa yang berperan sebagai perekam dan penonton video
Polresta Cilacap amankan 5 siswa terlibat dalam aksi perundungan siswa SMP (Sumber : instagram @ahmadsahroni88)
Umum29 September 2023, 07:31 WIB

Hoaks Kabar Kematian Korban Bullying Siswa SMP yang Dianiaya di Cilacap

Video viral perundungan siswa SMP di Cilacap telah menggemparkan jagat maya. Pelaku sudah ditangkap. Tetapi kemudian, bereda kabar kematian korban yang ternyata hoaks. Simak penjelasan lengkapnya di sini.
Beredar kabar kematian korban bullying siswa SMP di Cilacap yang ternyata hoaks. (Sumber : Antara)
Netizen28 September 2023, 15:15 WIB

Orang Tua Pelaku Perundungan Siswa SMP di Cilacap Berharap Anaknya Bisa Lebih Baik, Tapi Rupanya...

Pelaku perundungan siswa SMP di Cilacap dikenal tukang berkelahi hingga pindah sekolah beberapa kali. Padahal orang tuanya berharap, Kamal jadi anak yang baik.
viral anak SMP jadi pelaku perundungan di Cilacap (Sumber : instagram @ahmadsahroni88)
Netizen28 September 2023, 07:00 WIB

Jonathan Latumahina Turut Buka Suara Soal Kasus Perundungan Siswa SMP di Cilacap,: Harus Dikawal

Jonathan Latumahina menyebut kasus perundungan siswa SMP di CIlacap perlu dikawal sampai tuntas
Jonathan Latumahina turut buka suara soal kasus perundungan siswa SMP di Cilacap (Sumber : YouTube Kompas TV)
Umum27 September 2023, 16:00 WIB

Geger Video Siswa SMP Tendang Teman Sekelas sampai Terpental ke Lapangan Voli, Diduga Gegara Masalah Asmara

Terlihat bocah SMP laki-laki dalam video tersebut menendang berkali-kali temannya hingga tubuhnya terpental.
Geger Video Siswa SMP Tendang Teman Sekelas sampai Terpental ke Lapangan Voli, Diduga Gegara Masalah Asmara (Sumber : Twitter/@lucunyadimanaa)
Umum15 September 2023, 13:51 WIB

Biadab! Pria di Cilacap Rudapaksa dan Bunuh Wanita Difabel, Mayat Dibuang Ke Septic Tank

Seorang wanita difabel dirudapksa dan dibunuh oleh tetangganya di Cilacap, mayat korban dibuang ke Septic Tank
ilustrasi : Mahasiswi Koas di Semarang ditemukan tewas di kamar kos dengan mulut berbusa (Sumber : pixabay.com)
Umum30 Juli 2023, 07:52 WIB

Tunggu Mukjizat, Begini Nasib 8 Penambang yang Terjebak di Tambang Emas Ilegal di Banyumas

Ke-8 penambang emas yang masih terjebak di lubang tambang emas ilegal di Pancurendang, Banyumas, kini hanya menunggu mukjizat.
Proses evakuasi 8 penambang di tambang emas ilegal Pancurendang, Banyumas, masih belum membuahkan hasil, Sabtu 29 Juli 2023. (Sumber : Basarnas Cilacap)