#dinas perdagangan kota semarang
Semarang Raya29 September 2023, 17:15 WIB

Harga Beras Melambung, Pemkot Semarang Bakal Intervensi Harga dengan Dana Rp 4,9 Miliar

Dengan anggaran Rp 4,9 miliar, Pemkot Semarang siap melakukan penetrasi pasar dan menjual beras dengan harga terjangkau kepada masyarakat agar harga beras turun.
Ilustrasi | Pemkot Semarang siap melakukan penetrasi pasar dan menjual beras dengan harga terjangkau kepada masyarakat. (Sumber : bulog.co.id)
Semarang Raya12 September 2023, 08:51 WIB

Pemerintah Kota Semarang Siapkan Sawah Besar dan Pasar Dargo untuk Relokasi Pedagang Kaki Lima Barito

Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah, telah menyiapkan dua lokasi baru untuk pedagang kaki lima (PKL) Barito yang sebelumnya berjualan di tepi Sungai Banjir Kanal Timur (BKT).
Ilustrasi | PKL Barito direlokasi ke Sawah Besar dan Pasar Dargo. (Sumber : Pexels/Min An)
Semarang Raya12 September 2023, 08:33 WIB

PKL Alun-Alun Masjid Agung Semarang Diminta Berjualan di Sekitar Kawasan, Operasional Tiga Hari Weekend, Sore Sampai Malam

Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah, meminta pedagang kaki lima (PKL) kuliner yang biasanya beroperasi di Alun-Alun Masjid Agung Semarang (MAS) untuk pindah ke sekitar kawasan tersebut.
Ilustrasi | PKL Alun-Alun Masjid Agung Semarang diminta pindah ke sekitar kawasan tersebut.  (Sumber : Google Maps)
Semarang Raya08 Juli 2023, 14:49 WIB

LPMK dan RW DILARANG Tarik Retribusi PKL! Plt Kadisdag Kota Semarang: Kewenangan Retribusi Berada di Tangan Disdag

Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Semarang menegaskan penarikan retribusi PKL adalah kewenangan Disdag, bukan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (LPMK) dan Rukun Warga (RW).
Ilustrasi | Dinas Perdagangan Kota Semarang melarang LPMK dan RW pungut retribusi PKL. (Sumber : Pexels @Guruh Budi)