#pj gubernur jateng nana sudjana
Umum26 November 2024, 16:24 WIB

PJ Gubernur Jateng Optimistis Pilkada 2024 di Jateng Berjalan Kondusif

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengaku optimistis penyelenggaraan pilkada serentak 2024 di wilayahnya bakal berjalan kondusif.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum28 Oktober 2024, 12:47 WIB

Di Peringatan Hari Sumpah Pemuda, PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Beri Pesan Khusus

Pemprov Jateng selalu menyediakan ruang bagi pemuda untuk mengembangkan potensinya.
Upacara peringatan 96 tahun Hari Sumpah Pemuda tingkat Jateng di Lapangan Bandengan, Jepara, Senin 28 Oktober 2024.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum17 Oktober 2024, 09:00 WIB

Jelang Penetapan Upah Minimum 2025, Pj Gubernur Jateng Serap Aspirasi Buruh dan Pengusaha

Dialog tersebut merupakan upaya menyerap aspirasi sebagai persiapan penetapan upah minimum tahun 2025.
PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana berdialog dengan perwakilan buruh, serikat pekerja,  serta pengusaha. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Olahraga21 September 2024, 19:32 WIB

Bawa Pulang 260 Medali, Nana Sudjana Sambut Hangat Kedatangan Kontingen Jateng

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana, menyambut hangat kedatangan Kontingen Jawa Tengah yang telah berjuang pada PON XXI/2024.
PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana, menyambut hangat kedatangan Kontingen Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum16 Agustus 2024, 06:39 WIB

Paskibraka Jateng 2024 Dikukuhkan, Disiapkan Jadi Duta Pancasila dan Patriot NKRI

Mereka merupakan generasi muda terpilih dari berbagai daerah di Jawa Tengah dan telah mengikuti proses seleksi selama berbulan-bulan.
Pengukuhan Paskibraka Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 Juli 2024, 12:12 WIB

Penyelenggaraan AFF U - 16 Sukses, Pj Gubernur Jateng: Menambah Semangat Penyelenggaraan Event

Kesuksesan penyelenggaraan yang diraih,menambah semangat bagi Jateng untuk semakin baik dalam menyelenggarakan event.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana usai pertandingan antara Australia VS Thailand di Stadion Manahan. (Sumber:  | Foto: dok)
Umum27 Juni 2024, 15:39 WIB

Raperda Pertanggungjawaban APBD 2023 Jateng Disetujui, Kekayaan Daerah Naik Rp658,01 Miliar

Secara garis besar, Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Jateng Tahun Anggaran 2023 diantaranya meliputi realisasi anggaran dan kekayaan daerah.
PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: sakti)
Olahraga21 Juni 2024, 12:25 WIB

Popda Jateng 2024 Diikuti Ribuan Peserta, Rebutkan Ratusan Medali

Pada perhelatan tersebut, ribuan peserta dari berbagai cabang olahraga akan memperebutkan ratusan medali emas, perak dan perunggu.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana saat membuka Popda Jateng 2024. (Sumber:  | Foto: dok )
Umum20 Juni 2024, 16:07 WIB

Pemprov Jateng Hadirkan Program Si-Manis Mart Untuk Menjaga Laju Inflasi

Program ini adalah bentuk kolaborasi Pemprov Jateng, Pemkot Semarang serta instansi terkait pengendalian inflasi. Di antaranya Satgas Pangan, BUMD, BI, Bulog, dan BPS.
Kios Si-Manis Mart di Pasar Bulu, Kota Semarang,  (Sumber:  | Foto: sakti)
Umum06 Juni 2024, 16:01 WIB

Pj Gubernur Jateng Bakal Tindak Tegas ASN yang Langgar Netralitas pada Pilkada 2024

Nana Sudjana menegaskan kepada seluruh aparatur sipil negara (ASN) di Provinsi Jawa Tengah agar bersikap netral dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: sakti)
Umum30 Mei 2024, 20:21 WIB

Rembug Pembangunan Jateng, Pj Gubernur Nana Sudjana: Fokus Terhadap Pengentasan Kemiskinan

Nana Sudjana meminta kepada pemerintah kabupaten/kota di wilayahnya agar fokus terhadap pengentasan kemiskinan.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum19 Mei 2024, 13:40 WIB

Pj Bupati Batang dan Jepara Diperpanjang Tugasnya, Pj Gubernur Ingatkan Soal Inflasi, Kemiskinan, dan Pilkada

Perpanjangan masa kerja itu merupakan kali kedua untuk Edy dan Lani.
Tugas Pj Bupati Jepara Edy Supriyatna dan Pj Bupati Batang Lani Dewi Rejeki diperpanjang (Sumber:  | Foto: Sakti Setiawan.)
Umum15 Mei 2024, 20:23 WIB

Rombongan Bhikkhu Thudong Singgah di Semarang Sebelum Peringati Waisak di Borobudur

Pemprov Jateng bersama TNI-Polri akan mengawal dan menyukseskan ritual thudong hingga puncak peringatan Waisak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menyambut hangat kedatangan puluhan bhikkhu thudong.. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum12 Mei 2024, 16:39 WIB

Dipermudah Dengan Fasilitas “Fast Track”, Pj Gubernur Jateng Lepas 352 Jamaah Calon Haji Kloter Pertama

Pada 2024 ini, jumlah jamaah calon haji asal Jawa Tengah yang diberangkatkan sebanyak 32.059 orang, yang terbagi dalam 100 kloter.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana melepas keberangkatan 352 orang jamaah calon haji. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum04 Mei 2024, 15:14 WIB

Keamanan Wilayah di Jateng Dinilai Kondusif, Investor Terus Berdatangan

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengatakan, situasi keamanan di wilayahnya dinilai kondusif, sehingga baik untuk pertumbuhan iklim investasi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana saat menerima direksi Sunra. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum30 April 2024, 19:38 WIB

Kualitas Pelayanan Publik Meningkat, Pj Gubernur Jateng Raih Anugrah Inovasi Pembangunan Terpuji

Jateng dinilai menunjukkan kemajuan yang berarti dalam peningkatan pelayanan publik sehingga meraih penghargaan.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana menerima penghargaan Anugrah Inovasi Pembangunan Terpuji. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Umum25 April 2024, 17:42 WIB

Dipimpin Nana Sudjana, Pemprov Jateng Borong Penghargaan

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana berhasil mendulang berbagai penghargaan dari berbagai instansi selama menjalankan roda pemerintahan.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana saat menerima penghargaan. (Sumber:  | Foto: dok )