Yamaha Fazzio Hybrid Connected, Desain Unik, Mesin Tangguh Irit, Harga Terjangkau, Intip Fitur Unggulannya!

Galuh Prakasa
Senin 10 Juli 2023, 12:05 WIB
Ulasan Yamaha Fazzio Hybrid Connected. (Sumber : Yamaha-motor.co.id)

Ulasan Yamaha Fazzio Hybrid Connected. (Sumber : Yamaha-motor.co.id)

INFOSEMARANG.COM -- Skuter matik (skutik) Yamaha Fazzio Hybrid-Connected telah resmi meluncur di Indonesia. Kendaraan ini menawarkan desain yang unik dan dilengkapi fitur teknologi terkini.

Motor ini dilengkapi dengan teknologi terbaru, Blue Core, yang menghadirkan mesin dengan dua sumber tenaga yang saling bersinergi.

Tenaga yang dihasilkan dari mesin dan Electric Power Assist Start bekerja secara sinergis untuk memberikan akselerasi motor yang lebih bertenaga dan halus.

Kelebihan ini sangat terasa saat motor membawa penumpang, barang bawaan, atau melewati jalan menanjak.

Dengan kehadiran teknologi Electric Power Assist Start, skutik mungil ini mampu memberikan akselerasi yang mumpuni, baik saat dikendarai sendirian, membawa barang, maupun berboncengan.

Teknologi ini bekerja pada detik ketiga melalui dorongan daya baterai yang berfungsi untuk membantu tarikan awal dengan menggabungkan tenaga mesin dan EPAS.

Mesin yang digunakan bertipe pendingin udara, 5 langkah SOHC berkapasitas 124.86cc. Mesin ini mampu menghasilkan Daya maksimum 6.2 kW pada putaran 6.500 rpm dan torsi maksimum 10.6Nm pada putaran 4.500 rpm.

Baca Juga: Bocoran Episode 9 Drama King The Land Yoona SNSD, Mengapa Go Won Tidak Dapat Restu dari Nenek Sa Rang?

Fitur Terbaru

Fazzio Hybrid-Connected juga dilengkapi dengan berbagai fitur terbaru yang canggih memudahkan pengendara tetap terkoneksi melalui aplikasi Y-Connect.

Melalui aplikasi ini, pengendara dapat menerima notifikasi telepon dan pesan, mengetahui lokasi parkir, mendapatkan rekomendasi perawatan, memantau konsumsi bahan bakar, serta menerima notifikasi jika terjadi kerusakan pada motor.

Yamaha Fazzio juga telah menggunakan smart key system dengan sistem kunci tanpa anak kunci yang dilengkapi fitur answer back memudahkan mencari kendaraan di parkiran

Motor ini dilengkapi dengan sistem One Push Start yang memungkinkan mesin menyala dengan cepat hanya dengan satu sentuhan.

Selain itu, terdapat juga tombol Stop & Start System yang berfungsi untuk mematikan mesin secara otomatis saat motor tidak digunakan, sehingga membantu menghemat bahan bakar.

Desain Unik, Nyaman, dan Mudah untuk Manuver

Desain Fazzio Hybrid-Connected yang unik merupakan nilai tambah bagi motor ini. Meskipun memiliki desain yang mungil, motor ini tetap nyaman dikendarai oleh orang dengan tinggi 176 cm.

Dek depan yang tidak menyebabkan berimpitan dengan lutut membuat motor ini mudah untuk bermanuver.

Baca Juga: Hingga Akhir Pekan, Tiga Jamaah Haji Indonesia dengan Demensia Belum Ditemukan, Jamaah dari Embarkasi Palembang, Kertajati, dan Surabaya

Meski berukuran kompak, teryata skutik ini memiliki tanki bensin besar berukuran 5.1L dan bagasi luas dengan volume 17.8L.

Yamaha Fazzio juga telah dilengkapi dengan electronic power socket untuk mengisi daya smartphone.

Harga dan Varian

Fazzio Hybrid-Connected hadir dalam dua tipe, yaitu Fazzio LUX dan Fazzio NEO. Fazzio LUX tersedia dalam tiga pilihan warna premium, yaitu Prestige Silver, White Pearl, dan Black.

Sementara itu, Fazzio NEO hadir dengan empat pilihan warna sporty, antara lain Cyan, Red, Beige, Dull Blue, dan Orange.

Untuk kamu yang tertarik memiliki motor ini, Fazzio tipe NEO dapat Anda dapatkan dengan harga OTR Jakarta sebesar Rp 22,65 juta, sedangkan Fazzio tipe LUX tersedia dengan harga Rp 23,05 juta.

Demikian ulasan skutik Yamaha Fazzio Hybrid-Connected, kamu akan mendapatkan pengalaman berkendara yang nyaman, teknologi yang canggih, serta performa yang tangguh ketika mengendarainya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya22 Maret 2025, 17:35 WIB

Sambut Lebaran 2025, The Park Semarang Hadirkan Atraksi Flying Trapeze dari Rusia, Gratis Untuk Pengunjung

Sambut Lebaran, The Park Semarang kembali mempersembahkan hiburan akrobatik kelas dunia dari Rusia.
The Park Semarang mempersembahkan hiburan akrobatik kelas dunia dari Rusia.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Maret 2025, 16:58 WIB

AXA Mandiri Hadirkan Solusi Perlindungan dan Pelunasan Biaya untuk Ibadah Haji dan Umrah

Asuransi Mabrur Insan Syariah AXA Mandiri menghadirkan solusi perlindungan dan juga perencanaan keuangan ibadah calon jemaah haji dan umrah.
AXA Mandiri meluncurkan Asuransi Mabrur Insan Syariah dalam acara literasi keuangan dan community gathering.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya17 Maret 2025, 23:09 WIB

BAIC Perluas Jaringan, Resmikan Dealer ke-10 di Semarang

Langkah ini menjadi bagian dari strategi ekspansi BAIC untuk memberikan akses lebih luas bagi konsumen di Pulau Jawa, khususnya di Jawa Tengah.
BAIC meresmikan dealer resmi ke-10 di Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 Maret 2025, 23:05 WIB

Jangan Tunggu Viral, Lurah dan ASN di Semarang Diminta Peka Terhadap Persoalan Warga

Iswar menyebut sebagai ASN atau birokrat sudah semestinya memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.
Wakil Wali Kota Iswar Aminuddin saat memberikan sambutan di Musrenbang Kecamatan Semarang Selatan. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis13 Maret 2025, 22:36 WIB

Arus Mudik Kapal Laut 2025, DLU Beri Diskon Tiket

Penumpang kapal dari PT Dharma Lautan Utama (DLU) diharapkan membeli tiket jauh-jauh hari agar mendapat harga diskon.
Manajemen DLU dan KSOP Semarang saat jumpa pers. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya11 Maret 2025, 07:45 WIB

Sebanyak 150 Ribu Penumpang Sudah Pesan Tiket Kereta Api di Daop 4 Semarang untuk Angkutan Lebaran 2025

Selama masa Angkutan Lebaran 2025, KAI Daop 4 Semarang menyiapkan sebanyak 535.282 tiket, atau rata-rata 24.331 tiket per hari.
Penumpang KA di stasiun Tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga09 Maret 2025, 10:51 WIB

Dai Kyokushin Karate Indonesia Gelar Silaturahmi Sabuk Hitam dan Paguyuban Kyokushin se Jateng dan DIY

Dai Kyokushin Karate Indonesia ( DKKI ) mengadakan silaturahmi Sabuk Hitam dan Paguyuban Kyokushin se Jateng dan DIY di Hotel Aruss Semarang.
DKKI mengadakan silaturahmi Sabuk Hitam dan Paguyuban Kyokushin se Jateng dan DIY. (Sumber:  | Foto: Sakti)