BCA Buka Suara Usai Ramai Beredar Kabar Modus Penipuan Melalui Aplikasi M-BCA dan 3 Kabar Lainnya di Media Sosial, Cuma HOAX?

Jeanne Pita W
Minggu 30 Juli 2023, 16:15 WIB
BCA Buka Suara Usai Ramai Beredar Kabar Modus Penipuan Melalui Aplikasi M-BCA di Media Sosial (Sumber : instagram.com/goodlifebca)

BCA Buka Suara Usai Ramai Beredar Kabar Modus Penipuan Melalui Aplikasi M-BCA di Media Sosial (Sumber : instagram.com/goodlifebca)

INFOSEMARANG.COM -- Beberapa waktu lalu, beredar adanya informasi terkait modus penipuan yang melibatkan salah satu bank yakni Bank BCA.

Dikabarkan biaya transfer antar bank kini gratis atau Rp 0,- yang menggunakan gambar atau foto pegawai dengan seragam BCA.

Selain itu, ada pula kabar mengklaim bahwa data kartu kredit nasabah BCA tersebar.

Baca Juga: Link Live Streaming RANS Nusantara FC vs PSS Sleman BRI Liga 1, Sedang Tayang Sekarang!

Tidak hanya itu, ada pula kabar terkait tampilan pop up peringatan virus di aplikasi BCA mobile, hingga adanya klaim dari pihak yang memiliki data nasabah dan penawaran akses ke sistem finansial BCA.

Menjawab keresahan nasabah BCA terkait sejumlah isu yang beredar, pihak bank BCA melalui unggahan @goodlifebca pada akun centang birunya di instagram menyatakan bahwa kabar yang beredar adalah HOAX.

Berikut sejumlah kabar hoax yang menyangkut nama Bank BCA sekaligus klarifikasinya.

Baca Juga: Apa Itu Girlfriend Day? Bukan Buat Pacar! Tak Perlu Kasih Kado!

1. Transfer Antar Bank Rp0

PT Bank Central Asia (Tbk) BCA menegaskan bahwa kabar biaya transfer antar bank Rp0 adalah infomasi yang tidak benar.

2. Pop up karena BCA Mobile atau M-BCA terkena Virus

Kabar tersebut adalah berita yang tidak benar.

Pihak bank BCA menegaskan bahwa aplikasi BCA Mobile tidak terkena virus.

Baca Juga: Profil Lesley Ugochukwu, Calon Pemain Baru Chelsea

Gambar pop up yang beredar tersebut merupakan peringatan dari sistem smartphone akibat deteksi aplikasi berbahaya yang ada di smartphone.

3. Klaim data Kartu Kredit nasabah BCA tersebar

Setelah dilakukan pengecekan, data yang diklaim beredar tersebut merupakan data yang berbeda dengan data yang dimiliki oleh BCA.

Baca Juga: Perokok Aktif Jangan Hapus Tato Permanen, Ketahui Akibatnya sebelum Nekat

4. Klaim akses ke myBCA hanya dengan nama dan nomor rekening

Perlu diketahu idan ditegaskan bahwa aplikasi myBCA hanya dapat diakses Nasabah dengan menggunakan BCA ID dan password yang dibuat oleh Nasabah sendiri.

Untuk bertransaksi, Nasabah juga harus memasukkan PIN yang hanya diketahui oleh Nasabah sendiri.

Untuk itu, pihak Bank BCA pun kemudian menghimbau beberapa hal berikut:

1. Selalu install aplikasi resmi di PlayStore, AppStore atau AppGallery.

Baca Juga: VIRAL Foto Kegiatan MPLS Santri di Jawa Timur Pegang Laras Panjang, Pihak Pensantren Sebut Ekstrakulikuler, Begini Kalrifikasinya

2. Update software perangkat smartphone terbaru

3. Hati-hati terhadapt oknum yang mengatasnamakan BCA dan berbagai modus penipuan lainnya.

4. Jangan pernah bagikan data pribadi perbankan yang bersifat rahasia seperti misalnya BCA ID, OTP dan PIN.

5. Ubah PIN dan password secara berkala.

6. Jika menemukan informasi yang mencurigakan, segera hubungi contact center Halo BCA melalui 1500888 atau aplikasi Halo BCA.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis11 Februari 2025, 14:54 WIB

Mandiri Investment Forum 2025 Ajang Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi RI

Mandiri Investment Forum (MIF) 2025 mengangkat tema “Nourishing Future Growth”, menyoroti strategi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah dinamika global.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati saat menghadiri Mandiri Investment Forum (MIF) 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Tekno25 Januari 2025, 10:46 WIB

Game Penghasil Saldo Dana 2025: Cara Seru Mendapatkan Penghasilan Tambahan

Mau beli hape baru? coba mainkan game penghasil uang ini, langsung bisa di transfer ke akun dana kalian
Game penghasil uang tambahan langsung bisa ditarik ke akun dana (Sumber:  | Foto: illustrasi)
Tekno24 Januari 2025, 22:11 WIB

Terbaru tahun 2025, 7 Cara Mendapatkan Saldo Dana Gratis Langsung Ditransfer

Dapatkan saldo dana gratis dengan mengikuti cara cara terbaru di tahun 2025, hanya dengan bermain game dan menggunakanaplikasi penghasil uang dan lainnya
Cara terbaru untuk menghasilkan saldo dana gratis tahun 2025 ( Foto: Illustrasi)
Semarang Raya24 Januari 2025, 20:26 WIB

The Park Semarang Sambut Imlek 2025, Penuh Nuansa Merah, Diisi Banyak Hiburan

The Park Mall Semarang menggelar rangkaian pertunjukan bertajuk Enchanted Lunar New Year Show yang berlangsung mulai 24 Januari hingga 9 Februari 2025.
Suasana Imlek di The Park Mall Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)