Salah Satu Pilot Pesawat TNI yang Jatuh di Pasuruan Disebut Pernah Kirim Bantuan ke Palestina, Warganet: Beliau Orang Baik

Elsa Krismawati
Jumat 17 November 2023, 17:00 WIB
Empat korban pesawat TNI jatuh di Pasuruan (Sumber : instagram @infomalangraya)

Empat korban pesawat TNI jatuh di Pasuruan (Sumber : instagram @infomalangraya)

INFOSEMARANG.COM - Salah satu warganet mengungkap tabiat asli salah satu Pilot pesawat TNI yang jatuh di Pasuruan, Jawa Timur, pada 16 November 2023 kemarin.

Seperti yang diketahui, ke-empat korban dalam kecelakaan pesawat TNI itu ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.

Melansir instagram @undercover.di, adapun ke-empat korban pesawat TNI yang jatuh di Pasuruan tersebut ialah perwira menengah TNI AU, yaitu Letkol Pnb Sandhra Gunawan, Kolonel Adm Widiono Hadiwijaya, Kolonel PnB Subhan, dan Mayor Pnb Yuda Anggara Sela.

Baca Juga: Di Luar Nurul! Lokasi Chris Martin Nyeker di Jakarta Kini Ditandai Di Google Maps

Dalam kolom komentar unggahan tersebut, salah seorang warganet menyebut, Kolonel PnB Subhan kerap melakukan perbuatan baik semasa hidupnya.

Dikabarkan, korban pernah menjalankan misi untuk mengirim bantuan ke Palestina.

"Dan salah satu nya yang mengirim bantuan ke Palestina," tulis akun @sonicxxploitdomain, seperti dilihat Infosemarang.com, 17 November 2023.

"Kolonel penerbang Subhan yang juga pilot senior, gugur dalam bertugas, insa allah meninggal khusnul khotimah," timpal @cahayacintasejati.

Baca Juga: Bejat! Oknum Kepala Sekolah SD Negeri Cabuli 7 Siswinya di Serang, Kini Diamankan Polisi

Seseorang lainya juga mengungkap dahulu pernah bingung ingin mengirim bantuan banjir bandang ke NTT.

Akhirnya, alamarhumlah yang bisa membantunya mengirimkan bantuan tersebut.

"Dulu pernah bingung ngirim bantuan bencana gempa dan banjir bandang NTT, alm Kolonel Subhan membantu menjembatani kami, memberikan transportasi cuma-cuma," kata @septa_permana.

Sebelumnya, warga dikejutkan dengan jatuhnya dua unit pesawat TNI di Pasuruan, dengan tail nomor TT-3111 dan TT-3103.

Baca Juga: Kata Willy Dozan soal Leon Putranya yang Berulah: Sementara, Kami Hanya Bisa Minta Maaf

Malamnya, tim evakuasi gabungan dari BPBD, TNI dan Warga akhirnya berhasil menemukan ke-empat pilot, di dua tempat berbeda.

Lokasi pertama, di Desa Keduwungu dan kedua di Desa Wonorejo.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)